C++ Budi Darma Stiawan
STRUKTUR PROGRAM ATAP BANGUNAN /TEMBOK PONDASI
STRUKTUR PROGRAM http://www.cplusplus.com/doc/tutorial/variables/
STRUKTUR PROGRAM Header Global variable declaration 1 2 3 4 5 6 7 8 9 #include <iostream.h> int NUMB=5; int main() { cout<<“jumlah apel Si Samijan adalah”<<NUMB; return 0; } Header Global variable declaration Program Body : local variable, instruction
HEADER #include <iostream.h> #include disebut preprocessor directive. preprocessor directive menyebabkan isi dari iostream.h dibaca/disertakan dalam file program Iostream.h, conio.h, stdio.h, string.h, vector.h, dll
VARIABLE DECLARATION (review) Mempersiapkan ruangan di memory untuk menyimpan nilai tertentu. Jenis-jenis nilai tipe data (data type) CONTOH: int NUMB=5; “NUMB “ disebut dengan varibel / identifier / objek “NUMB” dihubungkan dengan ruangan di memory yang dipersiapkan untuk menyimpan nilai dengan tipe data integer (bilangan bulat)
VARIABLE DECLARATION Deklarasi variabel: [tipe_data] [nama_variabel]; Inisialisasi variabel : Proses pemberian nilai awal ke dalam variabel atau konstanta. [nama_variabel] = [nilai_variabel]; Inisialisasi variabel dapat pula langsung dilakukan pada saat pendeklarasiannya. [tipe_data] [nama_variabel] = [nilai_awal_variabel]; konstanta adalah lokasi penyimpan nilai data di memori yang nilainya tidak dapat diubah-diubah sepanjang pengeksekusian program. Pemberian nilai pada suatu konstanta harus dilakukan pada saat konstanta dideklarasikan. const [tipe_data] [nama_konstanta] = [nilai_konstanta]; Untuk mendefinisikan tipe data baru dapat digunakan perintah berikut: typedef [tipe_data_standar] [tipe_data_baru]
TIPE DATA http://www.cplusplus.com/doc/tutorial/variables/
VARIABLE NAME Tidak boleh sama dengan perintah-perintah/kata-kata kunci dalam bahasa C/C++ (reserved words) break, case, catch, char, class, const, do, double, false, float, for, friend, goto, if, struct, switch, template, this, throw, true, try, typedef, while, dll. Hanya boleh terdiri atas huruf, angka, atau garisbawah/underscore (_). Tidak boleh diawali dengan angka. Panjangnya maksimal 32 karakter. Nama variabel hendaknya mendeskripsikan tujuan penggunaan variabel tersebut.
PROGRAM BODY Dalam C++ setiap program harus terdiri dari sebuah fungsi yang disebut main(). Semua pernyataan dalam fungsi main() akan dieksekusi saat program dijalankan. Contoh: void main() { int NUMB = 0, a = 3, b = 5; NUMB = a + b; cout<<“jumlah a ditambah b = ”<<NUMB; }
STATEMENT Declaration statement 1 Assignment statement 2 Output statement 3 Input Statement (cin >> a) 1 2 3 int NUMB = 0, a = 3, b = 5; NUMB = a + b; cout<<“jumlah a ditambah b = ”<<NUMB;
CONTOH PROGRAM