Pertemuan 2 MANAJEMEN .S T R A T E G I DOSEN : Dr.ARASY ALIMUDIN,SE,MM
Proses Manajemen Strategi Pokok Bahasan dan Sub Pokok Bahasan Alur proses manajemen strategi Model Diskriptive - Lingkungan eksternal - Lingkungan internal - Formulasi strategi - Implementasi strategi - Evaluasi - Pengawasan Implementasi Model Penjelasan masing-masing bagian dalam proses manajemen strategi
B. Hasil Belajar Setelah selesai pembelajaran peserta dapat memiliki pemahaman tentang Proses Manajemen Strategik dan Implementasinya di Organisasi
C. Indikator Hasil Belajar Setelah selesai pembelajaran ini peserta dapat: Mahasiswa dapat menjelaskan proses manajemen strategi Mahasiswa dapat menjelaskan mengenai elemen dalam proses manajemen strategik Mahasiwa dapat mengetahui dan menjelaskan interaksi antar bagian dalam proses manajemen strategi
The Stages and Activities in the Strategic Management Process Integrate intuition with analysis Make decisions Strategy formulation Conduct research Allocate resources Establish annual objectives Strategy implementation Devise policies Take corrective action Review internal and external factors Measure performance Strategy evaluation
The Basis for Good Strategic Decisions Intuition + Analysis Effective Strategic Decisions
Global Perspective The World’s Largest Companies The World’s Ten Largest Companies in Rank Order Based on 1994 Revenues 1. Mitsubishi 6. Marubeni 2. Mitsui 7. Ford Motor 3. Itochu 8. Exxon 4. Sumitomo 9. Nissho Iwai 5. General Motors 10. Royal Dutch/Shell Group
What Traits CEOs Have Now - And Will Need in the Year 2000 Personal Behaviors Now Year 2000 Conveys strong sense of vision 75% 98% Links compensation to performance 66% 91% Communicates frequently with employees 59% 89% Emphasizes ethics 74% 85% Plans for management succession 56% 85% Communicates frequently with customers 41% 78% Reassigns or terminates 34% 71% Rewards loyalty 39% 44% Makes all major decisions 39% 21% Behaves conservatively 32% 13%
What Traits CEOs Have Now - And Will Need in the Year 2000 (cont.) Knowledge and Skills Now Year 2000 Strategy formulation 68% 78% Human resource management 41% 53% International economics and politics 10% 19% Science and technology 11% 15% Computer literacy 3% 7% Marketing and sales 50% 48% Negotiation 34% 24% Accounting and finance 33% 24% Handling media and public speaking 16% 13% Production 21% 9%
A Comprehensive Strategic Management Model Feedback Perform External Audit Develop Mission Statement Establish Long- term Objectives Generate, Evaluate, and Select Strategies Establish Policies and Annual Objectives Allocate Resources Measure and Evaluate Performance Perform Internal Audit Strategy Formulation Strategy Implementation Strategy Evaluation Establish Policies and Annual Objectives Establish Policies and Annual Objectives
Visi & Misi Perumusan Strategi Strategi tingkat bisnis SWOT ANALYSIS Strategik Intent Strategik Mission Perumusan Strategi Strategi tingkat bisnis Dinamika Persaingan Strategi Tingkat Perusahaan Strategi Restrukturisasi dan Akuisisi Strategi Internasional Penerapan Strategi Kepemimpinan Perusahaan Struktur dan Pengendalian Kepemimpinan Strategis Kewirausahaan dan Inovasi Daya Saing Strategis Laba di atas rata-rata Evaluasi & Kontrol ndakan T i I nput Output Feed Back Visi & Misi SWOT ANALYSIS Strategik Intent Strategik Mission I nput Perumusan Strategi Strategi tingkat bisnis Dinamika Persaingan Strategi Tingkat Perusahaan Strategi Restrukturisasi dan Akuisisi Strategi Internasional Penerapan Strategi Kepemimpinan Perusahaan Struktur dan Pengendalian Kepemimpinan Strategis Kewirausahaan dan Inovasi ndakan T i Daya Saing Strategis Laba di atas rata-rata Output Feed Back Evaluasi & Kontrol
Implementasi Strategi Pengamatan Lingkungan Perumusan Strategi Implementasi Strategi Evaluasi Pengendalian Lingkungan Eksternal Visi Misi Tujuan Lingkungan Sosial Tugas Strategi Kebijakan Program Lingkungan Internal Anggaran Struktur Budaya, Sumber daya Prosedur Kinerja
Pertanyaan Untuk Proses Manajemen Strategis FORMAL INFORMAL Menentukan Visi Menentukan Misi Menentukan Tujuan Perumusan Strategi Menentukan kebijakan Membuat program Menyiapkan anggaran Menentukan prosedur Mengukur Kinerja Apa Cita-Cita Kita ? Apa Tujuan Keberadaan kita ? Apa yg akan kita capai ? Apa yg harus dilakukan utk lebih unggul dan mencapai sasaran? Aturan apa yg harus diikuti agar dapat mengerjakan kegiatan dg baik ? Bagaimana mengelola operasi perusahaan semurah dan sebaik mungkin? Berapa banyak biaya yg diperlukan dan darimana dana tersebut diperoleh? Seberapa rinci kita harus menjelaskan tugas-tugas yg akan dikerjakan ? Faktor-faktor apa yang akan menentukan kesuksesan kita dalam bekerja ?
Benefits of Strategic Management - Be Proactive Rather Than Reactive - Improved Communication - Increased Understanding - Enhanced Commitment - Greater Productivity - More Effective Strategies - Higher Productivity - Allow Firm to Influence, Initiate, and Anticipate - Be Proactive Rather Than Reactive
Kasus Carilah Kasus di Internet tentang Proses perusahaan dalam menyusun strateginya.Serta jelaskan efektifitas implementasi Manajemen strategi