Lektion Drei (#3): Data, Variabel, Model STATISTIKA Lektion Drei (#3): Data, Variabel, Model Verfasser bei Usmania Institute
Proses Analisis Data POPULASI Data STATISTIKA I P O O Deskripsi sampling SAMPEL Kajian Metodologi Penelitian MODEL Deskripsi Data STATISTIKA Kepu tusan Kesimpulan I P O O Induksi: estimasi parameter populasi
Populasi dan Sampel Populasi: adalah keseluruhan unsur/item yang akan diteliti atau menjadi interes bagi peneliti atau yang akan diestimasi karakteristiknya, yang membentuk suatu himpunan tertentu berdasarkan sekurang-kurangnya satu kriteria kesamaan Sampel: sembarang bagian dari populasi
DATA
Outline Definisi / pengertian data Wujud data: penyajian data mentah Cara memperoleh data Jenis-jenis data
Data Data: adalah catatan atas realita atau fakta yang terjadi. Catatan ini dapat berupa angka-angka, simbol, kata-kata, atau citra. Data merepresentasikan realita yang ada di lapangan (objek penelitian), sehingga apa yang terkandung dalam data seharusnya mencerminkan apa yang terjadi di lapangan. Data merupakan “bahan baku” dari Statistika Penguasaan terhadap “bahan baku” menjadi penting untuk dapat menguasai “proses statistika” dengan lebih baik Data statistika disajikan dalam format tertentu
Wujud Data: Penyajian Data Mentah No. Nama Jenis Kelamin Usia Pekerjaan 1 Ahmad 38 Swasta 2 Budi 24 3 Cici 26 4 Doni 43 5 Evi 30 6 Faisal 22 n = 6 Data (statistika) merupakan kumpulan nilai (datum) → data merupakan bentuk jamak dari datum. Mana yang disebut data?
Ini adalah “data”: No. Nama Jenis Kelamin Usia Pekerjaan 1 Ahmad 38 Swasta 2 Budi 24 3 Cici 26 4 Doni 43 5 Evi 30 6 Faisal 22
Ini adalah “data”: No. Nama Jenis Kelamin Usia Pekerjaan 1 Ahmad 38 Swasta 2 Budi 24 3 Cici 26 4 Doni 43 5 Evi 30 6 Faisal 22
Ini adalah “data”: No. Nama Jenis Kelamin Usia Pekerjaan 1 Ahmad 38 Swasta 2 Budi 24 3 Cici 26 4 Doni 43 5 Evi 30 6 Faisal 22
Ini adalah “data”: No. Nama Jenis Kelamin Usia Pekerjaan 1 Ahmad 38 Swasta 2 Budi 24 3 Cici 26 4 Doni 43 5 Evi 30 6 Faisal 22
Contoh transformasi data: Data mentah (raw data) diperoleh dari aktivitas mengumpulkan data (data collection) Data mentah ada yang disajikan asli apa adanya, namun terkadang juga disajikan setelah ditransformasikan (diubah bentuk) Contoh transformasi data: Dikodekan (Laki-laki = 1; Perempuan = 0) Diklasifikasikan (0 ‒ 140 : rendah; 141 ‒ 160: sedang; 161 ‒ dst.: tinggi)
Data (mentah) statistika umumnya disajikan dalam format matriks: format baris dan kolom. Pada tabel di atas, data terdiri dari .... baris, dan ..... kolom Baris data mewakili observasi (amatan) Banyaknya baris data menunjukkan ukuran sampel (n) Tiap kolom data mewakili variabel. Pada tabel di atas, tidak semua kolom dapat disebut sebagai variabel. Kolom yang mana?
Cara Memperoleh Data Objek penelitian itu terdiri dari unit-unit penelitian, ‒yang terkadang disebut juga sebagai unit analisis Unit penelitian ini dapat berupa orang, perusahaan/ lembaga, negara, kota/wilayah, tahun, bulan, suku/ kelompok masyarakat, jenis kendaraan, jenis terapi/perlakuan, dan masih banyak lagi. Kebanyakan penelitian (bidang sosial) mempunyai unit penelitian berupa orang atau perusahaan/ lembaga. Masing-masing unit penelitian mempunyai karakteristik tertentu yang dapat diukur.
Karakteristik apa yang diukur? Data diperoleh dari hasil mengukur karakteristik tertentu yang melekat pada unit penelitian Karakteristik apa yang diukur? Kasus 1 Kasus 2 Kasus 3 Objek penelitian PT “Kerupuk Menjulang” Bank-bank yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Unit penelitian/ unit analisis Orang (masing- masing karyawan PT) Divisi (masing- masing unit yang ada di PT) Perusahaan (masing- masing bank) Karakteristik yang dapat diukur Jenis kelamin, usia, status, tinggi badan, jumlah anak, masa kerja, divisi, gaji, dan lain-lain. Jumlah karyawan di masing-masing unit, kinerja unit, kepemimpinan unit, rata-rata gaji di unit Kategori bank, jumlah karyawan, aset, laba bersih, total kredit, NPL, dana pihak ketiga, dan lain-lain.
Instrumen penelitian: Alat yang digunakan untuk mengukur karakteristik dari unit penelitian: instrumen penelitian Instrumen penelitian: “Mengukur”: menilai seberapa besar (berat, jarak, bobot), menilai seberapa lama, menggolongkan, mendaftar, mengidentifiasi, dan lain-lain. Output dari aktivitas mengukur: data Instrumen Penelitian Kegunaan Meteran Mengukur jarak/panjang Timbangan Mengukur berat Stopwatch Mengukur waktu Kuesioner Mengklasifikasi, mengidentifikasi, mengukur persepsi, dll
Jenis Data
Cross-Section Time-Series No. Nama Jenis Kelamin Usia 1 Ahmad 38 2 Budi 24 3 Cici 26 4 Doni 43 5 Evi 30 6 Faisal 22 Cross-Section No. Tahun Penjualan (Milyar Rp.) Iklan 1 2010 165 11 2 2011 182 15 3 2012 203 16 4 2013 153 5 2014 198 6 2015 187 17 Time-Series
Data Panel Analisis dengan time-series atau cross-section?
Skala Pengukuran: NOIR Beda Urut Selisih Banding Nominal Ordinal Interval Rasio
KUESIONER: Jenis Data?
Contoh Data Mentah Data? Observasi/Case? Variabel? Nilai/harga? NAMA JK ANAK ALAMAT TELP KERJA GAJI Jimmy 1 Lucerne 3749749 Pegawai 1000 Robert 2 Kobe 6784653 1200 Luwinsky Tolouse 5465950 Pattrick Dortmund 5385456 1250 Monica Los Angeles, CA 3550335 1500 Nem.. 1/0 Wates, KP - 150 Data? Observasi/Case? Variabel? Nilai/harga? Ukuran Sampel? Jenis data?
VARIABEL
Variabel Definisi? Variabel vs Konstanta? Kaitan antara Data vs Variabel: Data IPK Data SEX Variabel SEX Variabel IPK
Jenis-jenis Variabel Perspektif jenis variabel: Menurut jenis data yang dikandungnya → Lihat jenis data Menurut cara mengukurnya Variabel observed Variabel unobserved Menurut kedudukannya dalam hubungan antar variabel: Variabel independen (bebas, prediktor) Variabel dependen (terikat, respon) Variabel intervening Variabel moderating Variabel eksogenus Variabel endogenus
Variabel Observed & Unobserved Observed: measured, manifest, indikator, atribut Unobserved: unmeasured, laten, konstruk, konsep, dimensi, faktor
Organizational effectiveness Variabel Independen, Dependen, Intervening, Moderating, Eksogenus, Endogenus Workforce diversity Creative synergy Organizational effectiveness Managerial expertise Jenis Variabel Definisi Independen Variabel yang mempengaruhi variabel lain Dependen Variabel yang tidak mempengaruhi variabel lain Eksogenus Variabel yang tidak dipengaruhi oleh variabel lain Endogenus Variabel yang dipengaruhi oleh variabel lain
MODEL
Model Contoh-contoh Model:
Model Model: adalah simplifikasi dari realitas Realitas = model + error Model yang baik adalah model yang ....???...nya kecil. Model diperlukan karena treatment langsung terhadap realitas itu MAHAL! Apa yang dilakukan Bank Indonesia ketika memutuskan untuk menaikkan suku bunga acuan (SBI)?