Organisasi Profesi Rekam Medis Pertemuan 5

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
RAPAT TAHUNAN ANGGOTA IALKI 2010
Advertisements

MEMAHAMI KONTEKS BISNIS GLOBAL
Penerapan Telemedicine:Meningkatkan Ketersediaan Layanan Pemerintahan
MANAJEMEN REKAM MEDIS KELOMPOK 3 Lia Hermawati
Materi Ke-5: Proses Pengesahan RUU di DPR
PEMBUATAN APLIKASI NEGARA-NEGARA ASEAN DENGAN MENGGUNAKAN Ella Mufliha
RAPAT PERSIAPAN WORKSHOP PENYUSUNAN PEDOMAN IMPLEMENTASI KLASTER KESEHATAN DALAM PENANGGULANGAN KRISIS KESEHATAN 7 APRIL 2015 Pusat Penanggulangan Krisis.
1 Matakuliah: S0622 / Manajemen Konstruksi Tahun: 01 Februari 2006 MANAJEMEN KONSTRUKSI Pertemuan 02.
PROFIL BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBINAAN BAHASA
PROFIL IAP -Ikatan Ahli Perencanaan- Jawa Timur
KEDUDUKAN YPLP DASMEN PGRI JAWA TIMUR
Revitalisasi Kompetensi Profesi TIK Disampaikan pada Rakornas APTIKOM
ORGANISASI PROFESI REKAM MEDIS DAN INFORMASI KESEHATAN
PASIEN SAFTY Winarni, S. Kep., Ns. MKM.
TERMINOLOGI DAN PENGERTIAN HUKUM KESEHATAN
Gerakan dan Tantangan Pengembangan Koperasi
FUNGSI RM DI RUMAH SAKIT
PENGANTAR KERJASAMA INTERNASIONAL
Adinda Nurul Huda M, SP, MSi
DOKUMENTASI KLINIS dan REKAM KESEHATAN
STANDARISASI DATA KESEHATAN
Pergerakan Wanita Dalam Pergerakan Nasional
PALANG MERAH INDONESIA
SEJARAH IKM Dari cerita Yunani Asclepius dan Higea, disebutkan A sebagai dokter yang tampan dan sudah dapat melakukan pembedahan berdasarkan prosedur2.
METODE PELAKSANAAN KONSTRUKSI
Grand Cempaka, Agustus 2016 JARINGAN LAYANAN PERPUSTAKAAN, LITERATUR DAN INFORMASI KESEHATAN Health Literature, Library and Information ServiCes.
menjalin hUBUNGAN INTERNASIONAL
PEMBUATAN SITUS SMA KOSGORO KOTA BOGOR SERTA APLIKASI Muhammad Yakub
Ilmu Kesehatan Masyarakat
RAPAT PERSIAPAN WORKSHOP PENYUSUNAN PEDOMAN IMPLEMENTASI KLASTER KESEHATAN DALAM PENANGGULANGAN KRISIS KESEHATAN Pusat Penanggulangan Krisis Kesehatan.
PRINSIP DAN FUNGSI DOKUMEN REKAM KESEHATAN
MEMAHAMI SISTEM INFORMASI KESEHATAN NASIONAL (SIKNAS) PERTEMUAN 13
5 UNIVERSITAS MERCU BUANA
KEPUTUSAN MENTERI KESEHATAN TENTANG PEDOMAN
Maryani Setyowati, S.KM,M.Kes Mata Kuliah 1 Peminatan MIK – S1 Kesmas
Anglo-American Accounting United States
Organisasi Profesi  By: IWAN SAIN.
Ekonomi untuk SMA/MA kelas XI Oleh: Alam S..
IKATAN GURU PENDIDIKAN KHUSUS
ETIKA PROFESI Sesi 7.
Prestasi Putra Indonesia
PENGERTIAN DAN SEJARAH DOKUMENTASI
Organisasi Profesi KELOMPOK X ATIQAH CINDY ARDYANTIKA FITRI RAHMADIAH
HUBUNGAN INTERNASIONAL
On-line untuk Kebijakan dan Manajemen Pelayanan Kesehatan
MEMBUAT INDIKATOR RUMAH SAKIT PERTEMUAN KE 5 YATI MARYATI, SKM
Pusat Kebijakan Pembiayaan dan Manajemen asuransi Kesehatan
KELOMPOK 5 : AGUS MAULANA DHEA PUTRI A HARYANTI NADILLA
REKAM KEDIS Darmawan MUB, S.Kom, SKM.
LIGA BANGSA-BANGSA (THE LEAGUE OF NATIONS)
6. ORGANISASI PROFESI.
09 Etika Bisnis dan Profesi Kode Etik Profesi Akuntansi
LEGAL DRAFTING PERDA Kuliah Tamu Peminatan Promosi Kesehatan dan AKK
Manajemen Rekam Medis/ Manajemen Informasi Kesehatan
ORGANISASI PROFESI HUMAS
Lembaga-lembaga dalam PBB
Pemanfaatan Program NetOp pada Pembelajaran Berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi Oleh Dwijanto.
ORGANISASI INTERNASIONAL. Organisasi Internasional adalah badan hukum yang didirikan oleh dua atau lebih negara yang merdeka dan berdaulat, memiliki kepentingan.
Evaluasi dan Rencana Kerja
SISTEM INFORMASI KESEHATAN
Teori Pembelajaran Matematika
ORGANISASI PELAYANAN KESEHATAN
pertumbuhan ekonomi, dan peningkatan struktur
Organisasi Yankes Pertemuan 3
MANAJEMEN INFORMASI KESEHATAN 1
Sejarah Rekam Medis Pertemuan 4
PERATURAN PEMERINTAHAN TENTANG STANDAR PROFESI & PRAKTIK BIDAN Sintha Wijayanti Akademi Kebidanan Assyifa Tangerang.
Leadership & Teknis Persidangan Organisasi
INFRASTRUKTUR INFORMASI KESEHATAN
DINAMIKA ORGANISASI INTERNASIONAL Miftah Hayati Sharfina Fadhilah Sumondang Ruthy Mataya Gultom
Transcript presentasi:

Organisasi Profesi Rekam Medis Pertemuan 5 Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO Maulana Tomy Abiyasa, Amd.PK, SKM Organisasi Profesi Rekam Medis Pertemuan 5 5.1 Organisasi Dunia 5.2 Organisasi di Indonesia 5.3 Organisasi di Negara Lain

5.1 Organisasi Dunia IFHRO : (International Federation of Health Records Organizations) gabungan (federasi) organisasi informasi kesehatan berbagai dunia, saling berbeda namun bersama berkomunikasi dan membahas perkembangan informasi dengan menciptakan saling pengertian diantara profesional informasi kesehatan Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO Maulana Tomy Abiyasa, Amd.PK, SKM

IFHRO berfungsi sebagai forum yang bertujuan : IFHRO : federasi nirlaba non pemerintah yang berafisiliasi dengan WHO (World Health Organization) – berdiri tahun 1968, sampai tahun 2005 jumlah anggota 24, setiap 4 tahun mengadakan konggres internasional. IFHRO berfungsi sebagai forum yang bertujuan : a. untuk mempromosikan kegunaan rekam kesehatan di semua negara Memajukan perkembangan dan pemakaian standar rekam kesehatan internasional Menukar informasi tentang persyaratan edukasi rekam kesehatan dan program pelatihan Memberikan kesempatan berkomunikasi antara praktisi yang bekerja dalam bidang rekam kesehatan (MIK) Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO Maulana Tomy Abiyasa, Amd.PK, SKM

IFHIMA Pada kongres IFHRO yang ke XVI pada tanggal 15-19 November 2010 di Milan Italy nama IFHRO diganti menjadi IFHIMA (International Federation of Health Records Organitations Region IFHIMA Southeast Asia (Yukiko Yokobori – Japan) America : (Marci Mcdonald – Canada) Europe : (Stuart Green – UK) Western Pasific : ( Sallyanne Wissmann – Australia) Africa and East Mediterranean : (Joon Hyun Hong) Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO Maulana Tomy Abiyasa, Amd.PK, SKM

5.2 Organisasi di Indonesia PORMIKI (Perhimpunan Profesional Perekam medis dan Informasi Kesehatan Indonesia) = organisasi profesi ‘medical record’ berdiri tanggl 18 Februari 1989 yang ditandatangani 31 orang deklarator. PORMIKI berdiri dibidani Panitia Kerja Pembinaan dan Pengembangan Sistem Pencatatan Medis Rumah Sakit (PPSM) dibawah Dinas Kesehatan DKI Jaya (1981-1989) Pormiki menjadi anggota IFHIMA yang ke 15 Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO Maulana Tomy Abiyasa, Amd.PK, SKM

PORMIKI memiliki Dewan Pimpinan Pusat, berkedudukan di ibu kota negara, dan memiliki Dewan Pimpinan Daerah tersebar di ibu kota propinsi PORMIKI mengadakan konggres setiap 3 tahun sekali dan diselingi satu kali rapat nasional (rakernas) diantara 2 konggres. Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO Maulana Tomy Abiyasa, Amd.PK, SKM

Tujuan PORMIKI Membantu meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui peningkatan sistem kesehatan nasional dengan membina dan mengembangkan sistem rekam medis dan informasi kesehatan Mengembangkan ilmu rekam medis dan sistem informasi kesehatan Memperjuangkan kepentingan organisasi serta meningkatkan profesi anggota Prodi DIII Rekam Medis dan Informasi Kesehatan FAKULTAS KESEHATAN UNIVERSITAS DIAN NUSWANTORO Maulana Tomy Abiyasa, Amd.PK, SKM

5.3 Organisasi di Negara lain Amerika : AHIMA (American Health Information Management Association) website : www.AHIMA.org Australia : HIMAA ( Health Information Management Association of Australia) website : www.HIMAA2.org.au Italy : AIDOS (Associazione Italiana Documentazione Sanitaria) www.AIDOSIMERA.it Jamaica : JAMRA (Jamaican Medical Record Association) Canada : CHIMA ( Canadian Health Information Management Association) www.ECHIMA.ca Jerman : DVMD ( Der Fachverband fur Dokumentation und Informationsmanagement in der medizin) www.dvmd.de United Kingdom : IHRIM ( Institute of Health Record and Information Management) www.IHRIM.co.uk China : CHMRA (Chinese Medical Records Association) www.CHMRA.org Japan : JHIM (Japan Society of Health Information Management) www.jhim-e.jp Netherland : NVMA (Vereniging voor Zorgadministratie en Informatie) www.NVMA.nl Philippines : PMRAI (Philippine Medical Records Association Inc)