Statistika industri I penyajian data

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
M-4 data penelitian Beta Suryokusumo
Advertisements

PENYAJIAN DATA Penyajian Data: Tujuan :
METODE Statistika BAB 1. PENDAHULUAN.
STATISTIKA pertemuan 1 DR.EUIS ETI ROHAETI,M.PD.
DISTRIBUSI FREKUENSI Daftar yang memuat data berkelompok.
STATISTIKA kelas XI/I PENYAJIAN DATA Sri Wahyuni ( )
By : Meiriyama Program Studi Teknik Informatika Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Global Informatika Multi Data Palembang.
DISTRIBUSI FREKUENSI Drs. Setiadi C.P., M.Pd., M.T.
METODE STATISTIKA BAB 2 MENYAJIKAN DATA.
STATISTIKA DAN PROBABILITAS
PENYAJIAN DATA & INFORMASI (dalam artikel ilmiah)
PENYAJIAN DATA Penyajian data dapat berupa: Narasi ( tekstular).
PENYAJIAN DATA.
Teknik Numeris (Numerical Technique)
STATISTIK DESKRIPTIF Budi Murtiyasa Jurusan Pend. Matematika
DESKRIPSI DATA (STATISTIKA DESKRIPTIF)
©The McGraw-Hill Companies, Inc. 2008McGraw-Hill/Irwin Mendeskripsikan Data: Tabel frekuensi, Distribusi Frekuensi, dan Grafik Chapter 2.
Membuat Data Menjadi informasi untuk pengambilan keputusan manajerial
PERTEMUAN 2. PENYAJIAN DATA.
STATISTIK I (DESKRIPTIF) MKF
Bab 1 Distribusi Frekuensi.
STATISTIK DESKRIPTIF.
PENGERTIAN STATISTIK DAN STATISTIKA
Pengolahan Data Dalam prosas pengolahan data tersebut, seringkali diperlukan baberapa usaha sebagai berikut : Komputasi Koding (Coding) Penyajian Data.
PENYAJIAN DATA
Nurratri Kurnia Sari, M. Pd
Statistika- Kuliah 02 Penyajian Data
PENGOLAHAN DATA DAN PENYAJIAN DATA
PENYAJIAN DATA By. M. Haviz Irfani, S.Si STMIK MDP PALEMBANG.
Oleh: Arum Handini Primandari, M.Sc
Penyajian data berdasarakan Daftar Statistik dan Diagram
PENYAJIAN DATA Sri Rahayu Ningsih.
Penyajian Data Nurul Hidayah
II. PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN DATA Prodi Agribisnis Faperta UB
BAB VI TEKNIK PENYAJIAN DATA
DISTRIBUSI FREKUENSI DAN PENYAJIAN DATA
Anggota: Statistika Deskriptif PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM
Pertemuan 3: Penyajian Data
PENGOLAHAN DAN PENYAJIAN DATA
11/02/2018 STATISTIKA PENGERTIAN STATISTIK.
Statistika Industri 1 TIP UB
STATISTIKA Dra. Th Widyantini, M.Si.
PENYAJIAN DATA.
Penyajian Data B A B III Tabel dan Grafik
Penyajian Data.
DATA STATISTIK.
Dasar-dasar Statistika Deskriptif
Pengantar statistika sosial
Resista Vikaliana, S.Si. MM
Statistik Quality Control 1- Pendahuluan
PENGOLAHAN DATA DAN PENYAJIAN DATA
PROBABILITAS DAN STATISTIK
Statistika Penelitian Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi
Tugas Teknologi Informasi dan Komunikasi Microsoft Power Point
Dasar-dasar Statistika Deskriptif
Intan Silviana Mustikawati, SKM, MPH
PENDAHULUAN Sri Mulyati.
Statistik Bisnis 2 Penyajian Data
Penataan dapat dilakukan dalam bentuk:
STATISTIK DESKRIPTIF Penajian data.
Statistik Dasar Kuliah 8.
Oleh: HAPIPI JAYADI, S.IP, M.AP
Pertemuan ke 2.
PENYAJIAN DATA TERDAPAT DUA MACAM PENYAJIAN: TABEL ATAU DAFTAR
PENYAJIAN DATA TERDAPAT DUA MACAM PENYAJIAN: TABEL ATAU DAFTAR
1. Pengantar Statistik 2. Penyajian dan Penanganan Data
Manfaat dan Teknik Penyajian Data
PENYAJIAN DATA TERDAPAT DUA MACAM PENYAJIAN: TABEL ATAU DAFTAR
STATISTIK DESKRIPTIF.
Transcript presentasi:

Statistika industri I penyajian data TIP-FTP-UB

Penyajian Data Data yang telah dikumpulkan, baik yang berasal dari populasi maupun sampel, untuk keperluan pembuatan pelaporan atau untuk dianalisis, perlu diatur, disusun dan disajikan dalam bentuk yang mudah dipahami.

Cara Penyajian Data Penyajian data dalam bentuk tabel/daftar Penyajian data dalam bentuk diagram

Beberapa jenis tabel yang banyak digunakan untuk penyajian data Tabel Baris Kolom Tabel Kontingensi Tabel Frekuensi

Tabel Baris Kolom Dipakai untuk menyajikan data yang sederhana, yang biasanya terdiri dari satu variabel saja. Contoh Tahun Garis Kemiskinan (Rp/desa) Banyak Penduduk Miskin di desa (juta jiwa) Garis Kemiskinan (Rp/kota) Banyak Penduduk Miskin di kota (juta jiwa) 1976 1978 1980 1981 1984 1987 2649 2981 4449 5877 7746 10290 44.2 38.8 32.8 31.3 25.7 20.3 4522 4969 6831 9777 13731 17381 10.0 8.3 9.5 9.3 9.7

Tabel Kontingensi Untuk data yang terdiri dari dua variabel (faktor), dapat dibuat tabel kontingensi. Bila faktor pertama terdiri dari a kategori dan faktor kedua terdiri dari b kategori, maka tabelnya disebut tabel kontingensi a x b, dengan a menyatakan banyak baris dan b menyatakan banyak kolom. Format umum: Berikan contoh tabel kontingensi untuk penyajian data dalam bidang industri pertanian/pertanian

Tabel Frekuensi Jika data kuantitatif dikelompokkan menjadi beberapa kategori (golongan), maka akan diperoleh tabel distribusi frekuensi. Tabel distribusi frekuensi dapat berupa tabel frekuensi data tunggal dan tabel frekuensi data bergolong. Contoh tabel frekuensi data bergolong

Beberapa diagram yang banyak digunakan dalam penyajian data: Diagram Batang-Daun (stem-leaf chart) Diagram Garis (line chart) Diagram Lingkaran (pie chart) Diagram Batang (bar chart) Histogram

Diagram Batang Daun (stem-leaf chart) Dipakai untuk menyajikan data dalam bentuk urutan. Contoh Data nilai mata kuliah Statistika Industri I dari 15 mahasiswa 60 65 77 63 56 80 50 50 65 78 93 56 77 80 83 Pada diagram batang daun, angka-angka puluhan merupakan batangnya, angka-angka satuan yang belum terurutkan merupakan daun kiri, sedangkan angka-angka satuan yang sudah terurutkan merupakan daun kanan. Buat diagram batang daun dari data tersebut diatas

Diagram Garis (line chart) Diagram garis ditunjukkan oleh pasangan bilangan yang disajikan oleh titik-titik pada bidang bilangan. Contoh Berikut data kandungan albumin pada sampel darah seseorang dengan 10 kali pemeriksaan menggunakan metode yang sama. Buat diagram garisnya

Diagram Lingkaran (pie chart) Sebuah perusahaan pembuat software game ingin mengetahui jenis-jenis game apa yang paling digemari dengan mendata jumlah penjualan masing-masing jenis game. Diperoleh chart sebagai berikut. Apa yang dapat disimpulkan dari diagram lingkaran tersebut?

so, when are pie charts useful?

Diagram Batang (bar chart) Dalam bar chart, setiap bar merepresentasikan setiap kategori, dan panjang dari setiap bar mengindikasikan nilai dari setiap kategori. Nilai dari setiap kategori dapat merupakan frekuensi atau persentase.

Histogram Untuk data yang penyajiannya dalam bentuk tabel frekuensi data bergolong, maka digunakan histogram.

Warning! Perhatikan tabel laba sebuah perusahaan selama 6 bulan terakhir di bawah ini Ternyata bisa terdapat interpretasi yang berbeda terhadap data tersebut!