Ilmu sosial dasar ( Basic Sosial Studies ) Pada dasarnya bukanlah suatu disiplin ilmu pengetahuan yang berdiri sendiri (mono disiplin) melainkan hanyalah suatu seleksi pengetahuan mengenai aspek- aspek yang paling dasar yang ada dalam kehidupan manusia sebagai makhluk sosial dan masalah masalah sosial yang terwujud dari padanya… Ilmu Budaya Dasar ( Basic humanities) merupakan pengetahuan yang diharapkan dapat memberikan pengetahuan dasar dan pengertian umum tentang konsep-konsep yang dikembangkan untuk mengkaji dan menelaah masalah-masalah manusia dan kebudayaan… Ilmu Sosial & Budaya Dasar Sujarwo FIS UNJ