Pendekatan Media Relations

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Jurnalistik dan Pers Kiat membuat Pers Release dan menjalin hubungan baik dengan pers (media massa)
Advertisements

E-COMMERCE Pertumbuhan penggunaan kartu kredit, Automated Teller Machines dan perbankan via telepon di tahun 1980-an juga merupakan bentuk-bentuk Electronic.
Pelaksanaan Kegiatan Kehumasan
Konvergensi Media dan Trend Media Massa Saat Ini Pertemuan 25 & 26
Service-Level Agreements (SLA)
Media Relation Media Massa.
PENDAHULUAN. SOCIAL INFLUENCE ON BUYER BEHAVIOR PENGARUH KELOMPOK PADA PERILAKU KONSUMEN.
E-COMMERCE Komunikasi Pasar dan Branding
KOMUNIKASI & PERILAKU KONSUMEN
BAB 17 Merancang dan Mengelola Komunikasi Pemasaran Terintegrasi
MANAJEMEN REPUTASI.
Kegiatan Media Relations
Marketing Public Relations dan Sponsorship Marketing
Copy Right 2005Bab 2 Hal 1 Sistem Informasi Manajemen Bab 2 Teknologi Informasi Dalam Perdagangan Jaringan Elektronik (E-Commerce)
MENCIPTAKAN HUBUNGAN PERS YANG BAIK 1.By servicing the media 2.By establishing a reputations for reliability 3.By supplying good copy 4.By cooperation.
FIRSTA VAULINA AFRINANDA
HUBUNGAN MASYARAKAT DAN DIRECT MAIL UNTUK PEMASARAN.
Teknik Persuasi Untuk Opini Publik
Cyber Public Relations
Perdagangan Elektronik
DIGITAL PUBBLIC RELATIONS
Sistem Komunikasi Organisasi
HUMAS.
PROSES PENULISAN MARKETING PUBLIC RELATIONS
Pengantar Teknologi Komputer & Informatika
MEDIA SOSIAL di ERA KETERBUKAAN INFORMASI
CYBER-PR.
Pengantar e- Business.
KONSEP ELECTRONIC GOVERNMENT
SOCIAL INFLUENCE ON BUYER BEHAVIOR PENGARUH KELOMPOK PADA PERILAKU KONSUMEN Oleh: Dra. Rahma Wahdiniwaty,M.Si.
HUBUNGAN PUBLIC RELATIONS DAN MARKETING
Media relations Pertemuan ke 6 By, NITA ANDRIANTI
Kegiatan Media Relations
MARKETING PR.
Strategi Membangun Hubungan dengan Media
PENGERTIAN, TUGAS & TUJUAN HUMAS
PERILAKU KOMUNIKASI & PERSEPSI SITUASIONAL DI MASA KRISIS
MPR dapat dibagi 2: Proaktif Reaktif
KEGIATAN PUBLIC RELATIONS/ HUMAS
(Electronic Public Relations)
KONSEP DASAR PUBLIC RELATIONS
PERSIAPAN UTS Silakan dipelajari
PENGGUNAAN MEDIA BARU DALAM KEHUMASAN
Citra & Opini Publik (7) Materi E- Learning.
PENGERTIAN, TUGAS & TUJUAN HUMAS
MARKETING PR.
Pengantar.
K IV: STRATEGI MEMBANGUN HUBUNGAN DENGAN MEDIA SECARA PROFESIONAL
PRESS RELEASE BY : DIANA MA’RIFAH.
STRATEGI MEDIA RELATIONS
BAB 5 Memilih Teknik Komunikasi Pemasaran
PENGERTIAN, TUGAS & TUJUAN HUMAS
Pemasaran online SMK Profita Bandung.
Pengantar e- Business.
PERUBAHAN LINGKUNGAN BISNIS
CYBER PUBLIC RELATIONS
MARKETING PR.
PUBLIC RELATIONS.
PROSES PENULISAN MARKETING PUBLIC RELATIONS
KOMUNIKASI INTERNAL Adhi Gurmilang.
MEDIA RELATIONS.
Teori Komunikasi Massa 2
Pengantar Teknologi Komputer & Informatika
Pengelolaan Komunikasi
RAGAM MEDIA HUMAS ONLINE
Online Media Relations
Hubungan Masyarakat dan Internet
Teori Komunikasi Massa 2
Citra & Opini Publik LENIE OKVIANA, S.I.kom.,M.M.
Yusnaini M.I.Kom.  Strategi adalah rencana yang cermat mengenai kegiatan untuk mencapai sasaran khusus (KBBI, Depdiknas, 2008: 1340). Sedangkan strategi.
Transcript presentasi:

Pendekatan Media Relations A. Strategi Media Relations

Apa maksud dari strategi media relations? Suatu rencana yang cermat membangun hubungan dengan media dalam rangka menciptkan hubungan baik dengan media massa.

Alasan Pentingnya Strategi Media Relations 1. Fakta menunjukkan bhw 90% informasi yang dikirimkan oleh PR ke media massa diabaikan. Tulisan PR dianggap kurang berkualitas atau adanya kecenderungan iklan yang menguntungkan pihak perusahaan, bukan kepentingan publik 2. Hubungan yang baik antara PR dan media akan mempengaruhi publikasi yang dikirimkan oleh PR ke media.

Strategi Komunikasi PR & Media 1. By serving the media 2. By establishing a reputation for reliability 3. by supplying good copy 4. By cooperating in providing materials 5. by providing verification facilities 6. by building personal relationship with the media

1. By serving the media Pelayanan kepada media berupa menyiapkan salinan pers (pers release) memberikan jawaban/informasi (krisis/kesuksesan)

2. By establishing a reputation for reliability Membuat tulisan straight news/feature tentang perusahaan (corpotorial) Melakukan kegiatan sosial Membuat iklan Memberikan infomasi tentang kegiatan-kegiatan positif/CSR dalam bentuk advertorial/infotorial, naskah artikel opini Melakukan klarifikasi apabila ada krisis

3. by supplying good copy Memasok naskah informasi dalam bentuk artikel opini yang disertai gambar/foto. Mengirikan news release yang baik

4. By cooperating in providing materials Melakukan kerja sama yang baik dalam menyediakan bahan informasi. Menyediakan waktu yang tepat & mengahargai kedatangan mereka

5. by providing verification facilities Menyediakan fasilitas yang memadai untuk melakukan peliputan di perusahaan /organisasi praktisi PR bekerja, misalnya fasilitas internet.

6. by building personal relationship with the media Membangun hubungan personal yang baik dengan institusi & pekerja media melalui sms. Email, medsos untuk menyapa mereka. Memberikan infomasi dan ide-ide sebagai masukan ketika mereka membuat bahan pemberitaan

Alternatif Model Hubungan PR & Media 1. Model Hubungan antara PR dengan Institusi Media, atau disebut imbalanced komentalisme relationship, artinya hubungan antara dua makhluk hidup yang hidup bersama, tanpa saling merugikan satu sama lain, tapi dalam hubungan yang tidak seimbang. Model ini biasanya digunakan dalam konteks bisnis.

Lanjutan.. Contoh: PR memasang iklan di media, dan media memuat berita yang dikirimkan oleh PR. Ketidakseimbangan terjadi dalam hal pasokan berita. Media berharap PR selalu aktif menyuplai berita & berpartisipasi memasang iklan. Media tidak memiliki konsekuensi timbal balik dalam hubungan ini.

Lanjutan.. Menurut Grunig, model hubungan antara PR & Institusi media adalah mixed asymmetric-symmetric model. Contoh; PR memasang iklan di media, Media memuat berita PR. Hubungannya bersifat formal (MOU) & kekeluargaan (visit media min.1X/th), konteksnya bisnis ( media membantu acar2 perusahaan)

Lanjutan.. 2. Model Hubungan PR & Pekerja Media. Model ini disebut juga sebagai model Harmonious Mutualisme Relationship ( model gabungantwo way symmetrical & public information). PR masih banyak berfungsi sebagai pemberi informasi namun hubungan keduanya bersifat informal, simbiosis mutualisme & saling percaya-saling membantu

Lanjutan.. Hubungan yang terjadi: Informal: undang cukup via sms/telepon Kekeluargaan: pers gathering min.2 tahun sekali Kerja: PR memberika berita yang diinginkan wartawan, wartawan mencari berita

RECIPROCITY MODEL Dalam pendekatan ilmu sosial (Serge-Christophe Kolm), pendekatan Reciprocity digunakan untuk memahami hubungan PR dengan media massa (institusi media & pekerja media) A.S. Hornby berpendapat bhw reciprocity is a situation in which two people, countries, etc provide the same help or advantages to each other

Lanjutan.. Luigino Bruni, Reciprocity is treating other people as other people treat you, voluntarily and not as a result of a binding exchange agreement. It concern acts, attitudes or sentiments, and the tradition of social science restricts the term to favorable items ( to which revenge and retaliation are only partially symmetrical, as we shall see)

Pendekatan Media Relations: B. Media Relations & Manajemen Reputasi Apa itu Reputasi? Topalian (1984) : Reputasi perusahaan mengacu pada harapan, sikap, dan perasaan yang dimiliki konsumen tentang sifat dan realitas yang mendasari suatu perusahaansebagaimana diwakili oleh identitas perusahaan

Lanjutan.. Dowling (1986) : Reputasi adalah seperangkat makna yang digunakan perusahaan untuk dikenal dan melalui apa yang orang-orang gambarkan, ingat, dan hubungkan dengannya. Ini adalah hasil dari interaksi keyakinan, ide, perasaan, dan kesan personal tentang perusahaan. Perusahaan tidak akan memiliki reputasi melainkan orang-oranglah yang memiliki reputasi perusahaan.

J. Knecht menawarkan 7 level analisis untuk menjelaskan reputasi : Product class (kelas produk) Brand (merek) Company (perusahaan) Sector (sektor) Shop (toko) Country (negara) User (pengguna)

Prinsip reputasi perusahaan Akuntabilitas yang lebih besar Bisnis yang semakin hari semakin accountable (bertanggung jawab),sebagaimana lingkungan bisnis yang lebih besar dan kompleks Chief Executive Officer CEO adalah orang yang dibebani tanggung jawab untuk mengkomunikasikan reputasi bisnis. Kekuatan Komunikasi Internet Internet memiliki potensi dan peluang untuk memperbaiki atau sebaliknya merusak reputasi perusahaan.

lanjutan 7 sebab yang dianggap dapat menurunkan atau merusak reputasi organisasi: Kritik terhadap perusahaan/produk yang dilakukan media cetak/penyiaran Perilaku tidak etis perusahaan Bencana yang menghentikan produksi Tuduhan atau putusan pengadilan Tuduhan dari kelompok=kelompok kepentingan atau pelanggan atas keamanan produk Tuduhan dari pejabat pemerintah atas keamanan produk Kritik atas perusahaan/produk di internet

Pendekatan Media Relations: C. New Media & Media Relations Apa itu New Media? “ Semua bentuk media komunikasi massa mutakhir berbasis teknologi komunikasi dan informasi, khususnyan internet dan world wide web.

Tantangan Media Baru bagi PR Kelebihan Media Baru: 1. memberikan kemudahan untuk mengakses sumber daya internet di kapan & dimana saja melalui komputer atau perangkat seluler, 2. biaya rendah menjangkau target audiens dibandingkan dengan saluran lain dan kapasitas informasi yang besar - kemungkinan untuk menawarkan informasi terperinci

Lanjutan.. 3. kemungkinan memperbarui konten secara real-time dan dengan cepat merespons aktivitas pengguna. 4. kehadiran di Internet menawarkan peluang peningkatan citra melalui fitur-fitur yang menonjol seperti organisasi yang modern, mudah menerima teknologi baru, dan fleksibel dalam menyesuaikan dengan perubahan kondisi pasar.

Lanjutan.. 5. kehadiran di Internet secara signifikan meningkatkan kesadaran konsumen tentang keberadaan perusahaan pada saat yang sama memfasilitasi interaksi dan dialog. 6. Internet memfasilitasi pengukuran efektivitas upaya komunikasi. 7. selektivitas demografis yang tinggi atau kemungkinan untuk menjangkau audiens target yang ditentukan secara tepat.

lanjutan 8. kantor pers online secara efektif menggantikan pesan faks atau email yang biasanya digunakan oleh juru bicara perusahaan. 9. Teknologi masa depan memberikan kemungkinan kontak online dengan jurnalis, memungkinkan untuk mempersingkat waktu aksi dan reaksi yang menghasilkan manfaat terukur dalam bentuk penghematan waktu dan uang. T

Lanjutan.. 10. Teknologi baru berkontribusi untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi tugas dan proses PR misalnya melalui penggunaan kantor pers online yang disebutkan di atas. 11.Teknologi baru menjamin juru bicara perusahaan cepat dan mudah mengakses media yang dipilih tempat informasi yang dikirim diterima dan bukan diperlakukan sebagai spam, mis. sistem yang ditawarkan kepada wartawan oleh Badan Pers Polandia. Akibatnya, teknologi baru meningkatkan kualitas dan efektivitas komunikasi.

12. tersedianya PRESS-SERVICE Pemantauan Media atau Institut Pemantau Media, memudahkan bagi juru bicara dan spesialis PR untuk bekerja dengan informasi relevan yang bersumber dari Internet dengan menggunakan kata kunci yang telah ditentukan sebelumnya

Lanjutan.. Kelemahan Media Baru: 1. Jumlah data yang terlalu besar menyebabkan situasi di mana mungkin cukup sulit untuk mencapai atau memilih informasi yang paling berharga dari sudut pandang perusahaan. 2. terlepas dari semua inovasi teknologi yang tersedia, tidak mungkin untuk menerima semua informasi yang mungkin menarik bagi perusahaan atau untuk melacak setiap topik yang relevan yang muncul di Internet, suatu kendala yang melekat pada penggunaan teknologi baru

Lanjutan.. 3. seorang PR perlu meningkatkan kompetensinya untuk mengikuti perkembangan teknologi baru baik dalam teori maupun dalam praktik. 4. apabila terjadi manajemen krisis perusahaan, maka isu tersebut dapat menjadi viral dengan cepat. Hal tersbeut dapat mengancam reputasi perusahaan.

One way vs two way communication on the Internet Komunikasi satu arah melalui Internet terjadi ketika pengirim tidak mengarahkan pesan ke penerima tertentu dan tidak berharap untuk menerima balasan atas pesan yang dikirim. Alat yang digunakan dalam komunikasi satu arah meliputi halaman web, basis data, pers elektronik, atau manual aplikasi. Komunikasi dua arah melalui Internet melibatkan interaksi setidaknya dua orang. Komunikasi interaktif dapat berupa sinkron atau asinkron. Yang terakhir terjadi dengan penundaan waktu, mis. melalui email atau grup diskusi.

Studi Kasus Analisis strategi memperbaiki reputasi perusahaan di era digital.Berikan contoh perusahaan yg reputasinya pulih setelah melakukan strategi-strategi tersebut.