BIOLOGI DASAR DAN BIOLOGI PERKEMBANGAN SIKLUS MENSTRUASI BY EKA FAIZATURRAHMI, SST.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
REGULASI HORMON TERHADAP DAUR OVARIUM DAN DAUR MENSTRUASI
Advertisements

Sistem Reproduksi Wanita
Mata Pelajaran Biologi
2. SISTEM REPRODUKSI MANUSIA
Selamat Pagi.
S I S T E M R E P R O D U K S I.
Tri Lestari Handayani, SKp.,M.Kep.,Sp.Mat
SIKLUS ESTRUS, OVARI, UTERUS, DAN PSEUDOPREGNANCY
PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN
Kelompok : Joule Anggota : 1. Ainur Rochmawati (03) 2. Dinda Hasanah (09) 3. Indri Arianti (18) 4. Juwair (19) 5. M Rayana Prabowo (26) 6. Rachmad Syarul.
MASALAH KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA
SISTEM REPRODUKSI MANUSIA
SIKLUS MENSTRUASI DAN PENGATURANNYA
MENOPAUSE HIDAYAT WIJAYANEGARA.
Program Studi D.IV Bidan Pendidik dan Klinik Nany Suryani, S.Gz.
Sistem Reproduksi (Menstruasi)
Ahmad qhadafy Dinda Dea lestari Ika kurnia Muh. Yusril Melati dewiana Nurfatin Quise nasnella Sisilia Wiwik bagus Nama Kelompok.
ANATOMI FISIOLOGI REPRODUKSI
Sistem Reproduksi Wanita
akan mengalami pubertas tahun Pubertas
OLEH NI WAYAN KASIH OM SWASTIASTU.
KELOMPOK 4 Firman Asy’ari ( ) Nova Yuda Rista ( )
REPRODUKSI (PERKEMBANG BIAKAN MANUSIA)
SISTEM REPRODUKSI BETINA DAN JANTAN
Oleh: SILVIA PRADIPTA IIIB
R CORNEAWATY CHANIRA I B NIM :
Siklus Menstruasi Siklus menstruasi terjadi pada manusia dan primata. Sedang pada mamalia lain terjadi siklus estrus. Pada siklus estrus jika tidak terjadi.
MENSTRUASI : Menstruasi/Haid adalah pendarahan secara periodik dan siklik dari uterus yang disertai dengan pelepasan endometrium pada saat ovum tidak dibuahi.
Anatomo fisiologi organ reproduksi wanita
Infertilitas pada usia reproduksi dan penanganannya
PERKEMBANGAN HEWAN Dra. Hj. Aseptianova, M.Pd. Nita Nuraini, M.Pd.
INFERTILITAS YONI MAI PUTRI
Klimakterium dan menapause
Sistem Reproduksi pada Manusia
Tugas Biologi Alat reproduksi wanita
KLIMATEIUM DAN MENOPOUSE
Alat Reproduksi Manusia
OLEH :RISKA ANGRAINI PUTRI 1B
REPRODUKSI (PERKEMBANG BIAKAN MANUSIA)
OLEH : INDAH CAHYANI NIM : TINGKAT : B
SIKLUS ESTRUS.
OLEH : SEFTI WINDA SARI 1B
STATUS GIZI PADA MENSTRUASI DISUSUN OLEH : AYU ENDANG P DESTI ANDINI DESY PRAMITA JURITA FALORIN SUZANNA FABELA PUTRI WANDA WIMALASARI.
Hormon lh, fsh, estrogen DAN progesteron
SIKLUS ESTRUS.
Menentukan Periode Dan Usia Kehamilan.
Proses pembentukan gamet, Siklus Menstruasi Dan Fertilisasi
Alat Reproduksi Wanita
KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA AWAL
Asuhan kebidanan pada infertilitas
ORGAN REPRODUKSI WANITA
ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN ENDOMETRIOSIS
Kompetensi Dasar Ke 10 SISTEM REPRODUKSI MANUSIA.
REGULASI HORMON TERHADAP DAUR OVARIUM DAN DAUR MENSTRUASI
MENGERTI SIKLUS HAID.
Proses dan masa pembuahan
SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA
FISIOLOGI ORGAN REPRODUKSI WANITA
Adaptasi Fisiologi Hormon Sistem Endokrin Pada Masa Pubertas Oleh: Mahasiswa NIM Ganjil DIII Keperawatan STIKES NANI HASANUDDIN MAKASSAR.
SIKLUS ESTRUS.
OLEH Ns. ANGGA ARFINA, S.Kep ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN ENDOMETRIOSIS.
PENYAKIT MENULAR SEKSUAL. Apa itu Penyakit Menular Seksual? Penyakit Menular Seksual (PMS) merupakan salah satu jenis Infeksi Saluran Reproduksi (ISR),
FUNGSI ORGAN REPRODUKSI WANITA
Sistem Reproduksi Wanita
PUBERTAS By Eka Faizaturrahmi, S.ST. Setelah selesai mengikuti perkuliahan selama 50 menit diharapkan mahasiswa DIII Kebidanan dapat menjelaskan tentang:
SISTEM REPRODUKSI. SISTEM REPRODUKSI PRIA Struktur luar terdiri dari penis dan skrotum Struktur dalamnya terdiri dari testis, epididimis, vas deferens,
SISTEM REPRODUKSI WANITA Sistem reproduksi wanita terbagi 2, yaitu: 1. Organ-organ Internal 2. Organ-organ Eksternal 1. Organ-organ Internal, terdiri dari.
Transcript presentasi:

BIOLOGI DASAR DAN BIOLOGI PERKEMBANGAN SIKLUS MENSTRUASI BY EKA FAIZATURRAHMI, SST

Setelah selesai mengikuti perkuliahan selama 50 menit diharapkan mahasiswa DIII Kebidanan dapat menjelaskan tentang: a.Pengertian menstruasi b.Siklus menstruasi c.Tanda dan gejala menstruasi Setelah selesai mengikuti perkuliahan selama 50 menit diharapkan mahasiswa DIII Kebidanan dapat menjelaskan tentang: a.Pengertian menstruasi b.Siklus menstruasi c.Tanda dan gejala menstruasi Tujuan Pembelajaran ekafaizaturrahmi/STIKESHAMZAR/BidanDII I/Bd.201

MENSTRUASI Menstruasi atau haid atau datang bulan adalah perubahan fisiologis dalam tubuh wanita yang terjadi secara berkala dan dipengaruhi oleh hormon reproduksi baik FSH-Estrogen atau LH-Progesteron.

SIKLUS MENSTRUASI Siklus menstruasi dibagi atas empat fase : 1. Fase menstruasi 2. Fase pra-ovulasi 3. Fase ovulasi 4. Fase pascaovulasi

1. Fase menstruasi Yaitu, luruh dan dikeluarkannya dinding rahim dari tubuh. Hal ini disebabkan berkurangnya kadar hormon seks. Hali ini secara bertahap terjadi pada hari ke-1 sampai 7. 2.Fase pra-ovulasi Yaitu, masa pembentukan dan pematangan ovum dalam ovarium yang dipicu oleh peningkatan kadar estrogen dalam tubuh. Hal ini terjadi secara bertahap pada hari ke-7 sampai 13.

3.Fase ovulasi Masa subur atau Ovulasi adalah suatu masa dalam siklus menstruasi wanita dimana sel telur yang matang siap untuk dibuahi. menurut beberapa literatur, masa subur adalah 14 hari sebelum haid selanjutnya. Menentukan masa subur Beberapa metode dalam menentukan masa subur dapat dilihat dengan beberapa cara: a. Perubahan Periode Menstruasi b. Perubahan Lendir Servik c. Perubahan Suhu Basal Tubuh

4. Fase pascaovulasi Yaitu, masa kemunduran ovum bila tidak terjadi fertilisasi. Pada tahap ini, terjadi kenaikan produksi progesteron sehingga endometrium menjadi lebih tebal dan siap menerima embrio untuk berkembang. Jika tidak terjadi fertilisasi, maka hormon seks dalam tubuh akan berulang dan terjadi fase menstruasi kembali

SIKLUS MENSTRUASI

1. Perut Perutterasa mulasmulas, mual dan panas. 2. Terasa nyeri saat buang air kecilkecil. 3. Tubuh tidak fit. 4. Demam. Demam 5. Sakit Sakit kepala dan pusing. 6. Keputihan. Keputihan 7. Radang pada vaginavagina. 8. Gatal-gatal Gatal-gatalpada kulitkulit. 9. Emosi meningkat. 10. Nyeri dan bengkak pada payudarapayudara. 11. Bau badan tidak sedap. 12. Suara kurang menarik. 13. Muncul Jerawat di wajah