KONSEP ATRAUMATIC CARE

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
DIMENSI DAN RUANG LINGKUP KEPERAWATAN ANAK
Advertisements

PENGERTIAN PERILAKU Perilaku adalah merupakan perbuatan/tindakan dan perkataan seseorang yang sifatnya dapat diamati, digambarkan dan dicatat oleh orang.
POST TEST KELAS D.
HOSPITALISASI PADA ANAK
Oleh : Yanti Riyantini, MKep.Sp.Kep.An.
Kasus Pada suatu saat Tn. K 35 th, dibawa oleh keluarganya ke IGD rumah sakit karena di rumah klien marah-marah kepada semua orang yang ada di rumah.
Nama Pasien : Ny. U Umur : 20 th Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
dr. Ferdi T, SpKJ, CHt AABB Ketapang 13 Juli 2013 Jakarta
VARIABEL DEWI GAYATRI, SKp, M.Kes.
BERMAIN Ns. Nurma Afiani, S.Kep.
ASKEP WAHAM.
PERILAKU KEKERASAN.
QOTRIN NIDA RAHMATA SARI UNIVERSITAS GUNADARMA
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN PENYAKIT KRONIS
Definisi Keselamatan kerja adalah sebuah kondisi di mana para karyawan terlindungi dari cedera yang disebabkan oleh berbagai kecelakaan yang berhubungan.
Eksim: Gejala, Penyebab, Pengobatan dan Pencegahan
PENGERTIAN EMOSI Perasaan (feeling) atau afek yang meliputi antara perubahan fisiologis dengan tingkah laku nyata (overt behavior) Klasifikasi emosi :
Desain Penelitian widaningsih.
ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA DEWASA MUDA
Upaya Kesehatan Jiwa Oleh : Ns. Rosintan SKep.
Kelompok 4 Febri Prihatnanto Dian Karimawati Windasari K
Menghilangkan Rasa Takut pada Anak
PENDIDIKAN KELAHIRAN ANAK
HOSPITALISASI PADA ANAK
ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN “ Ny M “ DENGAN POST PARTUM HARI I DI RUANG PERAWATAN NIFAS RSUD KABUPATEN WAJO TANGGAL 25 S/D 27 JULI 2011   Karya.
KEBUTUHAN PERSONAL HIGIENE by: Richa Noprianty
PERAWATAN KESEHATAN KELUARGA
Disusun oleh : NAMA : SYIFAUL JANNAH NIM : G0A016072
ANALISIS AKAR MASALAH.
Menghitung Tetesan Infus
PERSPEKTIF KEPERAWATAN ANAK
Intervensi dan Implementasi Asuhan Keperawatan Keluarga
ADAPTASI PSIKOLOGIS IBU MASA NIFAS
KELOMPOK 1 NAMA : A.ALFIANNOR ADDIN RIDHANI AHMAD TAUFIK HIDAYAT
pendahuluan Manfaat Penelitian Manfaat Praktis Latar belakang masalah
Dasar-Dasar Dukungan Psikososial
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN GASTRITIS PADA LANSIA
Perkembangan Sosioemosional masa kanak-kanak akhir (Usia Sekolah)
Standar Pelayanan Pekerjaan Sosial di bidang kesehatan.
MODEL DOKUMENTASI SOR, POR, FLOWSHEET
LAPORAN PERKESMAS PADA KELUARGA Tn
KEBUTUHAN DASAR IBU BERSALIN
TEKNIK KOMUNIKASI PADA ANAK
KOMUNIKASI PADA KLIEN ANAK
Stres....
PSYCHOSOCIAL PROBLEMS RELATED TO DISASTER AND MANAGEMENT
Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
PEKERJA SOSIAL DI UNIT PERAWATAN GAGAL GINJAL
Pengertian Tindakan keperawatan adalah suatu tindakan membersihkan seluruh bagian tubuh pasien dengan posisi berbaring di tempat tidur dengan menggunakan.
ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN SKOLIOSIS
DEFINITION OF NURSING -VIRGINIA HENDERSON-
HOSPITALISASI.
Pembimbing: dr. Dina Fitriningsih,SpKJ, MARS
KOMUNIKASI PADA ANAK DAN KELUARGA
Keamanan& Kenyamanan Lingkungan
Aplikasi teori Comfort Kolcaba dengan Terapi Musik
Perilaku Pasien di RS.
Pengasuhan Anak Usia Sekolah Dasar PERTEMUAN 8
ASKEP PENYAKIT TERMINAL dari SEGI PSIKOLOGIS
Aplikasi teori Comfort Kolcaba dengan Terapi Musik
Asuhan Keperawatan Pada Ibu dengan Hipertensi dalam Kehamilan di RSUD Tarakan Kelompok 25 & 26.
PERSPEKTIF ILMU KEPERAWATAN ANAK DALAM KONTEKS KELUARGA
HOSPITALISASI PADA ANAK PERTEMUAN III Ns. WIDIA SARI, S. Kep., M. Kep
Asuhan keperawatan pada klien dengan masalah nyeri Ahmad Zaini Arif. S.Kep., Ns.
FERRY AMURIAWAN, AMK., SKM., MH
FAKTOR ERGONOMI & PSIKOLOGI
Oleh Abdul Karim NIM. P KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN KALIMANTAN TIMUR PROGRAM STUDI PROFESI NERS TAHUN 2019.
Transcript presentasi:

KONSEP ATRAUMATIC CARE Oleh: Yanti Riyantini

ATRAUMATIC CARE Asuhan yang tidak menimbulkan trauma pada anak & keluarganya. Asuhan yang terapeutik Bertujuan sebagai terapi Dasar pemikiran : - Tindakan yg dilakukan pada anak  trauma, rasa nyeri, marah, cemas & takut pada anak. - Blm ada teknologi yang dapat mengatasi masalah yang timbul sbg dampak perawatan.

Atraumatic care : Suatu bentuk intervensi yang tidak terlihat, tetapi memberi perhatian pada apa, siapa, dimana dan mengapa prosedur dilakukan pada anak dengan tujuan mencegah & mengurangi stress fisik & psikologis (Wong, 1989 dalam Hockenberry & Wilson, 2007)

Atraumatic care : Bentuk perawatan terapeutik yang diberikan oleh tenaga kesehatan dalam tatanan pelayanan kesehatan anak, melalui penggunaan tindakan yang dapat mengurangi stress fisik dan psikologis pada anak maupun orangtuanya (Hockenberry & Wilson, 2007)

Hospitalisasi menimbulkan trauma : Lingkungan fisik RS Tenaga kesehatan  sikap & pakaian Alat-alat yang digunakan Lingkungan sosial sesama pasien  distress pada anak : ggn tidur, pembatasan aktifitas, perasaan nyeri suara bising, cemas, takut, marah , kecewa, sedih, malu & rasa bersalah.

Atraumatic care : Dilakukan melalui tindakan pencegahan, penetapan diagnosis, pengobatan & perawatan baik pada kasus akut maupun kronis dgn intervensi mencakup pendekatan psikologis dengan : - menyiapkan anak utk prosedur fisik - memberikan kesempatan ortu utk terlibat dalam merawat anak di RS. - menciptakan suasana/lingk. yang nyaman bagi anak & orangtua.

Prinsip utama dalam asuhan terapeutik: (Potts & Mandleco, 2007; Hockenberry & Wilson, 2007) Cegah atau turunkan dampak perpisahan antara orangtua & anak dgn menggunakan pendekatan family centred. Tingkatkan kemampuan orangtua dalam mengontrol perawatan anaknya dengan memberikan pen-kes pada orangtua.

3. Cegah atau turunkan cedera baik fisik maupun psikologis 3. Cegah atau turunkan cedera baik fisik maupun psikologis. Rasa nyeri karena tindakan perlukaan (misalnya, disuntik) tidak akan bisa dihilangkan, tetapi dapat dikurangi dengan menggunakan teknik distraksi atau relaksasi.

Contoh beberapa intervensi atraumatic care: Menyiapkan anak untuk setiap prosedur yang akan dilakukan dengan memberikan penjelasan sesuai dengan umur anak. Untuk anak yang akan menjalani operasi, siapkan anak untuk masuk rumah sakit (hospital tour, izinkan anak bermain dgn alat seperti stetoskop, manset tekanan darah, alat-alat IV line, masker atau gaun)

Hadirkan dan libatkan pengasuh/orangtua yang dapat memberikan dukungan dan rasa nyaman pada anak). Kontrol nyeri dengan memberikan analgetik. Gunakan Euteric Mixture of Local Anesthetics (EMLA) cream minimal 1 jam sebelum pengambilan darah, memasang IV line dan memberikan injeksi)

Beberapa penelitian terkait atraumatic care saat pemasangan infus: Pengaruh Pemberian Kompres Es Batu Terhadap Tingkat Nyeri Pada Anak Usia Pra Sekolah Yang Dilakukan Prosedur Pemasangan Infus Di Rumah Sakit Umum Pusat dr. Cipto Mangunkusumo Jakarta

Penelitian yang dilakukan oleh Sulistiyani, 2009 Penelitian yang dilakukan oleh Sulistiyani, 2009. Penelitian menggunakan studi quasi eksperimen dengan rancangan Nonequivalent control group, after only design. Sampel penelitian berjumlah 64 anak yang dilakukan pemasangan infus di rumah sakit dr. Cipto Mangunkusumo Jakarta. Sampel dibagi menjadi 2 kelompok, 32 anak sebagai kelompok intervensi, 32 anak sebagai kelompok kontrol.

Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data berupa 1 kuesioner dan 1 lembar observasi dengan menggunakan skala Wong Baker Pain Faces. Instrumen berupa lembar kuesioner digunakan untuk mengumpulkan biodata dan karakteristik anak, sedangkan lembar observasi digunakan untuk mengumpulkan tingkat nyeri yang dirasakan anak saat dilakukan pemasangan infus.

Hasil penelitian adalah kompres es batu mampu menurunkan nyeri pada prosedur pemasangan infus pada anak pra sekolah, dengan hasil 83,3% anak pra sekolah yang di kompres dengan es batu mengalami nyeri ringan dan 16,7% mengalami nyeri ringan pada anak yang tidak diberi es batu. Kompres es batu diketahui efektif dan efisien digunakan sebagai stimulasi kulit sebagai salah satu pilihan tindakan atraumatic care pada anak.

Pengaruh terapi musik terhadap tingkat nyeri anak usia prasekolah yang dilakukan pemasangan infus di rumah sakit Islam Jakarta.

Penelitian dilakukan oleh Purwaty, 2010 Penelitian pada 64 anak yg dibagi dalam 2 kelompok (intervensi dan kontrol) menunjukkan bahwa ada perbedaan tingkat nyeri yang signifikan antara anak usia prasekolah yang diberikan terapi musik saat dilakukan pemasangan infus dengan anak usia prasekolah yang tidak diberikan terapi musik saat dilakukan pemasangan infus.

Modifikasi lingkungan fisik RS : - desain spt dirumah, penataan & dekorasi yg bernuansa anak ( alat tenun / tirai gbr bunga atau binatang lucu, hiasan dinding gbr dunia binatang/fauna, papan nama pasien gbr lucu, dinding berwarna dan penggunaan warna yg cerah di ruangan dan warna-warni).

Terimakasih!