Bahasa Mandarin dan Aksara Han Hermina Sutami Program Studi Cina Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia Depok, September 2008
Bahasa Nasional RRT Internasional: Mandarin RRT: 普通话 Pŭtōnghuà Taiwan: 国语 Guóyŭ Singapura dan Malaysia: 华语 Huáyŭ Tidak jelas dan tidak tepat: Bahasa Cina, Bahasa Tionghoa, Bahasa Han, Bahasa China
普通话 Pŭtōnghuà/ Mandarin Lafal baku: lafal kota Beijing Beijing Hua Kosakata baku: kosakata modern dari kesusastraan Cina Tata bahasa baku: tata bahasa dari bahasa daerah Cina utara 北方方言Běifāng fāngyān
Etimologi Mandarin Cina Tionghoa中华 /Tiongkok中国: B. Hokkian mantrinmantrimandarimmandarinmandarin Cina Chīna Chin China China/Chinese (bahasa-bahasa IndoEropa) Chīna Cina (B.Indonesia) Tionghoa中华 /Tiongkok中国: B. Hokkian Suku Hua Xia 华夏 suku Han 汉
Jumlah Penduduk Jumlah total: 1,3 milyar Mayoritas: suku Han (94%) Asal usul: S.Kuning S.Yangzi, S.Mutiara Minoritas: 55 suku bangsa (6%), tersebar di 60% wilayah Cina Masyarakat majemuk: P.Yunan:24 suku bangsa
Penutur Bahasa Bahasa Han, suku mayoritas: 95% Bahasa nonHan, suku minoritas: 5% Penyebaran penduduk: majemuk P.Yunan: 24 kelompok etnis Penyebaran bahasa: majemuk Orang Han di Hainan: 520.000 orang Han di utara P.Hainan: B.Be 60.000 orang Han di barat P.Hainan: B.Cun.
Suku Bangsa, Bahasa, Aksara Mayoritas (1) : Han (94%) Minoritas (55): 6% Bahasa Han: bahasanya masing-masing: Utara (Mandarin), Wu (Shanghai), Bahasa Tibet, Bahasa Uighur, Bahasa Xiang, Hakka, Gan, Min (Hokkian), Mongol, Bahasa Zhang, dsb. Yue (Kanton) Aksara Han aksaranya masing-masing
Silsilah Bahasa Han Termasuk keluarga bahasa Sino-Tibet 汉藏语系 Hàn Zāng Yŭxì Ada empat rumpun bahasa 语族 yŭzú:B. Tibet Burma,B.Karen,B.Miao Yao, B.Han Tai Rumpun bahasa Han Tai terdiri atas 10 cabang 语支yŭzhī, antara lain Bahasa Han 汉语.
Peta Bahasa Negara RRT
Bahasa Han Terdiri dari 7 bahasa daerah, bukan dialek (1) Bahasa Utara 北方话 Běifāng Huà bahasa nasional RRT, dialek Beijing (2) Bahasa Wu 吴话 Wú Huà, B. Shanghai, (3) Bahasa Xiang 湘话 Xiāng Huà, di 湖南Húnán. (4) Bahasa Hakka 客家话 Kèjiā Huà (5) Bahasa Gan 赣话 Gān Huà, di 江西 Jiāngxī. (6) Bahasa Min 闽话 Mĭn Huà, B.Hokkian (7) Bahasa Yue 粤话 Yuè Huà, B. Kanton,
Aksara Han dan Karakter Han
Aksara Latin dan Aksara Han Bahasa Indonesia k u d a : fonem /k/ /u/ /d/ /a/ aksara fonemis: Aksara Latin Huruf Latin 1 huruf = 1 fonem aksara morfemis: Aksara Han karakter Han 1 karakter = 1 morfem Bahasa Mandarin Bunyi : ma Bentuk : 马 Ton : 3 Makna : kuda
binatang berkaki empat, makan tulang, gonggong, penjaga rumah Bahasa Mandarin Bahasa Indonesia gou 狗 a-n-j-i-n-g niao 鸟 morfemis b-u-r-u-n-g fonemis
Evolusi Aksara Han Tahap Legendaris: dinasti Xia (abad 21- abad 16 sM) awal dinasti Shang (abad 16 sM) Pencipta: Cang Jie 仓 颉 Belum ada bukti arkeologis Perkiraan: piktogram
Tahap Arkais/Prasejarah Bukti arkeologis: kulit penyu, tulang lembu, Dinasti Shang 1300–1028 sM Jenis : piktogram, ideogram Bentuk: mirip benda yang ditiru
Tahap NeoArkais/ Sejarah Dinasti Zhou – Han (1066 sM -221M) Bejana perunggu, keramik Tipe terakhir: Kaishu Masa penggunaan: dinasti Han - sekarang Usia: 1700 tahun lebih
Tahap Sekarang Bentuk: mantap, tidak berevolusi lagi, tidak ada karakter baru lagi Pemakaian praktis: 3000 karakter 1955: Penyederhanaan jumlah guratan karakter oleh pemerintah RRT RRT: karakter sederhana Taiwan: karakter asli/rumit 马 馬 鸡 鷄 3 9 7 20
Piktogram 象形 kuda hujan
wanita anak
Ideogram 指示 atas bawah
Gabungan makna 会意 baik istirahat
Paduan Gambar dan Bunyi 形声 mandi 浴 yu (jü) 氵 谷 air y (gambar) (bunyi) u
聽 ting ‘mendengar’ 耳 聆ling ‘mendengar’ Makna Mirip转注 Sinonimi yang berhomografi sebagian 聽 ting ‘mendengar’ homograf sinonim 耳 聆ling ‘mendengar’ graf telinga
Pinjaman 假借 麥 gandum datang 来 西 西 burung pulang ke sarang barat
Ilustrasi ide karakter 美 mei ‘cantik’
Ilustrasi ide karakter 胖 pang ‘gemuk