Apa dan Bagaimana Pembelajaran

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PEMBELAJARAN DI KELAS, LAB & LAPANGAN
Advertisements

Direktorat Pembinaan SMA
Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
“Peningkatkan Aktivitas dan Pemahaman Konsep Matematika Siswa Menggunakan Teknik Rotasi Refleksi pada Kelas V SDN 18 Koto Panjang Padang Panjang” Oleh:
Kesimpulan Presentasi IV, V, VI, VI
Pengembangan Pengalaman Belajar
JUKNIS ANALISIS SATUAN PENDIDIKAN
Macam (KTI) Karya Tulis Ilmiah
(Oleh: Prof. Dr. I Wayan Koyan, M.Pd.)
SISTEM PPL PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU
Dari Mana Dimulai… I. REFLEKSI II. MASALAH created by_Deyner Mengga.
BAHAN PENGAJARAN DAN PROSEDUR PENGAJARAN
DOMAIN KOGNITIF DAN KOMPETENSI PROFESIONAL KONSELOR 1 Desember 2006.
PENGELOLAAN KURIKULUM
Implementasi Kurikulum 2013 dalam Pembelajaran
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
Seminar Metode Pembelajaran dan PTK
BUDAYA SEKOLAH.
PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Pengembangan sistem pembelajaran
Keprofesian Bidang Bimbingan dan Konseling serta Ketatalaksanaan Pendidikan Adriy.weebly.com.
PENDIDIKAN NON FORMAL DAN PENDIDIKAN INFORMAL.
PENGEMBANGAN KURIKULUM PAUD
KAWASAN TEKNOLOGI PENDIDIKAN
Belajar Pemecahan Masalah
STRATEGI BELAJAR MENGAJAR
DRS. H. ENDANG ABUTARYA,M.PD Koordinator Pengawas SMA/SMK
PENILAIAN.
JABATAN PROFESIONAL DAN TANTANGAN GURU DALAM PEMBELAJARAN
STRATEGI PENULISAN BUKU AJAR BERBASIS kajian teoretik
PENGEMBANGAN KURIKULUM PPG KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
DASAR-DASAR KOMUNIKASI KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
Standar Biaya Operasional Satuan Pendidikan
Bimbingan Tugas Akhir Program (TAP) Pertemuan ke 8
TEACHING Wawan Laksito YS CP / KAD MATERI CONTOH TUGAS REFERENSI.
STRATEGI PEMBELAJARAN SOSIOLOGI
Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
HAKEKAT PEMBELAJARAN.
KONSEP DASAR PEMBELAJARAN INOVATIV DAN PERTISIPATIF
PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL DAN TEORI BANDURA Oleh : Casutri
Penelitian Tindakan Kelas ( PTK )
DESAIN PEMBELAJARAN ALA DICK AND CARREY
PEMBINAAN DAN PENGEMBANGAN KURIKULUM PAI
Widayanto Disampaikan pada Orientasi PPAI Propinsi Bali
Pengantar Ilmu Pendidikan
JABATAN PROFESIONAL DAN TANTANGAN GURU DALAM PEMBELAJARAN
MEDIA PEMBELAJARAN By: Durinda Puspasari.
Pengembangan Pengalaman Belajar
Dasar – Dasar Ilmu Pendidikan
Kurikulum Pembelajaran
Penyusunan Peraturan Akademik SMA
By: Neni Mariana, S.Pd., M.Sc
Mahesa Wahyu Sari ( ) Indi Putri Amalia ( ) Nira Anggraeni ( )
Ikhlasih Amalia Hasyim
Departemen Pendidikan Nasional Materi 6 - Silabus Cipete
PERAN GURU DALAM PROSES BELAJAR-MENGAJAR
DASAR-DASAR KOMUNIKASI KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR
KONSEP DASAR BELAJAR DAN PEMBELAJARANAN
Pendidikan dan Pembelajaran
“UPAYA PENINGKATAN KOMPETENSI MENGAJAR MENUJU GURU PROFESIONAL”
PROPOSAL PENELITIAN TINDAKAN KELAS (PTK)
Disusun Oleh: Lilis Pujiana ( ) Ajeng Pradini ( )
Departemen Pendidikan Nasional Materi 6 - Silabus Cipete
PENGEMBANGAN SILABUS dan RPP dalam Implementasi KTSP
KELOMPOK AINUN HAYYUMI LINGGA ANNISATUL KARIMAH LENI AFSARI LIA ALBAROKAH.
Praktek Pengalaman Lapangan (PPL) PPG TAHUN 2019 PRAJABATAN Tim PPG Universitas Mulawarman 2019.
Model-Model Pembelajaran di Sekolah Kecil Oleh: Dr. Reddy Siram, M.Pd.
SELAMAT SIANG... BAPAK-IBU DOSEN STTNAS YOGYAKARTA
NAMA : Joan Jamarsi Ginting NIM : FAKULTAS TEKNIK JURUSAN PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN UNIVERSITAS NEGERI MEDAN 2019.
2019 Pembelajaran Tuntas SD Notre Dame PROSES PEMBELAJARAN  KKM (LULUS) PENGAYAAN < KKM REMEDIAL LULUS KD berikutnya BISA PORTOFOLIO T U N T.
Transcript presentasi:

Apa dan Bagaimana Pembelajaran Konsep Pembelajaran Pembelajaran merupakan kegiatan yang dilakukan untuk memfasilitasi dan meningkatkan itensitas dan kualitas belajar pada diri peserta didik.

Pembelajaran dalam konteks Pendidikan Formal Pendidikan di sekolah, sebagian besar dikelas dan di lingkungan sekolah, sebagian kecil di masyarakat. Ko-kurikuler, ekstra-kurikuler.

Pembelajaran dalam konteks Pendidikan Nonformal Proses pembelajaran sebagian besar terjadi dalam lingkungan masyarakat, termasuk dunia kerja, media massa dan jaringan internet. Hanya, sebagian kecil pembelajaran terjadi di kelas dan lingkungan pendidikan nonformal seperti pusat kursus.

Paradigma Pembelajaran Proses belajar dan pembelajaran bisa terjadi di mana saja, dan kapan saja tidak dibatasi oleh jarak, ruang, dan waktu.

Pembelajaran Menurut Gagne, Bringgs, dan Wager Pembelajaran adalah serangkaian kegiatan yang dirancang untuk memungkinkan terjadinya proses belajar pada siswa.

Pembelajaran Menurut Pasal I, UU No. 20 Tahun 2003 tentang Sisdiknas Pembelajaran adalah proses interaksi peserta didik dengan pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar

Pendidik Tenaga kependidikan yang berkualifikasi sebagai guru, dosen, konselor, pamong belajar, tutor, istruktur, fasilitator, dan sebutan lain yang sesuai dengan kekhususannya, serta berpartisipasi dalam menyelenggarakan pendidikan.

Sumber Belajar Segala sesuatu yang dapat digunakanoleh peserta didikdan pendidik dalam proses belajar dan pembelajaran.

Lingkungan Belajar Lingkungan yang menjadi latar terjadinya proswes belajar seperti di kelas, perpustakaan,sekolah, tempat kursus, warnet, keluarga, masyarakat, dan alam semesta.

Model kondisi belajar dari B.F. Skinner Mengembangkan iklim kelas yang kondusif Langkah pertama, menganalis lingkungan kelas yang ada saat ini Langkah kedua, mengembangkan daftar penguat potensial Langkah ketiga, memilih urutan prilaku yang akanmulai dilakukan Langkah keempat, menerapkan urutan perilaku, dan melakukan perubahan yang dikehendaki

2. Menyusun PembelajaranTerprogram Langkah Pertama mengidentifikasi perilaku akhir dan menganalisis materai yang akan dipelajari. Langkah kedua, mengembangkan urutan awal bingkai dan konfirmasi respon. Langkah ketiga, mereviu urutan bingkai dan melakukan perubahan sesuai kebutuhan. Langkah Empat, memerapkan pembelajaran pada sekelompok kecil peserta didik dan menyempurnakan lebih lanjut

Model Kondisi dari Robert Gagne-Briggs Tahap Satu, Mengembangkan kerangka Kurikulum Langkah 1: Identifikasi kebutuhan tujuan jangka panjang dan prioritas. Langkah 2: Identifikasi kelayakan pencapaian tujuan Langkah 3: Mengembangkan tujuan kurikulum Langkah 4: Merumuskan tujuan pembelajaran Tahap Dua, Mengembangkan kerangka pembelajaran Langkah 5: Analisis tujuan yang menjadi target kedalam prosedur dan komponen subskill Langkah 6: Merumuskan tujuan pepbelajaran untuk setiap subskill. Langkah7:Identifikasi peristiwa pembelajaran untuk setiap tujuan Langkah 8: Memilih media untuk setiap peristiwa pembelajaran Langkah 9: Mengembangkan test untuk setiap tujuan pembelajaran

Tahap Tiga: Mengembangkan Sistem Langkah 10: Latihan pepbelajaran dalam menggunakan sistem Langkah 11: Melakukan evaluasi formatif Langkah12: Melakukan uji lapangan dan melakukan revisi Langkah 13:Melakukan evaluasi sumatif dari sistem Langkah14:Menngunakan dan menyebarluaskan sistem

Model Pemrosesan Informasi Pemahaman Pengetahuan Langkah Pertama: Mengembangkan/syarat untuk membimbing penerimaan pengetahuan baru Langkah kedua:Pilih atau kembangkan dukungan konseptual yang mampu memfasilitasi penyampaian informasi Langkah ketiga: Mengembangkan isyarat yang dapat membantu peserta didik untuk mengingat kembali yang telah dipelajari

2. Pemecahan Masalah Langkah Pertama:Menganalisis hakikat masalah Langlah Kedua:Menganalisis perilaku dari pemecah masalah pemula Langkah Ketiga: Menyajikan masalah kepada peserta didik dan menerapkan langkah yang tepat untuk membantu peserta didik melalui proses pemecahan masalah

Model Perkembangan Kognitif dari Jean Piaget Langkah Pertama: Menentukan topikdalam mata pelajaran Langkah Kedua: Memilih atau mengembangkan kegiatan kelas untuk mengidentifikasi topik Langkah Ketiga: Mengidentifikasi peluang pertanyaan bagi guru yang dapat menopang proses pemecahan masalah Langkah Keempat: Mengevaluasi setiap kegiatan, mencatat keberhasilan dan merencanakan revisi

Model Belajar Sosial Dari Albert Bandura Langkah Pertama: Menganalisa perilaku yang akan dimodelkan Langkah Kedua: Membangun nilai fungsional dari prilaku dan memilih model dari prilaku itu Langkah Ketiga: Mengembangkan urutan pembelajaran Langkah Keempat :Menerapkan pembelajaran untuk membimbing proses reproduksi kemampuan kognitif dan motorik peserta didik

Model Atribusi dari Bernard Weiner Langkah Pertama: Menata Ulang tujuan pembelajaran di kelas dalam hal proses dan strategi belajar Langkah Kedua:Mengidentifikasi kegiatan kelas Langkah Ketiga: Mengembangkan pernyataan balikan verbal untuk menyampaikan atribusional/bersifat melengkapi atau memantapkan