MANAJEMEN MUTU SUMBERDAYA MANUSIA Oleh Sjafri Mangkuprawira
MENGAPA MANAJEMEN MUTU SUMBERDAYA MANUSIA ??? Pelaku bisnis khususnya para manajer sering tenggelam pada masalah-masalah sumberdaya manusia secara rutin di lapangan. Ketika dunia begitu berubah dinamis seringkali mereka tidak mampu segera menganalisis pengaruh kondisi eksternal terhadap sistem imbalan, keamanan dan kesehatan kerja, pelatihan dan pengembangan sumberdaya manusia, kinerja karyawan dan kinerja bisnis. Akibatnya pensolusian masalah yang diambil sering tidak tepat. Karena itu dinilai penting setiap manajer mengerti, memahami dan mampu menganalisis masalah mutu sumberdaya manusia dalam perspektif ilmu terapan dalam kaitannya dengan pencapaian tujuan dan strategi bisnis.
Mutu ditinjau dari sisi proses adalah sebagai upaya memenuhi atau melebihi harapan pelanggan. Dalam hal ini termasuk mutu karyawan dalam melayani pelanggan. Mutu tidak saja mencakup aspek proses, produk, jasa, dan lingkungan tetapi juga mutu SDM. Mutu SDM meliputi mutu potensi, mutu proses dan mutu kinerjanya
CIRI-CIRI MUTU SDM Mutu tidak saja mencakup aspek proses, produk, jasa, dan lingkungan tetapi juga mutu SDM. Mutu SDM bisa dilihat dari perspektif input, proses dan output. PROSES (daya prakarsa, kreatifitas dan Inovasi,dsb) INPUT (pendidikan ) OUTPUT (Produktivitas kerja) Gambar 1 : Contoh rangkaian tentang mutu input (SDM), proses dan output
Untuk melihat file lengkapnya silahkan menghubungi kami di www.mb.ipb.ac.id