Soal OBLIGASI Pengantar Akuntansi 2
Soal 1. Perusahaan menerbitkan obligasi Rp. 10.000.000,-, bunga 10%, jangka waktu 20 tahun tertanggal 1 Januari 2007, dengan pembayaran bunga semesteran setiap tanggal 1 Januari dan 1 Juli Jurnal penerbitan obligasi?
Jurnal penerbitan obligasi
Soal 2. Perusahaan menerbitkan obligasi Rp. 10.000.000,-, bunga 10%, jangka waktu 20 tahun tertanggal 1 Januari 2007, dengan pembayaran bunga semesteran setiap tanggal 1 Januari dan 1 Juli Jurnal pembayaran bunga?
Jurnal pembayaran bunga
Soal 3. Perusahaan menerbitkan obligasi Rp. 10.000.000,-, bunga 10%, jangka waktu 20 tahun tertanggal 1 Januari 2007, dengan pembayaran bunga semesteran setiap tanggal 1 Januari dan 1 Juli Jurnal pelunasan ?
Jurnal pelunasan
Soal 4. Perusahaan menerbitkan obligasi Rp. 10.000.000,-, bunga 10%, jangka waktu 20 tahun tertanggal 1 Januari 2007, dengan pembayaran bunga semesteran setiap tanggal 1 Januari dan 1 Juli Apabila obligasi dijual dengan harga Rp. 9.500.000,- Maka jurnal yang diperlukan untuk mencatat transaksi tersebut adalah ?
Jawab Soal 4.
Soal 5. Perusahaan menerbitkan obligasi Rp. 10.000.000,-, bunga 10%, jangka waktu 20 tahun tertanggal 1 Januari 2007, dengan pembayaran bunga semesteran setiap tanggal 1 Januari dan 1 Juli Apabila obligasi dijual dengan harga Rp. 10.500.000,- Maka jurnal yang diperlukan untuk mencatat transaksi tersebut adalah ?
Jawab Soal 5
Soal 6 Diketahui bahwa perusahaan Devor mengeluarkan obligasi sebesar 1000 lembar dengan jangka waktu 10 tahun dan bunga 9%, sedangkan harga obligasi tersebut adalah $1000 mulai dari tanggal 1 januari 2005. Nilai obligasi tersebut adalah 100% Jurnal untuk mencatat transaksi tersebut ?
Jawab 6 Kas $ 1.000.000 Utang Obligasi $ 1.000.000 (untuk mencatat penjualan obligasi sesuai dengan face value/nilai saham)
Soal 7 Diketahui bahwa perusahaan Devor mengeluarkan obligasi sebesar 1000 lembar dengan jangka waktu 10 tahun dan bunga 9%, sedangkan harga obligasi tersebut adalah $1000 mulai dari tanggal 1 januari 2005. Nilai obligasi tersebut adalah 100% Jika dia dicatat berdasarkan semianual/setengah tahunan maka dia akan dicatat setiap tanggal 1 Januari dan 1 Juli Jurnal untuk mencatat transaksi tersebut ?
Jawab 7 1 Juli Biaya Bunga Obligasi $ 45.000 Kas $ 45.000 (untuk mencatat pembayaran bunga obligasi) Perhitungan : Beban bunga = $ 1.000.000 x 9% x 6/12 = $ 45.000.
Soal 8 Diketahui bahwa perusahaan Devor mengeluarkan obligasi sebesar 1000 lembar dengan jangka waktu 10 tahun dan bunga 9%, sedangkan harga obligasi tersebut adalah $1000 mulai dari tanggal 1 januari 2005. Nilai obligasi tersebut adalah 100% Jurnal untuk mencatat transaksi akhir periode/satu tahun yaitu 31 Desember ?
Jawab 8 31 Desember Biaya Bunga Obligasi $ 45.000 Utang Bunga Obligasi $ 45.000 (untuk mencatat bunga obligasi)