KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA SIKAP DAN TANGGAPAN GEREJA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Session 3 : Hidup dalam Roh Kudus.
Advertisements

‘ BERSYUKUR DALAM KEBENARAN ‘
WE ARE FAMILY PDT. ALEX LETLORA GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI.
KEMAMPUANKU TERBATAS Kelas VII Oleh: L. Atrik Wibawa.
Tujuan Pelayanan Setiap peserta pelatihan ini dipersiapkan untuk mengambil bagian dalam perintisan satu jemaat setempat atau jaringan jemaat setempat yang.
KDRT Kekerasan Dalam Rumah Tangga.
KDRT (Kekerasan Dalam Rumah Tangga)
MATERI BINA SUAMI-ISTRI GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI
KISAH CINTA Pelajaran 12 untuk 24 Maret 2012.
Gloria Trotman, PhD Pdt.Jansen Trotman Divisi Inter Amerika
SUAMI-ISTRI YANG BERBUDAYA
Telaah Kritis Menuju Kehidupan
PA INTERAKTIF KOMISI DEWASA GKI CINERE
“Kuutus kau mengabdi bagi-Ku...” Yehezkiel 3 : 4-21
7 Perkataan Yesus di Salib dan maknanya bagi relasi Suami - Istri
Bertumbuh dalam Cinta Kasih
‘KETIKA YESUS MENJADI PIHAK KE-3’ BINA PASUTRI GKI CINERE PDT.A.LETLORA 28 OKTOBER 2012.
Filologus, Olympus dan Rhodion Materi KAM GPIB JEMAAT IMMANUEL BEKASI 18 juni 2012.
PERTEMUAN XII MARRIAGE. Perkawinan merupakan Salah satu alternatif gaya hidup Ikatan lahir batin antara seorang pria dengan seorang wanita.
GEREJA.
Berjalan Bersama Dengan Allah
GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI
MATERI KAM - GPIB JEMAAT IMMANUEL BEKASI 04 OKTOBER 2010
Tujuan Hidup Manusia Penyembahan 2. Untuk menjadi keluarga Allah
Pdt. Alex Letlora GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI
Restorasi dan Pembaharuan
MOBILITAS PELAYANAN IBADAH SYUKUR AWAL TAHUN 2013 GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI PF. Pdt. A. Letlora 9 Jan 2013.
Baptisan Roh Kudus Bacaan: Kis 2:1-13.
STRESS DAN KELUARGA OLEH: Pdt. Alexius Letlora
BERPIKIR IDEALIS DAN BERTINDAK REALISTIS.
Kisah Para Rasul 15:1-21 TANTANGAN DOKTRINAL.
EVODUS, ZENAS KAM GPIB Immanuel Bekasi. 16 Juli Pdt. Alex Letlora.
Closing ceremony Efesus 6:10-24 Bersama Alex Nanlohy.
‘ ceritakan ……diRUMAH ‘
Serial Tokoh Alkitab SILAS
TRITUNGGAL MAHA KUDUS ALLAH BAPA ALLAH PUTERA ALLAH ROH KUDUS.
Keluarga yang Bertumbuh dan Berbuah
GPIB JEMAAT IMMANUEL, BEKASI
KITAB FILIPI 28 OKTOBER 2012 GPIB IMMANUEL DI BEKASI
KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA
PERAN ALLAH DALAM KELUARGA
KELAS ALKITAB MALAM GPIB jemaat IMMANUEL, BEKASI Pdt. A. Letlora
PELAYANAN BERBASIS KELUARGA.
PUASA DALAM PERSPEKTIF IMAN KRISTEN
“Bapa, telah tiba saatnya; permuliakanlah Anak-Mu, supaya Anak-Mu mempermuliakan Engkau” Edisi : XII /1 Juni 2014 HARI MINGGU PASKAH VII “Hari Minggu Komunikasi.
GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI
Cinta = Buta???.
DORKAS DAN ELISABETH Kelas Alkitab Malam 26 November 2012
Pdt. Yohanes Bambang Mulyono. Seharusnya manusia mampu hidup benar.
BAHTERA NUH Ibrani 11:7.
MATERI KAM GPIB JEMAAT IMMANUEL BEKASI 16 AGUSTUS 2010
IMAN YANG BERAKAR,BERTUMBUH DAN BERBUAH
GEREJA &SAKRAMEN Pertemuan ke 9.
RUFUS GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI. Rufus Salam kepada Rufus, orang pilihan dalam Tuhan, dan salam kepada ibunya, yang bagiku adalah juga ibu. (Rom.
Komisi Kesejahteraan Keluarga
MARI BERBAGI DALAM EKARISTI: ALLAH YANG BERBAGI AGAR KITA PUN BERBAGI
Apa itu Institusi sosial?
KEMAJUAN PERADABAN DUNIA (Hubungan Iman Kristen dg Ilmu Pengetahuan)
SERUAN PASTORAL PAULUS
KELOMPOK TUMBUH BERSAMA (KTB)
Ekaristi Sumber Berkat Dalam Keluarga
Wanita dan Hukum Seks dan Gender.
RASA MEMILIKI DALAM GEREJA
TINDAK LANJUT LANGSUNG
PAKSU Persekutuan Alumni Kristen Sumatera Utara VISI
GEREJA APOSTOLIK (Gereja dalam Pergerakan Roh).
Kabupaten Gianyar 10 Juli 2014.
Pdt. Gerry CJ Takaria.
Kekerasan Dalam Rumah Tangga.  KDRT adalah salah satu bentuk kekerasan berdasar asumsi yang bias gender tentang relasi laki-laki dan perempuan,  KDRT.
MODUL IMAN KRISTEN (Tahap BERSEMI) “Mengenal Pengakuan Gereja Toraja”
Transcript presentasi:

KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA SIKAP DAN TANGGAPAN GEREJA MATERI PEMBINAAN BPK PW GPIB MUPEL JAKARTA SELATAN 7 JUNI 2008 Pdt. A. Letlora

Makna Keluarga Kristen Persekutuan antara pria dan wanita dalam rencana Allah. Solidaritas Allah kepada manusia berdasarkan kasih. Sebuah ‘dialog’ iman yang berlangsung dalam ruang dan waktu tertentu. Menjadi mitra Allah memberitakan kabar sukacita (Injil). Lembaga yang diciptakan dalam kesetaraan.

‘Dependent not Independent’ T OGETHERNESS (I KOR. 7:5) E MPOWERMENT (EF. 5:33) A CCOUNTABILITY (FIL. 3:19-20) M ENTORING (FIL. 4:5-6)

Keluarga merupakan lembaga yang dibentuk Allah dengan rencana yang ditetapkan sendiri oleh Allah (bnd. Ef. 5 : 22 - 33) Keluarga hadir sebagai persekutuan yang memiliki visi untuk menyatakan damai sejahtera. Keluarga adalah lembaga yang kongkrit dinyatakan sebagai ‘alat Tuhan’ untuk memberitakan Injil .

KEKERASAN DALAM KELUARGA Data statistik di AS. 1 dari 4 wanita mengalami kekerasan dalam hidupnya. 1,3 juta wanita mengalami kekerasan domestik setiap tahun. 18,5 juta/tahun pengunjung klinik mental dan kejiwaan adalah korban kekerasan domestik.

KDRT (domestic violence) Perilaku seseorang yang dilakukan dalam hubungan untuk menguasai orang lain. Dapat berbentuk phisik maupun psikis maupun ekonomi. Dapat dialami oleh siapa saja tetapi persentase terbesar adalah perempuan dan anak-anak. Dianggap sebagai ‘aib’ keluarga.

Lingkaran KDRT Naiknya tensi-marah, kekerasan terjadi tidak ada komunikasi korban merasa serba salah. Pembenaran - pelaku (abuser) mohon maaf, berjanji tidak terjadi lagi, menyalahkan pasangan sebagai penyebab, mengingkari bahwa akibat kekerasan itu tidak seperti yang dikeluhkan. Fase tenang - pelaku (abuser) bertindak seperti tidak terjadi apa-apa, luka fisik disembunyikan, ‘berjanji’ tidak terjadi lagi, biasanya ada hadiah yang diberikan oleh pelaku (abuser).

PELAKU KDRT Secara fisik tidak kelihatan Biasanya memiliki percaya diri yang rendah (low self esteem) Tidak memiliki rasa bertanggung jawab Bisa laki-laki atau perempuan

Tanggapan Gereja Menekankan pentingnya marriage. bukan hanya wedding. Re-sakralisasi bukan de-sakralisasi. Gemeinschaft of blood lebih dari gemeinschaft of place dan Gemeinschaft of mind (Ferdinand Tonnies)

PERWUJUDAN KASIH ALLAH KEPADA MANUSIA DIDALAM YESUS KRISTUS KASIH ADALAH KEBERANIAN UNTUK MENDERITA (YOH. 3 : 16). KASIH ADALAH KEBERANIAN MEMBERITAKAN KABAR SUKACITA (KIS. 4 : 29, 31) RELASI KASIH DIPERLIHATKAN DALAM HUBUNGAN SEBAGAI SUAMI-ISTRI (EF. 5 : 22 - 33)

PERLU DIPERHATIKAN GEREJA DALAM PELAYANAN GEREJA TIDAK HANYA ORGANISASI TETAPI JUGA ORGANISME. BASIS PELAYANAN ADALAH KELUARGA YANG NAMPAK DARI BEBERAPA HAL BERIKUT : 1. RELASI BAPA DAN ANAK ADALAH RELASI KELUARGA. 2. MUJIZAT PERTAMA TERJADI DALAM PERKAWINAN DI KANA. 3. PERJAMUAN PERTAMA TERJADI PADA WAKTU MAKAN MALAM BERSAMA (Markus 14 : 14 - 15). Karena itu masalah keluarga merupakan hal penting yang harus menjadi perhatian gereja. Sehingga sebagai organisme Gereja mengalami pertumbuhan yang bersifat kuantitatif dan kualitatif.

Tanpa perhatian pada keluarga gereja akan mengalami : Ibadah yang hanya bersifat ritual. Kasih yang hanya bersifat ‘ekonomis’ Persekutuan yang hanya bersifat ‘angka-angka’ Karena itu perlu dipahami apakah makna nikah kristen dalam konteks masa kini.