GLOBALISASI
Memahami Globalisasi Seorang putri Inggris memiliki kekasih kelahiran Mesir.Mereka mengalami kecelakaan mobil di sebuah terowongan di Perancis. Mereka mengendarai mobil Mercedez buatan Jerman,yang mesinnya dibuat di Belanda. Mobil itu dikendarai oleh seorang sopir berkebangsaan Belgia,yang mabuk karena minum wiskey buatan Skotlandia.
Mereka dibuntuti Paparazzi dari Italia,yang mengendarai motor buatan Jepang. Korban kecelakaan itu dirawat oleh dokter dari Amerika Serikat, menggunakan obat-obatan Brazil! Dan pesan yang kalian baca ini mulanya dikirim via internet oleh seorang berkebangsaan Kanada, melalui teknologi Bill Gates dari Amerika Serikat.
Komputer ini selanjutnya dibajak oleh orang Indonesia dan akhirnya dijual kepada Anda oleh orang Cina. Akhirnya terima kasih kepada Stephen Kingsman, seorang warga negara Kanada keturunan Inggris, yang mendapat pesan ini dari seorang Perancis di Amerika On-Line (AOL), yang mendapatkannya dari seseorang yang berkewarganegaraan Turki
Gagasan asli teknologi ini diperoleh dari Jepang Gagasan asli teknologi ini diperoleh dari Jepang. Barangkali kalian membaca pesan ini pada komputer merk IBM dari Amerika Serikat, yang menggunakan chips buatan Filipina, dan layar komputer buatan Korea. Komputer ini dirakit oleh para pekerja Bangladesh di sebuah perusahaan Singapura , dan diangkut dengan truk yang dikendarai oleh seorang berkebangsaan India.
Lalu… apa itu Globalisasi ? He. .he..he.. ternyata dunia itu sempit yaaa….
G L O B A L I S A S I . . . . proses saling keterkaitan dan ketergantungan antar negara yang tidak bisa dielakkan dalam segala bidang (politik,ekonomi dan sosial budaya) yang membawa peluang sekaligus tantangan
G L O B A L I S A S I DI SEKITAR KITA NO Tanda-tanda globalisasi Dampak Positif Dampak Negatif 1 Teknologi semakin maju Memudahkan kita berkomunikasi & memudahkan mendapatkan informasi dan meringankan beban hidup Penyalahgunaan internet 2 Masuknya budaya asing Terjadinya akulturasi budaya Semakin erat hub antar neg Semakin luntur budaya neg sendiri 3 Perubahan cara berpikir Masyarakat lebih intelektual Timbul kapitalisme dan kesenjangan sosial 4 Dibukanya pasar bebas Memudahkan perdagangan Adanya persaingan yg tdk sehat
Tanda-tanda globalisasi NO Tanda-tanda globalisasi Dampak Positif Dampak Negatif 5 Maraknya perjanjian bilateral dan multilateral Adanya kerjasama untuk memenuhi kebutuhan masing2 neg Menimbulkan sikap ketergantungan 6 Kemajuan di bidang produksi Meningkatnya produktifitas nas Munculnya kapitalisme 7 Batas antar negara semakin tipis Informasi dari berbagai negara dapat diperoleh demean mudah 8. Sarana transportasi semakin maju Masyarakat dapat melakukan perjalanan ke luar negeri demean mudah
Tanda-tanda globalisasi NO Tanda-tanda globalisasi Dampak Positif Dampak Negatif 9 Batas antar neg semakin tipis Informasi dari berbagai neg dpt diperoleh dg mdh Kadangkala informasi rhs suatu neg dpt menyebar luas shg membahayakan neg tsb 10 Sarana transportasi semakin maju Masy dpt melakukan perjlnan ke luar neg dg mdh Transportasi yg tradisional smakin tertinggal 11 Bertambahnya peran media massa Mns lbh mdh mendptkan informasi Penyalahgunaan informasi dan semakin berkurangnya peran tua 12 Banyaknya penemuan ide atau alat yg seblmnya blm ada Dpt meringankan pekerjaan mns Banyaknya pengangguran 13 Semakin bertambahnya rasa ketergantungan antar ngr di dunia Bertambahnya toleransi antar neg, hub kerjasm antarneg baik & dpt memacu tiap neg utk lbh maju Adanya persaingan yg tdk sehat antarneg
Tanda-tanda globalisasi NO Tanda-tanda globalisasi Dampak Positif Dampak Negatif 14 Di bidang ekonomi, ekonomi kapitalisme yg digunakan berbagai negara di dunia Semakin mdh memasarkan produk scr internasional Produksi dlm neg bertambah Pasar saham menjadi komoditas Apabila salah satu neg terkena krisis ekonomi, neg lain kena dampaknya Ketergantungan thd bantuan ln dan neg donor Terjadinya inflasi dan daya beli masyarakat menurun 15 16 17
Dunia semakin berkembang!! WHAT MUST WE DO ?