PIODERMA.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PEMFIGUS Merupakan segol. penyakit yg terdiri dari bbrp type: Merupakan segol. penyakit yg terdiri dari bbrp type: 1. Pemfigus vulgaris. 2. Pemfigus vegetans.
Advertisements

PYODERMA NON PYODERMA Danny A. Hermawan, Dip Derm
PENCEGAHAN KANKER LEHER RAHIM & KANKER PAYUDARA.
ZOONOSIS [PENYAKIT PARASIT HEWANI] dr.Wydya,Sp.KK
PRURIGO Dr. Qaira Anum, SpKK.
Dermatitis Atopi Haryson Tondy Winoto, dr.,Msi.Med.,Sp.A IKA UWKS.
(Fungsi dan pemeliharaannya)
NEKROLISIS EPIDERMAL TOKSIK (NET)
PATOFISIOLOGY SEMESTER IV KE - 9.
Penyakit kulit bulosa ( yang immunobullous )
Penyakit adalah suatu keadaan tubuh karena adanya serangan kuman atau mahluk asing ke dalam tubuh.
ABSCESSUS (BISUL). PENGERTIAN Bisul adalah benjolan merah pada kulit yang terasa sakit dan berisi nanah. Benjolan ini muncul akibat infeksi bakteri yang.
Penyakit Kelainan genetik
Ilmu Penyakit Menular Variola
Interaksi dalam kehidupan mikroorganisme dengan manusia
VARISELA (chickenpox)
VARICELLA Ilmu Penyakit Menular.
PENYAKIT KULIT DARURAT SINDROMA STEVEN JOHNSON. Definisi.
MASTITIS OLEH YONI MAI PUTRI
VARISELA OLEH NUGROHO.
DIAGNOSIS BERDASARKAN MORFOLOGI
PATOFISIOLOGI SEMESTER IV -14.
Dermatitis Atopik Peradangan kulit yang melibatkan perangsangan berlebihan (alergi) Melibatkan limfosit dan sel mast Histamin dari sel mast menyebabkan.
VARIOLA Sinonim : cacar, small pox Definisi - penyakit sangat menular
Oleh : Sevi Erlinda Karintina
Jenis, Penyebab, Patofisiologi dan gambaran klinis pada ibu MASTITIS
PENYAKIT GANGGUAN ALAT REPRODUKSI
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI
PENYAKIT PADA SISTEM EKSRESI
ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU DENGAN GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI (MASTITIS)
GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI
GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI (MASTITIS)
MASTITIS.
Acne Vulgaris.
MASTITIS BY Tingkat IIIB Ayu Lestari.
Oleh Lusiani Tjandra, S.Si, Apt, M. Kes.
GANGGUAN SISTEM REPRODUKSI
Polip Hidung Adalah : massa lunak bertangkai. putih atau keabuan, bening licin dlm rongga hidung. Asal : Pembengkakan mukosa hidung atau sinus yg berisi.
Materi Penyakit Kusta Untuk Penyegaran Kader pendopo wonomulyo 04 Sept 2013 mawan sehat.
BY : MESI SEPTIA YUDA IIB
Sindrom Nefrotik Sindrom nefrotik merupakan sindrom klinis yang menunjukkan ciri khas dengan proteinuria berat dan hipoalbuminemia atau hipoproteinemia.
MAREKS/POLYNEURITIS/FOWL PARALYSIS/NEURO-LYMPHOMATOSIS GALLINARUM
MUHAMMAD ABDILLAHTULKHAER
ASKEP GLOMERULONEFRITIS
Miliaria.
INFEKSI SALURAN PERNAFASAN AKUT
Oleh Lusiani Tjandra, S.Si, Apt, M. Kes.
VESIKOBULOSA KRONIS Malika ( ) Fakultas Kedokteran
PATOFISIOLOGY SEMESTER IV KE - 9.
Diagnosis dan Penatalaksanaan Terkini Pada Dermatitis Seboroik
EKTIMA GIOVANNI W PUTRA
Bakteri, Virus, Jamur pada sense organ
BY : MESI SEPTIA YUDA IIIB
PENYAKIT KULIT BAKTERI (PIODERMA)
ASKEP STEVEN JOHNSON SYNDROME
Polip Hidung Adalah : massa lunak bertangkai. putih atau keabuan, bening licin dlm rongga hidung. Adalah : massa lunak bertangkai. putih atau keabuan,
ZOONOSIS [PENYAKIT PARASIT HEWANI] dr.Wydya,Sp.KK
dr. Sari Handayani Pusadan, Sp.KK, M.Kes
L E U K E M I A Defenisi Proliferasi sel lekosit dan sel
MILIARIA Dr. Qaira Anum, SpKK.
VARICELLA Marina. Disebabkan oleh virus varisela-zoster, menyerang kulit dan mukosa. Disebabkan oleh virus varisela-zoster, menyerang kulit dan mukosa.
EPIDEMIOLOGI PENYAKIT MENULAR NAMA: IRAWATI ISKANDAR NIM: J1A KELAS: B.
Kelompok V.  Riwayat Kesehatan masa lalu Secara khusus kita akan bertanya tentang masalah yang terjadi sebelumnya  Anemia, Gangguan perdarahan Melakukan.
VARICELLA Marina. Disebabkan oleh virus varisela-zoster, menyerang kulit dan mukosa. Disebabkan oleh virus varisela-zoster, menyerang kulit dan mukosa.
ASUHAN KEBIDANAN LANJUTAN II
KOMPLIKASI DAN PENYAKIT DALAM MASA NIFAS
HUMAN MONKEYPOX VIRUS CACAR MONYET
Persentase kelompok 1. Dermatitis atopi Adalah kelainan kulit tersering pada anak terutama bayi. Bayi dan anak yang mengalami dermatitis atopi umumnya.
Transcript presentasi:

PIODERMA

Definisi & predisposisi Infeksi kulit yang disebabkan oleh Staphylococcus dan/atau Streptococcus Faktor predisposisi Higiene Daya tahan  (gizi kurang, anemia, peny. kronik, keganasan, dsbnya) Penyakit kulit lain

Klasifikasi Pioderma primer Pioderma sekunder Terjadi pada kulit normal Satu jenis kuman Pioderma sekunder Sudah ada penyakit kulit Lesi tak-khas Disebut impetigenisata

IMPETIGO Pioderma terbatas di epidermis (pioderma superfisialis) Klasifikasi Impetigo krustosa (impetigo kontagiosa, impetigo vulgaris) Impetigo vesikobulosa (cacar monyet) Impetigo neonatorum

Impetigo Krustosa Biasanya karena Streptococcus ß haemolyticus Anak Wajah,yi periorifisium (mulut, hidung) Tanpa gejala sistemik Eritema & vesikel yg cepat pecah  krusta kuning madu Penyulit glomerulonefritis (<5%) DD/ Ektima

Impetigo vesikobulosa Biasanya disebabkan Staphylococcus aureus Anak/dewasa Ketiak, dada, punggung Sering bersama miliaria Tanpa gejala sistemik Eritema, bula, bula hipopion, erosi dg skuama kolaret

Impetigo neonatorum Varian impetigo vesikobulosa pada neonatus Lesi seperti impetigo vesikobulosa tetapi generalisata Demam DD/ Sifilis kongenital

Folikulitis Radang folikel rambut Biasanya disebabkan Staphylococcus aureus Folikulitis superfisialis (impetigo Bockhart): tungkai bawah; papul/pustul eritematosa dgn rambut di tengah; multipel Folikulitis profunda: ada infiltrat subkutis, mis. sikosis barbe DD/ Tinea barbe

Furunkel/Karbunkel Radang folikel rambut dan jaringan di sekitarnya Multipel = furunkulosis Karbunkel = furunkel yang menjadi satu Biasanya disebabkan oleh S. aureus Nodus eritematosa yg nyeri  abses  pecah  fistula Aksila, bokong

Ektima Ulkus superfisial dg krusta di atasnya Streptococcus ß haemolyticus Krusta tebal kuning dg ulkus dangkal di bawahnya Tungkai bawah

Erisipelas Infeksi akut streptokokus di epidermis & dermis Gejala konstitusi Tungkai bawah (trauma) Eritema merah cerah, batas tegas, tepi meninggi, tanda-tanda radang akut Dapat timbul edema, vesikel, bula Leukositosis

Selulitis Serupa dgn erisipelas tetapi juga mengenai subkutis Infiltrat difus di subkutis dg tanda radang akut Bila mengalami supurasi menjadi flegmon

Abses multipel kelenjar keringat Infeksi kelenjar keringat oleh S. aureus Anak Nodus eritematosa, multipel, bentuk kubah, indolen Predisposisi: keringat , imunitas  DD/ furunkulosis

Hidradenitis supurativa Infeksi kelenjar apokrin Biasanya oleh S. aureus Pubertas, dewasa muda Ketiak, perineum Predisposisi: trauma/mikrotrauma, hiperhidrosis, deodoran Gejala konstitusi, leukositosis Nodus meradang  abses  fistula  sinus multipel DD/ skrofuloderma

Pengobatan Sistemik Topikal Penisilin: ampisilin, amoksisilin, oksasilin, kloksasilin, dikloksasilin, flukloksasilin, amoksisilin-asam klavulanat, ampisilin-sulbaktam Linkomisin, klindamisin Makrolid (eritromisin, roksitromisin, klaritromisin) Sefalosporin Topikal Basitrasin, neomisin Asam fusidat, mupirosin