REAKTAN ------- PRODUK PERSAMAAN REAKSI Adalah persamaan yang menunjukan reaksi antara zat pereaksi (reaktan ) dengan zat hasil reaksi (Produk). REAKTAN.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
TATA NAMA SENYAWA DAN PERSAMAAN REAKSI SEDERHANA
Advertisements

REAKSI REDUKSI OKSIDASI (REDOKS)
DERAJAT KEASAMAN (pH) 1.
LARUTAN PENYANGGA 1. Hitunglah pH larutan campuran dari 100 mL larutan C2H5COOH 0,04 M dan 150 mL larutan 0,02 M KOH jika Ka = 1,2 x 10-5.
Termokimia adalah : cabang Ilmu kimia yang mempelajari hubungan antara reaksi kimia dengan energi panas/kalor yang menyertainya.
Stoikiometri Tim Dosen Pengampu MK. Kimia Dasar.
Redoks Loading... Materi Redoks Latihan Evaluasi.
RUMUS KIMIA, TATANAMA DAN PERSAMAAN REAKSI
Konsep Mol dan Stoikiometri
Persamaan Kimia Dan Hasil Reaksi
Berapa pH larutan yang terbentuk pada hidrolisis garam NaCN 0,01 M,
STOIKIOMETRI.
STOIKIOMETRI Ilmu Kimia : mempelajari ttg peristiwa kimia
PEMBUATAN UNSUR-UNSUR DAN SENYAWANYA
PERKEMBANGAN REAKSI OKSIDASI DAN REDUKSI MELIA HESTIATI, S.Pd
Hidrolisis didefinisikan sebagai reaksi dengan air
** Tugas bahan ajar Kimia**
TERMOKIMIA KOMPETENSI MATERI REFERENSI UJI KOMPETENSI BAHAN AJAR KIMIA
Tabel Periodik Bab 3a Presentasi Powerpoint Pengajar

Perkembangan Teknologi Asam & Basa
Persamaan Reaksi Tim Dosen Pengampu MK. Kimia Dasar.
Secara umum suatu reaksi kesetimbangan dapat dituliskan sebagai berikut : xA (g) + yB (g) pC (g) + qD (g)
1 PERSAMAAN KIMIA Menyetarakan Koefisien Reaksi  N 2 (g) + H 2 (g) → NH 3 (g) Secara langsung : N 2 (g) + 3H 2 (g) → 2NH 3 (g)  Al (s) + O 2 (g) → Al.
Reaksi oksidasi - reduksi
REAKSI REDUKSI OKSIDASI
TIM DOSEN KIMIA DASAR FTP UB 2012
LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
PERSAMAAN REAKSI DISUSUN OLEH : Anak Agung Yuniartha (03)
HARI / TANGGAL : MATA PELAJARAN : KIMIA KELAS / SEMESTER : X / 2
Standar kompetensi 3. Memahami kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan faktor-faktor yang Mempengaruhinya, serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.
PERSAMAAN REAKSI : REAKSI MOLEKUL REAKSI ION LENGKAP REAKSI ION BERSIH
KIMIA DASAR II. STOIKIOMETERI.
TERMOKIMIA PENGERTIAN
JENIS-JENIS GARAM: garam tidak terhidrolisis (Garam netral) : berasal dari asam kuat dengan basa kuat , pH=7 Garam hidrolisis sebagian a. Hidrolisis.
Bab 3 Stoikiometri.
MUDUL 3 REAKSI KIMIA DAN KONSEP MOLEKUL
PENULISAN LAMBANG UNSUR
HUKUM DASAR KIMIA DAN PERHITUNGAN KIMIA
STOICHION STOIKIOMETRI METRON.
RUMUS KIMIA DAN TATA NAMA
By Isti’anatul Mar’uminiyah
PERSAMAAN REAKSI Menggambarkan reaksi kimia yang terdiri atas rumus kimia pereaksi dan hasil reaksi disertai koefisiennya masing-masing PENTING!!! Reaksi.
Kelas X Semester 1 Penyusun : SMK Negeri 7 Bandung
Pertemuan <<6>> <<PERSAMAAN REAKSI>>
Kelas X Semester 1 Penyusun : SMK Negeri 7 Bandung
SOAL 1. Apakah yang dimaksud dengan Rumus Molekul dan Rumus Empiris?Jelaskan beserta contoh! (20) 2. Lengkapi titik-titik berikut ! (30) Lengkapilah.
STOIKIOMETRI KIMIA M. NURISSALAM.
STOIKIOMETRI KIMIA M. NURISSALAM.
Hukum-hukum Dasar Kimia Tata Nama Senyawa dan Persamaan Reaksi
WEEK 3, 4 & 5 Bag 3:STOIKIOMETRI.
REAKSI KIMIA Reaksi kimia adalah suatu proses perubahan materi yang menghasilkan suatu zat baru yang berbeda sifat dengan awal/sebelumnya. Dalam penulisan.
( Ar, Mr, massa, volume, bil avogadro, pereaksi pembatas)
NAMA, RUMUS, DAN PERSAMAAN KIMIA.
STOIKIOMETRI STOIKIOMETRI adalah cabang ilmu kimia yang mempelajari
Sel Elektrolisis.
BAB I STOIKIOMETRI STOIKIOMETRI adalah cabang ilmu kimia yang mempelajari hubungan kuantitatif dari komposisi zat-zat kimia dan reaksi-reaksinya. HUKUM-HUKUM.
STOIKIOMETRI.
STOIKIOMETRI KIMIA M. NURISSALAM.
Pertemuan <<3>> <<PERSAMAAN REAKSI>>
( Ar, Mr, massa, volume, bil avogadro, pereaksi pembatas)
Pertemuan 2 Rikky herdiyansyah SP., MSc
Bab 3 Stoikiometri.
Oleh : Widodo, S.Pd. SMA N I SUMBEREJO TANGGAMUS
Reaksi Redoks Reaksi Oksidasi Reaksi Reduksi Bilangan Oksidasi Penyetaraan Redoks Metoda Bilangan Oksidasi Metoda Setengah Reaksi Pengikatan oksigen Pelepasan.
Tata Nama Senyawa dan Persamaan Reaksi
STOIKIOMETRI STOIKIOMETRI adalah cabang ilmu kimia yang mempelajari
Persamaan Reaksi Tim Dosen Pengampu MK. Kimia Dasar.
Proses pembuatan caustic soda (NaOH) Skala Laboratorium NaOH sering disebut dengan istilah soda kaustik, dibuat dengan cara Mereaksikan logam Na dengan.
Lambang Unsur Rumus Kimia dan Persamaan Reaksi
Transcript presentasi:

REAKTAN ------- PRODUK PERSAMAAN REAKSI Adalah persamaan yang menunjukan reaksi antara zat pereaksi (reaktan ) dengan zat hasil reaksi (Produk). REAKTAN ------- PRODUK (Zat pereaksi ) (Zat hasil )

Contoh Persamaan reaksi : 1. Karbon di reaksikan dengan oksigen oksigen menghasilkan gas karbondioksida. C (s) + O2(g) -------- CO2 (g) 2. Batu pualam padat direaksikan dengan larutan asam klorida menghasilkan larutan kalsium klorida , air dan gas karbondioksida . CaCO3(s) + 2HCl(aq) ---- CaCl2(aq) + H2O(l) + CO2(g) Catatan : (S) , solid (padat) (l) ; Liquid (Cair) (aq) : Aquoes (terlarut) (g) : Gas (Gas)

PERSAMAAN REAKSI SETARA Jumlah atom sebelah kiri sama dengan sebelah kanan. ( memenuhi hukum kekekalan massa , Hk. Lavoisier ) Pereaksi dan hasil reaksi ditulis dengan wujud zatnya

CARA PENYETARAAN PERSAMAAN REAKSI Contoh : Setarakan persamaan reaksi berikut : a. N2 + H2 --------- NH3 b. H2 + O2 --------- H2O c. CH4 + O2 --------- CO2 + H2O d. Mg + Cl2 ------- MgCl2 + H2

Penyelesaian : a. a N2 + b H2 --------- c NH3 Mencari persamaan untuk atom dikiri dan di kanan tanda panah. # Atom N : 2a = c ….. (1) # Atom H : 2b = 3c ….. (2) Misalkan a = 1, substitusi ke …. (1) 2.a = c 2.1 = c 2 = c, berarti nilai c = 2

Nilai c = 2 , substitusi ke …… (2) 2b = 3c 2b = 3.2 2b = 6 b = 6/2 b = 3 , berarti nilai b = 3 Gantikan nilai a,b,c sebagai koefisien reaksi a N2 + b H2 -------- c NH3 1 N2 + 3 H2 ------- 2 NH3 Angka 1 tidak perlu di tulis N2 + 3 H2-------- 2 NH3 ( Sudah setara bukan ? )

a CH4 + b O2 ----- c CO2 + d H2O Mencari persamaan untuk atom di kiri dan kanan tanda panah # Atom C : a = c ……… (1) # Atom H : 4a = 2d ------- (2) # Atom O : 2b = 2c + d ------- (3) Misal a = 1, Substitusi ke ……. (1) a = c 1 = c , berarti nilai c = 1 Nilai a = 1 , substitusi ke ……… (2) 4.a = 2d 4.1 = 2d 4 = 2d d = 4/2 = 2, berarti nilai d = 2

Nilai c = 1 dan d = 2 , substitusi ke …… ( 3 ) 2b = 2c + d 2b = 2.1 + 2 2b = 2 + 2 2b = 4 b = 4/2 b = 2 Gantikan nilai a,b,c,d sebagai koefisien reaksi 1 CH4 + 2 O2 ------- 1 CO2 + 2 H2O Angka 1 tidak perlu di tulis CH4 + 2 O2 -------- CO2 + 2 H2O (sudah setara bukan ? ) -

LATIHAN Setarakan persamaan reaksi berikut: a. NH3 + O2 ---- NO + H2O b. Fe2O3 + HCl --- FeCl3 + H2O c. Fe2O3 + CO --- Fe + CO2 d. C2H4 + O2 ----- CO2 + H2O e. Al + HCl ------- AlCl3 + H2

Setarakan persamaan reaksi berikut: 1. C2H6 (g) + O2 (g) CO2 (g) + H2O (g) 2. Al (s) + HCl (aq) AlCl3 + H2 (g) 3. HCl (aq) + Ca(OH)2 (aq) CaCl2 (aq) + H2O (l) 4. C2H5OH (aq) + O2 (g) CO2 (g) + H2O (g) 5. NH3 (g) + O2 (g) NO (g) + H2O (g) 6. Na (s) + O2 (g) Na2O (g)

7. NaOH (aq) + H3PO4 (aq) Na3PO4 (aq) + H2O (l) 8. Zn (s) + HNO3 (aq) Zn(NO3)2 (aq) + NH4NO3 (s) + H2O (l) 9. Ca3(PO4)2 (s) + SiO2 (s) + C (s) CaSiO3 (s) + CO (g) + P4 (s) 10. Al2(CO3)3 (s) + H2O (l) Al(OH)3 (s) + CO2 (g) 11. (NH4)2SO4 (aq) + KOH (aq) K2SO4 (aq) + NH3 (g) + H2O (l) 12. Ba(OH)2 (aq) + P2O5 (s) Ba3(PO4)2 (s) + H2O (l)