KEADAAN ALAM DI INDONESIA. Sumber daya alam (SDA) adalah potensi atau segala sesuatu yang dimiliki oleh alam yang dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Persebaran Flora dan Fauna di Indonesia
Advertisements

"Ekor" Badai Perburuk Cuaca di Indonesia
Pemanasan Global Disusun oleh: Habibatur Rohmah Layung Sekar P.
KONDISI FISIK WILAYAH INDONESIA BAB I Kelas VIII Semester I o l e h NASRUDIN, S.PdI. Ayunia.wordpress.com 9 Juli 2010.
PENGANTAR KLIMATOLOGI
KEANEKARAGAMAN FLORA DAN FAUNA
KAWASAN ASIA TENGGARA.
BAB 1 KONDISI FISIK WILAYAH INDONESIA
Bioma Bioma adalah sekelompok hewan dan tumbuhan yang tinggal di suatu lokasi geografis tertentu ( di darat ) yang dipengaruhi oleh curah hujan dan intensitas.
MATERI IPS Kelas VIII SMP KONDISI FISIK WILAYAH DAN PENDUDUK
MATERI PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SOSIAL
Posisi Geografis (letak geografis ) Indonesia a. Letak Geografis
KONDISI FISIK, WILAYAH, DAN PENDUDUK INDONESIA
BIOSFER Bila ada pertanyaan : Facebook : Heryanto Geografi PSKD I
BAB 1 KONDISI FISIK WILAYAH INDONESIA
SMP NEGERI 11 TANJUNGPINANG
BIOSFER Biosfer adalah lapisan lingkungan di permukaan bumi, air, atmosfer yang mendukung kehidupan organisme.
KONDISI FISIK WILAYAH DAN PENDUDUK INDONESIA
PERSEBARAN HEWAN & TUMBUHAN di INDONESIA

Penyebaran fauna di Indonesia
Persebaran Fauna Di Dunia.  Penyebaran suatu spesies hewan yang sekarang ini adalah sebagai resultante (akibat) dari kecenderungan untuk memperluas daerah.
KONDISI FISIK WILAYAH DAN PENDUDUK
OLEH : IR. H. ABDUL RAHMAN, MS
Iklim Tropis Asia, Indonesia, Sumatra, Lampung
1 Bab Sebaran Flora dan Fauna di Indonesia dan Dunia.
KEANEKARAGAMAN HAYATI
Next.
PERSEBARAN FLORA DI DUNIA DAN DI INDONESIA
BAB 1 BIOSFER.
Terbentuknya Kepulauan di Indonesia
LETAK WILAYAH INDONESIA
BAB VII KEANEKARAGAMAN HAYATI
FLORA DAN FAUNA PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA DI INDONESIA KELAS IV Oleh : SITI HALIMATUS SAKDIYAH.
POTENSI GEOGRAFIS INDONESIA
KEANEKARAGAMAN HAYATI
Pengantar Ilmu Kehutanan (2)
IKLIM INDONESIA.
INDONESIA DAN TIMOR LESTE
ARSITEKTUR TROPIS…...
PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA DI INDONESIA DAN DUNIA
PENGENALAN TIPE-TIPE IKLIM
Flora fauna.
Keunggulan Lokasi dan Kehidupan Masyarakat Indonesia
PERTIMBANGAN LINGKUNGAN DALAM PEMBANGUNAN
BAB 7 KEANEKARAGAMAN HAYATI
KEANEKARAGAMAN HAYATI
KEADAAN ALAM INDONESIA
MGMP GEOGRAFI 2014 START KLIK START UNTUK MEMULAI.
Oleh: Risyana Hermawan
B. PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA
KELOMPOK 4 Oleh : Aida Helmina Z. Bramantiar R. Ernika Kurniasari
Kelompok 2 ( Persebaran Fauna di Indonsia) Anggota : 1. Karina Bena3. Sherly A 2. Nur Fitri W4. Sri M.
Musim dan Perubahannya
KONDISI WILAYAH INDONESIA DAN PENDUDUK INDONESIA.
TUGAS GEOGRAFI DI S U S U N OLEH : NAMA: SITI NURHALIZA : DINDA BAHTIAR : JUMRIANI PUTRI : ANDI MALLARANGENG ARHAM KELAS: Xi MIPA 3 SMA NEGERI 5 BULUKUMBA.
FLORA DAN FAUNA DUNIA.
FLORA DAN FAUNA INDONESIA
BAB VII KEANEKARAGAMAN HAYATI
Potensi fisik dan sosial wilayah indonesia
BIOSFER.
GEOGRAFI untuk SMP/MTs Kelas IX. BAB 1 DINAMIKA BIOSFER DAN PERSEBARAN FLORA FAUNA DI PERMUKAAN BUMI.
HASIL PENELITIAN (3) Gambar 2 Peta Potensi Energi Gelombang Laut Perairan Pantai Selatan Jawa (Musim Peralihan I Barat Timur)
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi REFERENSI LATIHAN MATERI PENYUSUN INDIKATOR SK / KD UJI KOMPETENSI BERANDA SELESAI REFERENSI LATIHAN MATERI PENYUSUN.
BIOSFER “PERSEBARAN FAUNA” OLEH: AGENG KASTAWANINGTYAS( )YOSEFIN MARGARETTA( ) ERMA SUKMAWATI( )FENTI LEVITASARI S ( )
3 Tujuan mempelajari hal ini agar kita dapat…  menyebutkan letak Indonesia secara astronomis  menyebutkan letak Indonesia secara geografis  menjelaskan.
Hendra Rahman SMAN 1 Meukek Website : Flora Dan Fauna di Indonesia Dan Dunia GEOGRAFI untuk Kelas XI SMA/MA.
Wilayah dan Iklim Tropis. Pengertian iklim adalah kondisi rata-rata cuaca berdasarkan waktu yang panjang untuk suatu lokasi di bumi. Adapun studi tentang.
10/30/20191 Geografi Sirojul Huda,,, ???? yessssssss Disampaikan sebagai bahan ajar mata pelajaran Geografi Kelas XI MA Sirojul Huda.
Transcript presentasi:

KEADAAN ALAM DI INDONESIA

Sumber daya alam (SDA) adalah potensi atau segala sesuatu yang dimiliki oleh alam yang dapat dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia. SDA yang dapat dimanfaatkan secara langsung pada waktu sekarang disebut Potensi. Potensi Sumber Daya Alam Indonesia

Sumber Daya Alam yang Ada di Indonesia Sinar Matahari Sinar matahari memiliki banyak manfaat bagi kehidupan manusia. Mislanya mengeringkan pakaian dan membantu pertumbuhan tanaman. Sinar matahari juga dimanfaatkan sebagai pembangkil listrik (tenaga surya) Angin Sumber daya angin dapat dimanfaatkan untuk menghasilkan energi listrik. Salah satu implementasi sumber daya energi angin di Indonesia adalah Pembangkit Listrik Tenaga Bayu (PLTB).

Sumber Daya Alam yang Ada di Indonesia Tanah Tanah dapat dimanfaatkan untuk mendirikan rumah, bercocok tanam, dan sarana transportasi Air Sumber daya air berasal dari air hujan, air tanah, air sungai, air danau, air waduk, dan air laut Barang Tambang Barang tambang diperoleh dengan cara menambang atau menggali.

SDA YANG DAPAT DIPERBARUI Sumber daya alam yang bisa dibuat atau dipulihkan kembali Hewan, Tumbuhan, Pepohonan, Ikan di laut Sumber Daya Alam Berdasarkan Sifatnya SDA YANG TIDAK DAPAT DIPERBARUI Sumber daya alam ini akan habis suatu saat dan sulit atau tidak mungkin dibuat kembali Minyak bumi, Batu bara, dan Gas alam SDA YANG TIDAK HABIS Sumber daya alam yang tak akan habis dan selamanya ada di bumi Air, Udara, Sinar matahari, Angin, Gelombang, Pasang surut, dan Panas bumi

IKLIM DI INDONE SIA

Iklim di Indonesia Iklim Muson atau Iklim Musim Iklim Panas atau Iklim Tropis Iklim Laut Iklim adalah keadaan rata- rata cuaca pada suatu daerah yang luas dan ditentukan berdasarkan perhitungan dalam waktu yang lama (sekitar 30 tahun)

IKLIM MUSON Angin muson timur Bergerak pada bulan April- Oktober Bergerak dari Australia menuju Asia Angin muson barat Bergerak pada bulan Oktober –April Bergerak dari Asia menuju Australia Iklim muson atau iklim musim dipengaruhi oleh angin musim yang berubah-ubah setiap periode waktu tertentu. Biasanya satu periode perubahan adalah enam bulan.

IKLIM PANAS Wilayah yang termasuk dalam wilayah iklim tropis dapat dibedakan lagi menjadi beberapa jenis, yaitu iklim tropis kering dan iklim tropis basah Iklim Indonesia termasuk dalam kategori iklim tropis basah atau daerah hangat lembab yang ditandai dengan beberapa ciri: 1.Kelembapan udara yang relatif tinggi atau di atas 90 persen dengan curah hujan tinggi pada musim hujan. 2.Temperatur udara di wilayah iklim tropis mencapai rata-rata 18 derajat Celcius setiap tahunnya dan bisa mencapai 38 derajat Celcius pada musim kemarau. Iklim panas terjadi karena Indonesia berada di daerah tropis (sekitar garis khatulistiwa). Suhu yang tinggi mengakibatkan penguapan yang tinggi dan berpotensi untuk terjadinya hujan

IKLIM LAUT Iklim laut terjadi karena Indonesia memiliki wilayah laut yang luas sehingga banyak menimbulkan penguapan dan akhirnya mengakibatkan terjadinya hujan Iklim laut adalah iklim yang dipengaruhi oleh angin laut. Sifat iklim laut adalah lembab dan banyak mendatangkan hujan. Curah hujan yang banyak menyebabkan flora di Indonesia tumbuh subur. Curah hujan di Indonesia bervariasi antarwilayah, tetapi umumnya sekitar 2.500mm/tahun. Walaupun angka curah hujan antarwilayah bervariasi, tetapi pada umunya tergolong tinggi. Kondisi curah hujan yang tinggi ditunjang dengan penyinaran matahari yang banyak membuat Indonesia sangat cocok untuk kegiatan pertanian. Dengan demikian, negara kita disebut negara agraris (negara pertanian).

FLORA DAN FAUNA DI INDONE SIA

PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA DI INDONESIA Keanekaragaman flora dan fauna tidak hanya berada di satu tempat melainkan tersebar diberbagai wilayah Indonesia. Persebaran flora dan fauna di Indonesia dipengaruhI oleh letak geografisnya. Berdasarkan wilayah dan karakteristik flora dan faunanya, dapat dibagi menjadi tiga bagian, yakni Indonesia Barat, Tengah, dan Timur

PERSEBARAN FLORA DI INDONESIA Flora tumbuh di berbagai tempat di dunia yang berbeda-beda. Hal itu dipengaruhi oleh beberapa faktor, iklim, jenis tanah, relief atau tinggi rendah permukaan bumi, atau biotik (pengaruh makhluk hidup). Iklim memiliki pengaruh yang sangat besar terutama suhu udara dan curah hujan.

FLORA DI INDONESIA BAGIAN BARAT Flora di wilayah Indonesia bagian barat didominasi oleh vegetasi hutan hujan tropis yang selalu basah. Hal ini dikarenakan pada kawasan ini mempunyai curah hujan dan kelembaban yang cukup tinggi. Di wilayah Indonesia bagian barat dan tengah terdapat tumbuhan endemik (hanya ada di daerah tersebut), yaitu Rafflesia arnoldi di Provinsi Bengkulu. Di kawasan pantai yang landai banyak dijumpai hutan mangrove (hutan bakau)

FLORA DI INDONESIA BAGIAN TIMUR Persebaran flora di Indonesia bagian timur disebut dengan tipe Australis. Karena persebaran flora di Indonesia bagian timur hampir sama dengan flora di benua Australia pada umumnya. Pulau- pulau yang termasuk daerah persebaran flora Indonesia Timur adalah Sulawesi, Nusa Tenggara, Maluku dan Papua. Di Indonesia bagian timur banyak ditemui pohon sagu, pohon nipah, dan hutan bakau. Pohon Nipah Pohon Sagu

FLORA DI INDONESIA BAGIAN TENGAH Flora di Indonesia bagian tengah merupakan daerah peralihan antara Indonesia barat dengan Indonesia timur. Flora di wilayah Jawa Tengah sampai Nusa Tenggara didominasi oleh hutan musim atau hutan homogen yang tidak terlalu lebat. Di kawasan ini tidak dijumpai adanya hutan yang lebat. Bahkan, dikawasan Nusa Tenggara ditemukan Sabana dan Stepa. Jenis tumbuhan yang mendominasi adalah jenis palma, cemara, semak-semak, dan rerumpatan Sabana Palma

Fauna merupakan keseluruhan hewan suatu habibat, daerah, atau strata geologi tertentu PERSEBARAN FAUNA DI INDONESIA

FAUNA DI INDONESIA BAGIAN BARAT Fauna yang terdapat di wilayah barat merupakan fauna yang bertipe Asiatis atau memiliki kemiripan dengan fauna di benua Asia. Daerah persebaran fauna Indonesia Barat dan fauna Indonesia tengah dipisahkan oleh sebuah garis khayal yang disebut dengan garis Wallace. Fauna yang banyak ditemui di wilayah Indonesia bagian barat, seperti kijang, trenggiling, ikan pesut mahakam, harimau hingga badak bercula satu Trenggiling Badak bercula satu

FAUNA DI INDONESIA BAGIAN TIMUR Jenis-jenis fauna di Indonesia timur bertipe Australis atau seperti jenis fauna yang hidup mirip dengan fauna di Australia. Hewan endemik yang berada di wilayah timur seperti kuskus, musang, cenderawasih, burung nuri, burung kakatua, dan kasuari. Hewan- hewan itu hidup di Papua dan Maluku bagian timur Kuskus Cendrawasih

FAUNA DI INDONESIA BAGIAN TENGAH Ada beberapa fauna tipe Asiatis dan Australis atau campuran. Wilayah persebaran fauna Indonesia tengah disebut juga dengan fauna kepulauan Wallace atau fauna peralihan. Wilayah Indonesia tengah ini memisahkan antara wilayah fauna Indonesia Barat dengan fauna Indonesia Timur. Contoh jenis fauna Australis-Asiatis adalah komodo, anoa, babi rusa, dan burung maleo Anoa Komodo