By Junaidah, S.Pd SMK Negeri 1 Martapura
Dok Trans Jurnal Buku Besar N. Saldo Lap Keu
Tujuan Pembelajaran 1 Dapat mengelompokkan Dok Transaksi 2 Dapat memproses entry jurnal 3 Dapat memproses buku besar 4 Dapat membuat neraca saldo
Dokumen Transaksi : PENTING! media untuk mengumpulkan rekord transaksi keuangan media untuk pengiriman informasi ke bagian akuntansi bukti yang bisa divalidasi oleh akuntan intern/publik dasar untuk pencatatan/pemrosesan akuntansi
Kelompok Dokumen Transaksi NoTransaksi KeuanganDok. InterenDok. Eksteren 1.Pembelian kredit--Faktur 2.Pembelian tunai-- Faktur (Penjualan Counter) 3.Penjualan kreditFaktur (Copy) 4.Penjualan tunai Faktur (Penjualan Counter) -- 5.Retur Penjualan Nota Retur(copy) 6.Retur PembelianNota Retur 7.Pembayaran beban Bukti Kas KeluarKuitansi/ Tanda terima 8.Lain-lain Bukti Memo
JURNAL – Mekanisme Debet & Kredit NoKlasifikasi Akun Saldo Normal DEBETKREDIT 1Harta (Assets)DebetBertambahBerkurang 2Hutang (Liabilities)KreditBerkurangBertambah 3Ekuitas (Equity)KreditBerkurangBertambah 4 Pendapatan (Income) KreditBerkurangBertambah 5Beban (Expenses)DebetBertambahBerkurang
Pengecualian : KONTRA AKUN Dalam klasifikasi harta: Penyisihan Piutang Ragu-ragu Akumulasi Depresiasi Akumulasi Amortisasi Dalam klasifikasi ekuitas: Pengambilan Pribadi (Drawing) Deviden (Divident) pada PT.
POSTING Proses pemindahan debit dan kredit dari ayat jurnal ke akun di buku besar JURNAL BK BESAR
TRIAL BALANCE NERACA SALDO Saldo Akun RiilSaldo Akun Nominal