TEKS CERAMAH BAHASA INDONESIA Yuyun Astitiany, S.Pd. Siti Aminah,S.Pd. PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN MEDIA PEMBELAJARAN BAGI GURU SMA, SMK DAN SLB http://dikbud.ntbprov.go.id/BahanAjar Dikbud NTB @dikbudntb BAHASA INDONESIA TEKS CERAMAH Yuyun Astitiany, S.Pd. Siti Aminah,S.Pd. SEKOLAH Verifikator : SRI WAHYUNI © 2018 - Hak Cipta Pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi NTB
Kompetensi Inti KI/KD IPK Materi Referensi PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Kompetensi Inti KI/KD 3. Memahami, menerapakan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan perkembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan. IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Kompetensi Dasar KI/KD IPK Materi Referensi PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Kompetensi Dasar KI/KD 3.6 Menganalisis isi, struktur, dan kebahasaan dalam ceramah 4.6 Mengonstruksi ceramah tentang permasalahan aktual dengan memerhatikan aspek kebahasaan dan menggunakan struktur yang tepat IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI KI/KD 3.6.1 Mengidentifkasi isi dan struktur teks ceramah. 3.6.2 Mengidentifikasi ciri kebahasaan teks ceramah 4.6.1 Menyusun kembali teks ceramah dengan memperhatiakn isi,tema,tujuan, kebahasaan, serta struktur 4.6.2 Menyampaikan ceramah yang telah dibuat dengan memperhatikan teknik ceramah yang baik 4.6.3 Mengomentari dan memperbaiki teks ceramah yang dibaca/teks buatan teman IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
MATERI Fakta Konsep Prosedur KI/KD IPK Materi Referensi Teks Ceramah PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN MATERI KI/KD Fakta Teks Ceramah Konsep teks ceramah merupakan teks memiliki struktur pembuka, isi, penutup, biasanya berisi imbauan/ajakan,informasi yang bersifat religius serta rekreatif memiliki ciri bahasa menggunakan kalimat-kalimat argumentatif, pendapat, mengulas peristiwa, contoh, dsbnya. Prosedur Langkah-langkah menyusun teks ceramah: 1. Tentukan tema 2 Mencari atau menngumpulkan informasi 3. Menyusun draf teks ceramah 4. Menulis teks 5 .Mengebangkan teks dengan menyunting IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
PETA KONSEP KI/KD IPK Materi Referensi Latihan Soal Uji Kompetensi PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PETA KONSEP KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
Latihan Soal Jawablah soal Esai berikut ini dengan tepat! KI/KD IPK PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Latihan Soal KI/KD Jawablah soal Esai berikut ini dengan tepat! Jelaskan teknik-teknik berceramah! Jawaban : 2. Bagaimana cara menanggapi ceramah? Jawaban : Dalam menanggapi sebuah ceramah, kita harus menanggapinya dengan bahasa yang baik, pemilihan kata juga harus tepat agar tidak menyinggung siapapun baik pendengar lain atau sang penceramah 3. Jelaskan pengenalan isu sebagai bagian dari ceramah! Jawaban : pengenalan isu dalam ceramah merupakan salah satu bagian dari ceramah yang berisikan penjelasan berupa deskripsi mengenai topik yang akan dibahas dalam ceramah yang ditandai dengan adanya pendefinisian atau penentuan batas topik dalam ceramah. 4. Apa saja yang perlu diperhatikan dalam membuat ceramah? Jawaban : dalam membuat sebuah ceramah ada beberapa hal yang perlu diperhatikan agar tidak terjadi kesalahan. Beberapa hal tersebut adalah : 1. Isi dan struktur teks ceramah 2. Kebahasaan teks ceramah 3. Penggunaan bahasa dalam teks ceramah IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
KLIK DISINI UJI KOMPETENSI KI/KD IPK Materi Referensi Latihan Soal Uji PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UJI KOMPETENSI KI/KD KLIK DISINI IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id
REFERENSI KI/KD IPK Materi Referensi PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REFERENSI KI/KD Kosasih.2014.Jenis-Jenis Teks .Bandung : Yrama Widya Mahsun..2013.Teks dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia..Jakarta:PT Raja Grafindo Persada Yustina .2018.Produktif Berbahasa Indonesia 2.Kudus:Erlangga IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB http://dikbud.ntbprov.go.id