Pokok-Pokok Pikiran Penguatan Ketahanan Pangan di Jawa Tengah Oleh: Ketua Komisi B DPRD Jawa Tengah M. Chamim Irfani Disampaikan dalam Forum Perangkat.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 JUNI 2013.
Advertisements

PENGEMBANGAN LKM-A PADA GAPOKTAN PENERIMA DANA BLM-PUAP
SOSIALISASI PEMILU 2009 KPU Kabupaten Sragen.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 JUNI 2014
SOSIALISASI PEMILU 2009 KPU Kabupaten Sragen.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 MAR 2014.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 DESEMBER 2012.
1 Sedang Distribusi Distribusi Mulai Juli Prop. Lampung.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 DESEMBER 2014
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 SEPTEMBER 2014
Pemerintah Provinsi Jawa Barat Dinas Pertanian Tanaman Pangan
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 SEPT 2013.
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 DES 2013.
SINERGITAS PROGRAM PSDMPKP DI DAERAH (PROVINSI, KABUPATEN & KOTA) TA
E-katalog BUKU KURIKULUM 2013 PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BAHASA ARAB
KEBIJAKAN PENYELENGGARAAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN
SOSIALISASI SISTEM INOVASI DAERAH (SIDa) Provinsi Jawa Tengah
KAJIAN ANALISIS DAN KEBIJAKAN PENGEMBANGAN SISTEM INOVASI DAERAH (SIDA) DALAM PEMBANGUNAN DAERAH TAHUN 2015 PT. Secon Dwitunggal Putra.
OTONOMI DAERAH TUGAS DAN FUNGSI DIREKTORAT JENDERAL Bagian perencanaan
Dukungan Lembaga Legislatif Dalam Percepatan Program Pengentasan Kemiskinan Disampaikan oleh: Dra. Sri Marnyuni (Anggota Komisi E – F-PAN DPRD Jawa.
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH
RENCANA PENINGKATAN KOMPETENSI KLINIS IUD BAGI DOKTER DAN BIDAN
RAPAT KOORDINASI PENGAWASAN INTERN PEMERINTAH DAERAH
BASIS DATA TERPADU dan DATA PMKS & PSKS JAWA TENGAH
KEGIATAN TAHUN 2010 Disampaikan pada RAKORTAS Pemberdayaan Koperasi dan UKM, 10 Februari 2010 DEPUTI BIDANG PENGKAJIAN SUMBERDAYA UKMK.
“Peran Bank Pertanian dalam Pembiayaan Sektor Pertanian”
KAJIAN ANALISIS DAN KEBIJAKAN PENGEMBANGAN SISTEM INOVASI DAERAH (SIDA) DALAM PEMBANGUNAN DAERAH TAHUN 2015 PT. Secon Dwitunggal Putra.
Kemiskinan di jawa tengah
PENEGASAN BATAS DAERAH DI PROVINSI JAWA TENGAH
SEDIKIT SLIDE YANG MUNGKIN BISA MENGINSPIRASI LoI
SINKRONISASI PENATAAN RUANG KAWASAN PERBATASAN DAERAH DI PROVINSI JAWA TENGAH DINAS PEKERJAAN UMUM SUMBER DAYA AIR DAN PENATAAN RUANG PROVINSI JAWA TENGAH.
BADAN PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN PROVINSI JAWA TENGAH
SINOVIK “PACAR BINAL” (Pangkalan Cari Izin Bagi Nelayan)
Sosialisasi Pengembangan Usaha Pangan Masyarakat Tahun 2017
DINAS KETAHANAN PANGAN PROVINSI JAWA TENGAH 2017
SUNARYO ( ) Pencarian Jalur Terpendek Antar Kota di Jawa Tengah dan D.I Yogyakarta dengan Algoritma Dijkstra via SMS Gateway.
KEBIJAKAN PELAKSANAAN PUAP-2010
Selamat Datang Peserta Rakor Persiapan Pemilukada
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 JUNI 2015
SOSIALISASI DAN PERCEPATAN PENYALURAN KUR
Disampaikan oleh : Ir. Prihastoto, MT Kepala Bidang Kawasan Permukiman
ASISTEN PEMERINTAHAN SEKDA PROVINSI JAWA TENGAH
SINERGITAS PEMBANGUNAN KEPEGAWAIAN PROVINSI/KABUPATEN/KOTA
PERSIAPAN PEMILIHAN GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR JAWA TENGAH TAHUN 2018
KEMENTERIAN DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA
Disampaikan oleh Ikhwanudin Anggota KPU Provinsi Jawa Tengah
SINKRONISASI OPERASIONAL KEGIATAN PEMBANGUNAN KETAHANAN PANGAN
BIDANG DISTRIBUSI DAN CADANGAN PANGAN TA 2018
MEKANISME PENYUSUNAN DAERAH PEMILIHAN PEMILIHAN UMUM TAHUN 2019
SINKRONISASI OPERASIONAL KEGIATAN
PENGUATAN SISTEM INOVASI DAERAH
UNIVERSAL ACCESS OF WATER AND SANITATION
Kementerian PPN/ Bappenas
SELAMAT DATANG PESERTA RAPAT MONITORING DAN EVALUASI
Koordinasi Penyelenggaran Kegiatan Statistik Sektoral
KEGIATAN BIDANG DISTRIBUSI DAN CADANGAN PANGAN TA 2018
SIDANG VERIFIKASI DAN VALIDASI DATA DAN BERKAS
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 JUNI 2015
SELAMAT DATANG RAKOR KEPEGAWAIAN DALAM RANGKA
RAKOR Kenaikan pangkat
BENJAMIN SIBARANI, ST, MM DITJEN BINA PEMBANGUNAN DAERAH
Ir Andreas Eddy Susetyo MM
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 JUNI 2013
Audit Kearsipan Internal
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 31 DESEMBER 2014
KONDISI HIV & AIDS DI JAWA TENGAH 1993 s/d 30 SEPTEMBER 2015
RAPAT KOORDINASI Penyesuaian Target Kemiskinan Kab/kota
KEBIJAKAN PENANGGULANGAN KEMISKINAN DI JAWA TENGAH
PEMERINTAH KABUPATEN/ KOTA PROVINSI JAWA TENGAH
KEMENTERIAN PERTANIAN
Transcript presentasi:

Pokok-Pokok Pikiran Penguatan Ketahanan Pangan di Jawa Tengah Oleh: Ketua Komisi B DPRD Jawa Tengah M. Chamim Irfani Disampaikan dalam Forum Perangkat Daerah Penyempurnaan Rancangan Kerja (Renja) Dinas Ketahanan Pangan tahun 2020 Dinas Ketahanan Pangan Provinsi Jawa Tengah Semarang, 14 Maret 2019

KETERSEDIAAN PANGAN SEKTOR PERTANIAN JAWA TENGAH Komoditas Unggulan PADI: Seluruh Jawa Tengah JAGUNG: Seluruh Jawa Tengah kecuali Magelang dan Pekalongan KARET: Cilacap, Banyumas, Banjarnegara, dan Kendal KOPI: Cilacap, Banyumas, Purbalingga, Banjarnegara, Kebumen, Purworejo, Wonosobo, Magelang, Boyolali, Klaten, Wonogiri, Karanganyar, Kudus, Semarang, Temanggung, Tegal, Kendal, Batang, Pekalongan, Pemalang, Brebes, dan Saltiga KELAPA: Hampir seluruh daerah Jawa Tengah KAKAO: Pemalang, Jepara, Batang, dan Cilacap TEH: Wonosobo, Karanganyar, Tegal, Batang, Temanggung, Kendal, Pekalongan, Pemalang, Brebes, Banyumas, Purbalingga, Banjarnegara, Magelang, dan Boyolali bRE TEBU: Brebes, Tegal, Pemalang, Pekalongan, Kudus, Pati, Sragen, Karanganyar, dan Klaten

Upaya Menuju Swasembada Pangan Menjaga lumbung pangan mulai dari tingkat desa. Membangun kapasitas dan kemandirian masyarakat. Koordinasi dan sinergitas pemerintah daerah hingga pusat. Merumuskan tata kelola niaga pertanian. Ketersiadaan benih, penyaluran pupuk lancer, ongkos produksi murah.

Peran Stakeholder di Bidang Ketahanan Pangan Pemerintah Pusat Pemerintah Daerah (Provinsi/Kabupaten/Kota) Perbankan (milik pemerintah dan swasta) Perguruan Tinggi Kelompok Tani (Asosiasi Bidang Pertanian dan Perkebunan)

Kebijakan Pembiayaan dalam Peningkatan Pangan Komersial Syariah KKPE KPEN-RP KUPS CSR/PKBL KUR Dana Bank Dana Bank PUAP,LM3,SMD APBN dan Dana Bank A B APBN/ Fiskal Pinjaman Komersial Khusus C Pinjaman Bersubsidi D BLM E Commercial line

Peran Pemerintah Pusat Merumuskan kebijakan aturan terhadap usaha ketahanan pangan. Melakukan pembinaan dan pengendalian kredit program. Melakukan monitoring dan supervisi program. Penyediaan anggaran APBN untuk membayar subsidi bunga kepada bank teknis penyalur program ketahanan pangan.

Peran Pemerintah Daerah (Provinsi, Kabupaten/Kota Membuat norma, ketentuan, dan payung hukum terkait dengan usaha produktif yang menopang ketahanan pangan. Melakukan pembinaan dan bimbingan usaha kepada masyarakat. Mempermudah perijinan dan regulasi tentang usaha perekonomian. Memberikan kemudahan berupa perencanaan tata ruang dan tata wilayah (RTRW) untuk pengembangan pangan.

Peran Perbankan Pengembangan sektor ketahanan pangan berupa Tecnical Assistancy System; bantuan teknis pengembangan UMKM produksi berupa pelatihan, penyediaan informasi, penelitian, dan fasilitasi (model- model fasilitasi). Sebagai inisiator/fasilitasi munculnya program jaminan dengan pihak Kementerian, program KUR, KKPE, KUPS, dll. Fasilitasi kegiatan untuk peningkatan SDM antara perbankan dengan pelaku usaha.

Peran Kelompok Atau Asosiasi di Sektor Pertanian Sesuai Undang Undang No. 19 Th 2013 (Psl 79) Menampung dan menyalurkan aspirasi pelaku usaha. Mengadvokasi dan mengawasi pelaksanaan kemitraan. Memberikan masukan kepada pemerintah dan atau pemda dalam perumusan kebijakan perlindungan dan pemberdayaan pelaku usaha. Mempromosikan komoditas pertanian yang dihasilkan anggota, baik di dalam maupun ke luar negeri. Mendorong persaingan usaha tani yang adil. Memfasilitasi anggota dalam mengakses sarana produksi dan teknologi pertanian. Membantu menyelesaikan permasalahan dalam berusaha tani.

TERIMA KASIH