MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
Pengertian Manajemen Sumber Daya Manusia : Ilmu & seni mengatur hubungan serta peranan tenaga kerja secara efisien & efektif sehingga tercapai tujuan bersama. MSDM merupakan rangkaian strategis, proses & aktivitas yg didesain u/ menunjang tujuan perusahaan dengan cara mengintegrasikan kebutuhan perusahaan & individu SDMnya.
FUNGSI PENGADAAN FUNGSI PENGEMBANGAN FUNGSI PEMELIHARAAN FUNGSI Fungsi Operasional MSDM FUNGSI KOMPENSASI FUNGSI PENGINTEGRASIAN
Fungsi Pengadaan : Proses penarikan, seleksi, penempatan & orientasi u/ mendapatkan karyawan sesuai kebutuhan perusahaan (the right man in the right place). Fungsi Pengembangan : Peningkatan ketrampilan teknis, teoritis, konseptual serta moral karyawan melalui pendidikan & pelatihan (sesuai dg kebutuhan pekerjaan masa kini maupun masa depan). Fungsi Kompensasi : Balas jasa langsung & tidak lansung berbentuk uang/barang kepada karyawan sbg imbalan jasa (output) yg diberikannya u/ perusahaan. (sesuai prinsip adil & layak sesuai prestasi & tanggung jawab karyawan). Fungsi Pengintegrasian : Kegiatan u/ mempersatukan kepentingan perusahaan & kebutuhan karyawan, shg tercipta kerjasama yg serasi dan saling menguntungkan (kepentingan tsb biasanya bertolak belakang). Fungsi Pemeliharaan : Kegiatan u/ memelihara/meningkatkan kondisi fisik, mental & loyalitas karyawan agar tercipta hubungan jangka panjang (Program K3/Keselamatan & Kesehatan Kerja).
PERGESERAN PARADIGMA SDM FAKTOR PARADIGMA LAMA PARADIMA BARU Sasaran Desain pekerjaan Struktur Komunikasi Dasar kompensasi Profit Produktivitas Standar Sentralisasi Top down Individual Customer satisfaction Kualitas Inovasi Desentralisasi Bottom up Team
-Peningkatan efisiensi & efektivitas -Peningkatan produktivitas Tujuan MSDM -Peningkatan efisiensi & efektivitas -Peningkatan produktivitas -Rendahnya labour turn over -Rendahnya tingkat absensi -Kepuasan kerja karyawan tinggi -Kualitas pelayanan tinggi -Komplain dari pelanggan rendah -Bisnis perusahaan meningkat TUJUAN AKHIR
TERIMA KASIH