FLUIDA STATIS
MISTERI DALAM LAUT
1. SISWA MENGETAHUI HUBUNGAN ANTARA TEKANAN HIDROSTATIS (Ph) DENGAN KEDALAMAN (h) 2. SISWA MAMPU MENENRAPKAN PERSAMAAN TEKANAN HIDROSTATIS 3. SISWA MENGETAHUI PENENRAPAN TEKANAN HIDROSTATIS DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
TEKANAN HIDROSTATIS
CONTOH SOAL Seekor ikan berada di bak air seperti pada gambar jika massa jenis air = kg/m 3 dan percepatan gravitasi 10 N/kg, tekanan hidrostatis yang diterima ikan di titik Q adalah…
LATIHAN 1. Selisih tekanan hidrostatik darah di antara otak dan telapak kaki seseorang yang tinggi badannya 165 cm adalah…. (Anggap massa jenis darah 1000 kg/m 3 dan g = 10 m/s 2 ) 2. Seorang penyelam menyelam ke bawah permukaan laut dengan menggunakan alat yang mampu menahan tekanan Jika masa jenis air laut, berapakah kedalaman yang dapat dijangkau penyelam tersebut?
PENENRAPAN HUKUM HIDROSTATIS DALAM KEHIDUPAN 1. Bagian bawah bendungan di buat lebih tebal daripada bagian atas bertujuan untuk menahan tekanan air yang besar di bagian bawah.
PENENRAPAN HUKUM HIDROSTATIS DALAM KEHIDUPAN 2. Dasar bak air dibuat lebih tebal daripada bagian atas bertujuan untuk menahan tekanan air yang besar di bagian bawah