KOMUNIKASI MOTIVASI dr. deniz mawarni. Tujuan Pembelajaran : TPU : Peserta mampu menerapkan metode komunikasi motivasi dalam pendekatan penderita TB untuk.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KOMPONEN KOMUNIKASI.
Advertisements

DASAR-DASAR KOMUNIKASI
FUNGSI KOMUNIKASI DALAM BISNIS
TUBERKULOSIS PADA ANAK ???? Oleh: Ikeu Nurhidayah K, S.Kep., Ners
DASAR-DASAR KOMUNIKASI KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
KOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN KONSELING ( KIP/K )
ETIKA KESEHATAN MASYARAKAT DAN PERMASALAHANNYA
ASKEP WAHAM.
KOMUNIKASI DENGAN SI SAKIT
5 Opini Yang Salah Tentang Hipertensi (Tekanan Darah Tinggi)
BEBAS TBC dan BEBAS ROKOK.
Tubektomi atau Kontap Wanita Merupakan tindakan operasi Tuba falopi (saluran telur) yang menghubungkan indung telur dan rahim dipotong dan disumbat (rahim.
DASAR-DASAR KOMUNIKASI KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
KOMUNIKASI TERAPIUTIK
KOMUNIKASI INTERPERSONAL DAN KONSELING ( KIP/K )
Anak Harus Tahu Bahaya Rokok
DESA KARANGWUNI PUJIANTA, S.KEP
Bandar Lampung, 28 Agustus 2016
Pengertian Microteaching
MATERI INTI 6 KOMUNIKASI EFEKTIF
Intervensi dan Implementasi Asuhan Keperawatan Keluarga
Wawancara pelayanan kesehatan
KOMUNIKASI oleh I Ketut Murdana
KOMUNIKASI INTERPERSONAL
KOMUNIKASI INTERPERSONAL
Pelatihan konseling HIV & VCT I
BIODATA Nama : Lia Anggraini, SKM,M.kes
BELAJAR DAN PEMBELAJARAN
PERILAKU MENCARI BANTUAN
FARMASI Clinician-patient communication Theory GAJAH MADA
PENGAMPUNAN: BERDAMAI DENGAN MASA LALU DAN MERAJUT MASA DEPAN
TEKNIK KONSELING PENYAKIT HEPATITIS B DAN C
KETRAMPILAN INTERPERSONAL
PHBS DI INSTITUSI KESEHATAN
Oleh; Syaifurrahman Hidayat, S.Kep.,Ns
KETRAMPILAN INTERPERSONAL
Standar Pelayanan Pekerjaan Sosial di bidang kesehatan.
Etika moral dan nilai dalam praktik kebidanan
AYO BERANTAS.
ETIKA KESEHATAN MASYARAKAT DAN PERMASALAHANNYA
Petolongan Pertama Psikologis Psychological First Aid (PFA)
KOMUNIKASI DALAM PENDIDIKAN KESEHATAN
KOMUNIKASI INTERPERSONAL
MANAGEMEN PENCEGAHAN BUNUH DIRI
Komunikasi pada bidang maternitas
KOMUNIKASI INFORMASI EDUKASI (KIE) dalam P2TB. TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM Peserta mampu melaksanakan KIE dalam P2TB KHUSUS TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS Peserta.
Komunikasi terapuetik
TBC (Tuberculosis) Achmad Ramdani Agus Setiawan Bima Nafi N.C Karmelia
Keterampilan Bertanya
DASAR-DASAR KOMUNIKASI KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
SELAMAT DATANG KEPADA PARA PESERTA PENYULUHAN TB DOTS PAROKI HATI KUDUS YESUS TELUK DALAM, 21 OKTOBER 2014.
Disusun oleh : Enur Nurhasanah S,Kep. PKM SRIAMUR
Komunikasi Efektif.
KONSULTASI GIZI, SERTA PERAN KONSULTAN Pertemuan 6
KOMUNIKASI TERAPEUTIK
PERAN PENDAMPINGAN PSIKOSOSIAL UNTUK MENCEGAH DROP OUT PASIEN TB RESISTEN OBAT I.G.B. INDRO NUGROHO Bagian Psikiatri FK UNS/RSUD Dr. Moewardi Surakarta.
Pasien Rawat Jalan Sugito Wonodirekso
APA ITU TB BAHAYA PENYAKIT TB AKIBAT TB PADA MASYARAKAT GEJALA PENDERITA TB PARU PENULARAN PENYAKIT TB PEMERIKSAAN PENYAKIT TB PENGOBATAN PENYAKIT TB.
Penatalaksanaan Infeksi Menular Seksual PERAN KADER DALAM KOLABORASI TB HIV.
INFORMASI DASAR TBC UPT PUSKESMAS NGAWI. Penyebab Sakit TBC Tuberkulosis adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman Mycobacterium Tuberkulosis.
KOMUNIKASI DALAM ASUHAN MASA NIFAS
Materi Dasar Tentang TB
PERILAKU MENCARI BANTUAN
TUBERCULOSIS (TBC) UPT PUSKESMAS ANAMBAS. TBC ITU ………………..???  BUKAN  BUKAN PENYAKIT KETURUNAN  BUKAN KARENA GUNA-GUNA  BUKAN  BUKAN JUGA KARENA.
Komunikasi Interpersonal  Komunikasi interpersonal menduduki peran yang sentral dalam kehidupan sehari-hari.  Komunikasi ini juga akan memenuhi terhadap.
KONSELING TIM HIV RSAI. PENGERTIAN Konseling : Proses interaksi yang terjadi antara dua orang individu, terjadi dalam situasi yang bersifat pribadi, diciptakan.
TUBERCULOSIS. . APA ITU TBC ? 1.TBC adalah suatu penyakit menular yang disebabkan oleh basil/kuman TBC 2.TBC dapat menyerang siapa saja dari golongan.
TEKNIK PRESENTASE KOMUNIKASI NURFATMALA SKM, M.Kes.
Komunikasi Untuk Menggali Informasi
Tony Thampi 1 Peran Konseling pada IVA Refreshing and Evaluation “See and Treat” Course.
Transcript presentasi:

KOMUNIKASI MOTIVASI dr. deniz mawarni

Tujuan Pembelajaran : TPU : Peserta mampu menerapkan metode komunikasi motivasi dalam pendekatan penderita TB untuk berupaya dan bertekad kuat menjalani pengobatan sampai sembuh dengan dukungan lingkungan sekitarnya TPK: Peserta mampu : 1.Menjelaskan metode komunikasi motivasi dalam pendekatan penderita TB 2.Melakukan komunikasi motivasi dengan menggunakan prinsip umum dan keterampilan dasar komunikasi motivasi

Pokok Bahasan dan Sub Pokok Bahasan Pokok bahasan : Komunikasi motivasi dalam pendekatan penderita TB Sub-pokok bahasan : 1. Definisi Komunikasi Motivasi 2. Prinsip Umum Komunikasi Motivasi 3. Keterampilan Dasar Komunikasi Motivasi

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Langkah 1. Perkenalan diri dan Pengkondisian (2 menit) Langkah 2. Penyampaian dan pembahasan pokok bahasan Komunikasi Motivasi berdasarkan Prinsip Umum Dan Keterampilan Dasar dengan pendekatan kepada Penderita TB (8 menit) Langkah 3. Bertanya secara lisan kepada pesera mengenai Komunikasi motivasi berdasarkan Prinsip Umum Dan Keterampilan Dasar sebagai evaluasi pemahaman peserta (3 menit) Langkah 4. Penyampaian kesimpulan tentang komunikasi motivasi (2 menit) Metode : Ceramah Tanya Jawab

POKOK BAHASAN KOMUNIKASI MOTIVASI

Pengertian Komunikasi Merupakan proses penyampaian pesan baik verbal, non verbal maupun emosional antara komunikator kepada komunikan, sehingga terjadi proses saling berbagi informasi satu sama lain untuk mencapai saling pengertian dan saling memiliki (Everett M. Rogers)

Komunikasi Motivasi Salah satu pendekatan komunikasi untuk perubahan perilaku yang bersifat membimbing dan berpusat pada pasien TB dengan cara membantu pasien mengatasi sikap mendua dalam membuat keputusan agar dapat menjalani pengobatan sampai sembuh

Prinsip Umum Komunikasi Motivasi Menunjukkan empatiHindari perdebatan Memberikan gambaran dua situasi berbeda Memampukan pasien dalam membuat keputusan Kemampuan seseorang untuk mengenali, mempersepsi dan merasakan perasaan orang lain Pasien sering kali membuat keputusan kurang tepat sehingga petugas cenderung mengarahkan ke arah yang benar Pasien tidak dapat mengambil keputusan sehingga petugas membimbing untuk memberikan gambaran tentang kondisi berbeda dan dampak dari masalah agar termotivasi membuat keputusan yang tepat Petugas bukan hanya meneguhkan motivasi tetapi juga meningkatkan rasa percaya diri dan kemampuan pasien untuk berubah menjadi lebih baik 06/08/2019 8

Keterampilan Dasar Komunikasi Motivasi KeterampilanTujuan yang ingin dicapai 1.Merefleksikan apa yang dikatakan pasien (reflection) Pasien merasa lebih dihormati dan diterima serta lebih dimengerti Pasien di dorong untuk memberikan informasi tambahan Pasien lebih bisa mengutarakan pikiran dan perasaannya Pasien menjadi lebih sadar akan pikiran dan perasaannya Petugas bisa meluruskan apabila terjadi kesalahpahaman pasien tentang perihal medis Petugas bersikap tidak menghakimi kepada pasien

KeterampilanTujuan yang ingin dicapai 2.Peneguhan (affirmation) Membantu petugas melibatkan pasien Mengurangi sikap pembelaan diri dari pasien Mendorong keterbukaan pasien 3.Pertanyaan terbuka (open question) Memberikan kesempatan yang lebih kepada pasien untuk bercerita tentang dirinya 4.Bertanya – Beritahu – Bertanya (Ask – Tell – Ask) Mendapatkan informasi dari pasien mengenai sejauh mana pasien memahami tentang penyakitnya Petugas dapat memberikan informasi tambahan kepada pasien tanpa memiliki kesan untuk menggurui pasien

PERAN KADER DALAM PENGOBATAN TB Memotivasi pasien untuk menjalani pengobatan sampai sembuh Mendampingi dan memberikan dukungan moral kepada pasien agar dapat menjalani pengobatan secara lengkap dan teratur Mengingatkan pasien TB datang ke faskes untuk mendapatkan obat dan periksa ulang dahak sesuai jadual dengan berkoordinasi dengan PMO dan petugas kesehatan tentang jadual pengambilan obat dan pemeriksaan dahak pasien TB Menemukan dan mengenali gejala-gejala efek samping obat dan merujuk ke faskes

PESAN YANG HARUS DISAMPAIKAN PADA KELUARGA PASIEN TB ? ???

PESAN PADA KELUARGA PASIEN TB 1. KUNJUNGAN PERTAMA SETELAH DI DIAGNOSA TB :  Penjelasan tentang gejala TB dan penyebab TB  TB dapat disembuhkan  Pengobatan TB  Rencana Pengobatan  Dosis dan cara pemberian obat  Keteraturan minum obat sampai tuntas sesuai anjuran dokter  ESO dan pastikan keluarga mengetahui kapan dan kemana harus mencari pertolongan  Pentingnya pengawasab keteraturan menelan obat  Penularan TB  Pencegahan Penularan TB  Menyediakan tempat pembuangan sampah  Pentingnya pemeriksaan dahak teratur  Saran untuk membersihkan rumah atau lingkungan secara teratur

2. Kunjungan Berikutnya Selama Masa Pengobatan Ulangi pesan seperti pada kunjungan pertama Meyakinkan keluarga tentang pentingnya pengobatan sampai selesai Jika pasien tidak datang untuk mengambil obat petugas dapat mencari tahu lewat anggota keluarga apa yang menjadi masalah

3. Pengawas Minum Obat Peran PMO :  Membuat Kesepakatan dengan pasien mengenai lokasi dan waktu menelan obat  PMO dan pasien menepati kesepakatan yang dibuat  Pasien menelan obat dengan diawasi PMO  Memberikan dukungan moral kepada pasien agar dapat menjalani pengobatan secara lengkap dan teratur  Mengingatkan pasien TB RO dtg ke fasyankes untuk mendapatkan obat dan periksa dahak ulang  Menemukan dan mengenali gejala ESO dan menghubungi nfasyankes

HAL-HAL YANG HARUS DISAMPAIKAN KEPADA LINGKUNGAN SEKITAR PASIEN TB 1. Pasien TB RO tidak perlu dikucilkan 2. TB RO menular namun pencegahannya dapat dilakukan dengan etika batuk dan menjalani pengobatan sedini mungkin 3. Pasien TB RO membutuhkan dukungan psikologis dan sosial 4. Kesembuhan pasien TB Resisten obat sangat pentinguntuk memutus rantai penularan 5. Lama waktu pengobatan, beratnya ESO dan dampak sosial membuat TB RO sangat membutuhkan lingkungan sekitar

Kesimpulan Komunikasi motivasi adalah salah satu pendekatan komunikasi untuk perubahan perilaku yang bersifat membimbing dan berpusat pada pasien TB dengan cara membantu pasien mengatasi sikap mendua dalam membuat keputusan agar dapat menjalani pengobatan sampai sembuh Prinsip umum Komunikasi Motivasi ada 4 yaitu menunjukkan empati, hindari perdebatan, memberikan gambaran dua situasi berbeda dan memampukan pasien dalam mengambil keputusan Keterampilan dasar komunikasi motivasi ada 4 yaitu refleksi (mengulang pernyataan pasien), affirmasi (peneguhan melihat sisi positif), pertanyaan terbuka - tertutup dan mengarahkan serta bertanya – beritahu - bertanya (ask – tell – ask)

REFERENSI Kemenkes, Modul TOT Pelatihan TB di FKTP untuk Kabupaten/Kota, /08/