MKDU ILMU SOSIAL DASAR (ISD) PEMUDA DAN SOSIALISASI.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
1 ETIKA PROFESI AKUNTANSI ETIKA PROFESI AKUNTANSI DIHADAPKAN
Advertisements

Program Mahasiswa Wirausaha (PMW)
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
KEBIJAKAN KULIAH KERJA NYATA (KKN)
Hubungan Timbal Balik Antara Lingkungan Pendidikan
Tujuan, Fungsi dan Manfaat Lembaga Sekolah dan Masyarakat
Kewirausahaan Oleh : Latifa , SPd.
• Aktivitas apa saja yg bisa disebut sebagai aktivitas pendidikan?
PEMUDA DAN SOSIALISASI
BERSAMA KALIS PURWANTO,MM.
Keprofesian Bidang Bimbingan dan Konseling serta Ketatalaksanaan Pendidikan Adriy.weebly.com.
(2)KARAKTERISTIK IPS SD
PERMENDIKBUD NOMOR 49 TAHUN 2014
KURIKULUM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR BERBASIS KERANGKA KUALIFIKASI NASIONAL INDONESIA.
LUMBUNG PANGAN MASYARAKAT DESA
STRATA BANGUNAN BERTINGKAT
oleh: NINIEK WAKHYU INDRIASIH Q
Kewarganegaraan Sebagai Matakuliah Pengembangan Kepribadian dan Pendidikan Karakter di Perguruan Tinggi Dr. Dewi Kurniasih, S.IP.,M.Si.
Kurikulum Berbasis Kompetensi
KEWIRAUSAHAAN DAN KEPEMIMPINAN
MANFAAT PENGEMBANGAN DIRI PERTEMUAN-3
BUDAYA ORGANISASI Program Studi Sistem Informasi
Studi Dalam Berorganisasi
OLAHRAGA SEBAGAI SEBUAH FENOMENA SOSIAL
BUDAYA ORGANISASI Program Studi Manajemen Informatika
Kewarganegaraan Sebagai Matakuliah Pengembangan Kepribadian dan Pendidikan Karakter di Perguruan Tinggi Dr. Dewi Kurniasih, S.IP.,M.Si.
Kewarganegaraan Sebagai Matakuliah Pengembangan Kepribadian Dr
Kewarganegaraan Sebagai Matakuliah Pengembangan Kepribadian dan Pembentuk Karakter Dr. Dewi Kurniasih, S.IP.,M.Si.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 tentang
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
Kewarganegaraan Sebagai Matakuliah Pengembangan Kepribadian dan Pendidikan Karakter di Perguruan Tinggi Dr. Dewi Kurniasih, S.IP.,M.Si.
BIMBINGAN KONSELING Sy LULU ASSAGAF, S.Psi.
-TUGAS PKN- “USAHA SESEORANG DALAM BERPRESTASI”
Studi Dalam Berorganisasi
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN
BIMBINGAN KONSELING.
PENDIDIKAN PANCASILA BAB. X. Petumbuhan Faham Kebangsaan
PERTEMUAN-VIII PERILAKU KELOMPOK
XIII. PERANAN PEMERINTAH DALAM MEMBINA KOPERASI
Hubungan Timbal Balik Antara Lingkungan Pendidikan
KURIKULUM Pengertian Kurikulum 1. Kurikulum sebagai rencana belajar.
TANTANGAN PENDIDIKAN, & SISTEM PENDIDIKAN NASIONAL
FUNGSI, JENIS DAN KODE ETIK BIMBINGAN DAN KONSELING
PANDUAN Layanan Akademik Siswa
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 22 Tahun 2006 tentang
PERAN GURU DALAM PROSES BELAJAR-MENGAJAR
SISTEM KESEHATAN NASIONAL PERTEMUAN 13
Kelompok 7 Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 71 Tahun 1991 Tentang Latihan Kerja.
Membiasakan Perilaku Patriotik
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH (PENDIDIKAN NON FORMAL)
SOSIALISASI PAUD TPA Tunas Bangsa
Hubungan Timbal Balik Antara Lingkungan Pendidikan
KONSEP DASAR PENYUSUNAN KARYA ILMIAH
JURUSAN MAGISTER PENDIDIKAN IPS FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Kedudukan dan Peran Pancasila bagi Bangsa Indonesia
FILOSOFI PEMBELAJARAN
PENGORGANISASIAN Program Studi Manajemen Informatika
• Aktivitas apa saja yg bisa disebut sebagai aktivitas pendidikan?
GEOSTRATEGI INDONESIA Nurlaila fitriasani Rima safitri Tutia rahmi Yusrawati1604 M. aji syahputra1604.
ISD Sebagai Salah Satu MKDU. Pengertian ISD Ilmu Sosial Dasar : Yaitu ilmu yang mempelajari masalah-masalah sosial, khususnya masalah2 yg diwujudkan oleh.
Studi Dalam Berorganisasi
Oleh : Sri Kumalaningsih
Toman Sony Tambunan, S.E, M.Si NIP
PEMBEKALAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN (PKL)
Konsep Dasar Pendidikan Mata Kuliah: Oleh: Pengantar Ilmu PendidikanMawan Eko Defriatno, S.Pd., M.T. Mata Kuliah: Oleh: Pengantar Ilmu PendidikanMawan.
Peranan Kepala Sekolah dalam Pelaksanaan Bimbingan Konseling (BK)
Konsep gender Dalam kesehatan Reproduksi perempuan
Biro Kemahasiswaan dan Alumni
1.ADHISTI FEBY ANGGRAENY 2.CAHYANINGTYAS IRNA AUGUSTYN 3.EVA LISWIANINGRUM 4.IFA AFIANTI 5.LI’ANAH KELOMPOK 6.
Transcript presentasi:

MKDU ILMU SOSIAL DASAR (ISD) PEMUDA DAN SOSIALISASI

PENGERTIAN PEMUDA Pemuda adalah suatu generasi yang dipundaknya terbebani bermacam-macam harapan, terutama dari generasi lainnya. Generasi yang akan melanjutkan perjuangan generasi sebelumnya Generasi yang harus mengisi dan melangsungkan estafet pembangunan secara terus menerus.

PENGERTIAN SOSIALISASI Sosialisasi adalah proses yang membantu individu melalui belajar dan penyesuaian diri, bagaimana bertindak dan berfikir agar ia dapat berperan dan berfungsi, baik sebagai individu maupun sebagai anggota masyarakat. Proses sosialiasasi sebenarnya berawal dari dalam keluarga

PROSES SOSIALISASI DALAM ASPEK KEPEMUDAAN Proses Sosialisasi Generasi Muda adalah suatu proses yang sangat menentukan kemampuan diri pemuda untuk menselaraskan diri di tengah-tengah kehidupan masyarakatnya. Seorang pemuda harus mampu menseleksi berbagai kemungkinan yang ada sehingga mampu mengendalikan diri dalam hidupnya di tengah-tengah masyarakat, dan tetap mempunyai motivasi sosial yang tinggi.

PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN GENERASI MUDA Pola Dasar Pembinaan dan Pengembangan Generasi Muda ditetapkan oleh Menteri Pendidikan dan Kebudayaan dalam keputusan Menteri Pendididan dan Kebudayaan Nomor: 0323/U/1978 tanggal 28 Oktober Maksud dari Pola Pembinaan dan Pengembangan Generasi Muda adalah agar semua pihak yang turut serta dan berkepentingan dalam penanganaanya benar-benar menggunakan sebagai pedoman sehingga pelaksanaannya dapat terarah, menyeluruh dan terpadu serta dapat mencapai sasaran dan tujuan yang dimaksud.

POKOK PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN GENERASI MUDA A. Generasi,ada sebagai subyek pembinaan dan pengembangan adalah mereka yang telah memiliki bekal-bekal dan kemampuan serta landasan untuk dapat mandiri dalam keterlibatannya secara fungsional bersama potensi lainnya guna menyelesaikan masalah-maslah yang dihadapi bangsa dalam rangka kehidupan berbangsa dan bernegara serta pembangunan nasional

B. Generasi muda sebagai obyek pembinaan dan pengembangan ialah mereka yang masih memerlukan pembinaan dan pengembangan ke arah pertumbuhan potensi dan kemampuan-kemampuannya ke tingkat yang optimal dan belum dapat bersikap mandiri yang melibatkan secara fungsional.

PERMASALAHAN GENERASI MUDA 1. Menurunnya jiwa Idealisme, Patriotisme dan Nasionalisme 2. Kurangkepastian terhadap masa depan 3. Tingginya jumlah putus sekolah 4. Kurangnya lapangan kerja/ kesempatan kerja 5. Pernikahan di bawah umur 6. Pergaulan bebas 7. Penyalahgunaan narkotika 8. dll

POTENSI-POTENSI GENERASI MUDA/ PEMUDA 1. Idealisme dan daya kritis 2. Dinamika dan kreatifitas 3. Keberanian mengambil resiko 4. Optimis dan kegairahan semangat 5. Sikap kemandirian dan disiplin murni 6. Terdidik 7. Keanekaragaman dalam persatuan dan kesatuan 8. Patriotisme dan nasionalisme 9. Sikap kesatria 10. Kemampuan penguasaan ilmu dan teknologi

TUJUAN POKOK SOSIALISASI 1. Individu harus diberi ilmu pengetahuan (keterampilan) yang dibutuhkan bagi kehidupan kelak di masyarakat 2. Individu harus mampu berkomunikasi secara efektif dan mengembangkan kemampuannya 3. Pengendalian fungsi-fungsi organik yang dipelajari melalui latihan-latihan mawas diri yang tepat 4. Bertingkah laku selaras dengan norma atau tata nilai dan kepercayaan pokok yang ada pada lembaga atau kelompok khususnya dan masyarakat umum

SAMPAI JUMPA KEMBALI ! SELESAI

TUGAS! “Menganalisis permasalahan generasi muda saat ini di lingkungan sekitar Anda.” Pertanyaannya adalah: 1. Apa penyebab permasalahan itu terjadi? 2. Siapa saja korban dari permasalahan tersebut? 3. Bagaimana solusi penyelesaiannya? Jelaskan menurut pendapat Anda! Minimal 10 permasalahan yang dianalisis. Lebih banyak lebih bagus nilainya!

1. Dikerjakan di Kertas F4 dengan garis tepi: Atas, bawah, kanan, dan kiri 2 cm 2. Diberi sampul, dengan format: a. Tugas Ilmu Sosial Dasar (ISD) b. Judul Tugas c. Nama Dosen d. Nama Mahasiswa e. Program Studi Teknik Informatika Fakultas Ilmu Komputer Universitas Tomakaka Mamuju Kampus III Topoyo Oktober, 2016

Dikumpulkan MINGGU DEPAN !!!