Melakukan Penelitian Komunikasi Pertemuan ke 7 Gunadarma, 11 Desember 2012
Topik penelitian O Penelitian ilmiah senantiasa dimulai / berangkat dari keputusan memilih TOPIK O TOPIK sangat menentukan buku-buku/sumber rujukan & METODE penelitian yg digunakan O TOPIK juga menentukan data yang dikumpulkan O Dalam penelitian komunikasi kualitatif, topik yang dipilih pd dasarnya berada pd salah 1 bidang bidang kajian & atau mengikuti tradisi penelitian yang sudah dibahas pd sesi sebelumnya
Kendala menemukan topik O Mahasiswa kesulitan merumuskan masalah, disebabkan kurangnya pelacakan literatur yg membimbing bagaimana penelitian harus dilakukan serta informasi2 awal terkait lokasi & subyek pnelitian. O Dalam konteks penelitian komunikasi kualitatif Rumusan masalah (pertanyaan penelitian) baru dapat dibuat secara definitif justru setelah peneliti berada di lapangan dalam rangka pengumpulan data. O Rumusan masalah yg terdapat pada proposal penelitian memiliki kemungkinan untuk diubah /direvisi dengan mempertimbangkan berbagai hal, trmasuk data yg berhasil dikumpulkan
CONTOH: Topik mengenai Komunikasi Politik khususnya Pola-Pola Sosialisasi Politik di Kalangan Marjinal O Topik tsb. Tidak selalu mudah dibuatkan rumusan masalah secara definitif sebelum peneliti memiliki informasi yg memadai mengenai beberapa hal. Meliputi: 1. Siapa kalangan marjinal yg dimaksud? 2. Di lokasi mana penelitian dipusatkan? 3. Apakah dikalangan mreka sdh bnyk menggunakan media massa? 4. Apakah keuarga berperan dlm proses sosialisasi mengingat bhwa mreka kelompok marjinal? Dalam hal ini peneliti seringkali harus merevisi pertanyaan penelitian dengan mempertimbangkan persoalan 2 riil yg dihadapi dilapangan namun tetap berpegang pada tujuan pokok penelitian
Inga ingat!!!!!! O #Dalam konteks paradigma kualitatif, tujuan pokok penelitian komunikasi biasanya adalah untuk memperoleh pemahaman mengenai gejala komunikasi#
MENYUSUN DESAIN PENELITIAN O Dalam menyusun desain penelitian komunikasi kualitatif maka sangat penting memperhatikan beberapa hal berikut sebagai pedoman: O 1. Judul (atau seidaknya topik) penelitian disarankan bersifat singkat & spesifik sifatnya O 2.pertanyaan / Masalah Penelitian O Memuat fokus dari minat penelitian O Rumusan pertanyaan (sangat mungkin mengalami perubahan di kemudian hari) 3. Tujuan Penelitian 4. Telaah Pustaka: kajian bersifat kritis / jelajahan literatur (buku-buku, jurnal ilmiah, laporan penelitian) misalnya menjlaskan konsep-konsep pokok yg digunakan, proposisi-proposisi teoritik mengenai keterkaitan di antara konsep-konsep serta temuan-temuan penelitian lain tentang topik sejenis
Menyusun Desain Penelitian O 5. Metodologi O Berisi tentang strategi & prosedur penelitian yang digunakan/ditempuh termasuk cara pengambilan sampel yg akan digunakan terutama kalau melibatkan subyek manusia dengan jumlah yg besar. Memuat pula teknik pengumpulan data, teknik triangulasi, serta analisis data. 6.Daftar Pustaka O Meliputi semua sumber yang digunakan seperti jurnal ilmiah, berbagai bentuk penerbitan & internet