PERAN ZAT GIZI DI DALAM TUBUH Oleh : GUNTORO, S.Gz
PENDAHULUAN MENGAPA MANUSIA PERLU MAKAN ? Makanan Makanan meyediakan senyawa kimia tubuh perombakan dan pembentukan senyawa kimia (: Penyediaan energi, pembentukan jaringan, mengatur proses ) simpanan, metabolit antara, Ekskresi (: tinja, urin, keringat, paru-paru ) METABOLISME (Anabolisme & Katabolisme) SENYAWA KIMIA SENYAWA KIMIA
Tabel 1 Zat – zat gizi esensial yang diketahui hingga tahun 1990 KH Lemak Protein Mineral Vitamin Air -Glukosa -Serat -Asam linoleat (Ω-6) -Asam linolenat (Ω-3) Asam-asam amino : -Leusin -Isoleusin -Lisin -Metionin -Metilalanin -Treonin -Valin -Histidin -Nitrogen esensial Kalsium Fosfor Natrium Kalium Sulfur Klor Magnesium Zat besi Selenium Seng Mangan Tembaga Kobalt Iodium Kron Fluor Timah Nikel Silikon Arsen Boron Vanadium Molibden A (retinol) D(kolekalsiferol) E (tokoferol) K Tiamin Riboflavin Niasin Biotin Folasin/ folat Vitamin B6 Vitamin B12 As.Pantotenat Vitamin C
AKIBAT GANGGUAN GIZI TERHADAP FUNGSI TUBUH Faktor Primer AKIBAT GANGGUAN GIZI TERHADAP FUNGSI TUBUH Faktor Primer : salah kuantitas & kualitas pangan Faktor Sekunder : zat-zat gizi tidak sampai ke sel tubuh AKIBAT GIZI KURANG - Pertumbuhan : otot lembek, rambut rontok - Produksi Tenaga : kurang tenaga u/ gerak & aktivitas - Pertahanan Tubuh : Sistem imunitas & antibodi - Struktur dan Fungsi Otak : sejak usia dini menghambat perkembangan otak dan kemampuan berpkir. - Perilaku : perilaku tidak tenang, mdh t`singgung, cengeng, apatis AKIBAT GIZI LEBIH Menyebabkan kegemukan/ obesitas : energi disimpan dlm jaringan lemak : faktor risiko penyakit degeneratif ( hipertensi, diabettes mellitus, jantung koroner, hati, kantong empedu )
»
RESIKO METABOLIK »»
POPULASI OBESITAS »»»
GEMUK ≠ OBESITAS »»»»
☺
RESIKO-RESIKO OBESITAS ☺