Teori Hirarki Kebutuhan

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MOTIVASI WIRAUSAHA Motivasi merupakan dorongan atau stimulus yang ada pada individu untuk melakukan kegiatan tertentu Motivasi merupakan salah satu pendorong.
Advertisements

M O T I V A S I.
MOTIVASI KONSUMEN ADHI GURMILANG.
Psikologi Humanisme Ekarini Sarawati. Kebutuhan fisik.: oksigen, air, protein, garam, gula, kalsium, dan mineral serta vitamin lainnya. Juga temperatur,
Manajemen Personalia Memotivasi Pekerja.
Konsep Manusia Kebutuhan Dasar Manusia
Motivasi Konsumen.
1 KEBUTUHAN REMAJA
Deny Purwanto ( ) Juney Hanafi ( ) Khoiru Arrijal ( ) Michael Matius ( ) Solagratica G ( )
Chapter 2 Motivasi Konsumen
Materi 11 Teori Penggerakkan.
MOTIVASI Devi Risma.
Psikologi Umum 2_Mariyana Widiastuti
Motivasi Rini Aprilia, M.Sc Rini Aprilia, M.Sc By PresenterMedia.com.
MOTIVASI, PRESTASI DAN KEPUASAN
Pertemuan 13 : “ MOTIVASI “
BAB II MENERAPKAN SIKAP DAN PERILAKU KERJA PRESTATIF
PENGARAHAN ( ACTUATING )
Oleh Untung Widodo, SE, MM
PENGANTAR MANAJEMEN NIM : NAMA : TRIA AFSYARI KELAS : C
PERDAGANGAN INTERNASIONAL
BAB X MOTIVASI.
MOTIVASI.
KEBUTUHAN REMAJA Kebutuhan Fisiologis (primer): makan, minum, instrahat, seksual, perlindungan diri, dll. Kebutuhan Psikologis (sekunder): kebutuhan untuk.
Psikologi Kepribadian II: Abraham Maslow
BAB 2 MOTIVASI DAN KEBUTUHAN
WINNY PUSPASARI THAMRIN
Humanistic Self Actualization Theory - Maslow
Kebutuhan biogenis dianggap sebagai kebutuhan primer, karena semua itu
Dadang Kusbiantoro, S.Kep,Ns., M.Si
BAB 14 MOTIVASI 1. BEBERAPA PENDEKATAN MENGENAI MOTIVASI
Pertemuan-3 Beberapa pendekatan untuk memahami perilaku :
Teori Hirarki Kebutuhan
MOTIVASI MOTIVASI  keadaan dalam pribadi seseorang yang mendorong keinginan individu untuk melakukan kegiatan-kegiatan tertentu untuk mencapai tujuan.
KEBUTUHAN & MOTIVASI KONSUMEN
Holistik dan Humanistik
Gisely Vionalita SKM., M.Sc.
TEORI HIERARKI (Abraham Maslow)
KONSEP MANUSiA Ida Baroroh, S.SiT,. M.Kes..
MOTIVASI Motivasi merupakan dorongan atau stimulus yang ada pada individu untuk melakukan kegiatan tertentu. Motivasi merupakan salah satu pendorong dan.
Penggunaan Psikologi Komunikasi Dalam Menggali Kepribadian
Konsep Kebutuhan Dasar Manusia
KEPUASAN KOMUNIKASI ORGANISASI Pertemuan 8
LEARNING.
PERILAKU ORGANISASI Bab vii.
PSIKOLOGI HUMANISTIK DALAM PEMBELAJARAN
Teori Motivasi (Content Theory)
TPM- Manajemen Pendidikan
Abraham Maslow Devi Ari, M.si
Motivasi dan Kepemimpinan
PRINSIP CARING DALAM PELAYANAN RS
Materi : MOTIVASI DAN KOMUNIKASI.
Teori Hirarki Kebutuhan
MOTIVASI DALAM ORGANISASI
Mazhab Humanistik.
Kebutuhan peserta didik Dosen Pengampu: RUSKI, M, Pd.
Konsep kebutuhan dasar manusia
Manusia dan Harapan Ilmu Budaya Dasar.
Dr. H. Achmad Badawi, S. Pd.,SE.,MM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TANGERANG
MOTIVATION THEORY AND COMMUNICATION.
TEORI HIERARKI (Abraham Maslow)
MOTIVASI.
PERILAKU-ORGANISASI / AN / FISIP / herwanparwiyanto
Memotivasi Karyawan.
MOTIF & MOTIVASI.
KONSEP DASAR MANUSIA Diah Warastuti 1. SUB POKOK BAHASAN Mahluk biologik, Organ2 yg bekerja sbg su/ sistem yg utuh Mahluk psikologik, Tingkah laku merup.
Perilaku da-lam menen-tukan sasaran
Konsep Manusia dan Kebutuhan Dasar Manusia Ns. Selamat Budiman, S.Kep, M.Kep.
MOTIVASI.
KEBUTUHAN DASAR MANUSIA (MASLOW) By: Resa Aripani,S.Kep.,Ners.
Transcript presentasi:

Teori Hirarki Kebutuhan Abraham Maslow

Teori Motivasi : Hirarki Kebutuhan Variasi kebutuhan manusia dipandang tersusun dalam bentuk hirarki atau berjenjang. Setiap jenjang kebutuhan dapat dipenuhi hanya jenjang sebelumnya telah (relatif) terpuaskan Pemisahan kebutuhan tidak berarti masing- masing bekerja secara eksklusif. Kebutuhan bekerja tumpang tindih sehingga orang dalam suatu ketika bisa dimotivasi oleh dua kebutuhan atau lebih

JENJANG KEBUTUHAN Jenjang Needs Deskripsi Kebutuhan Berkembang (Metaneeds) Self actualization needs Kebutuhan orang untuk menjadi yang seharusnya sesuai dengan potensinya. Kebutuhan kreatif, realisasi diri, perkembangan self. Kebutuhan harkat kemanusiaan untuk mencapai tujuan, terus maju, menjadi lebih baik. Being-values -> 17 kebutuhan berkaitan dengan pengetahuan dan pemahaman, pemakaian kemampuan kognitif secara positif mencari kebahagiaan dan pemenuhan kepuasan alih-alih menghindari rasa sakit. Masing-masing kebutuhan berpotensi sama, satu bisa mengganti lainnya. Kebutuhan Karena Kekurangan (Basic Needs) Esteem needs Kebutuhan kekuatan, penguasaan, kompetensi, kepercayaan diri, kemandirian. Kebutuhan prestise, penghargaan dari orang lain, status, ketenaran, dominasi, menjadi penting, kehormatan dan apresiasi. Love needs/ Belonging-ness Kebutuhan kasih sayang, keluarga, sejawat, pasangan, anak. Kebutuhan menjadi bagian kelompok, masyarakat. (Menurut Maslow,kegagalan kebutuhan cinta & memiliki ini menjadi sumber hampir semua bentuk psikopatologi). Safety needs Kebutuhan keamanan, stabilitas, proteksi, struktur, hukum, keteraturan, batas, bebas dari takut dan cemas. Psychological needs Kebutuhan homeostatik : makan, minum, gula, garam, protein, serta kebutuhan istirahat dan seks.

Prosentasi Pemuasan Kebutuhan No Kebutuhan terpuaskan Prosentase terpuaskan sampai 1 Fisiologis 85% 2 Keamanan 70% 3 Dicintai dan mencitai 50% 4 Self esteem 40% 5 Aktualisasi Diri 10%

Hirarki kebutuhan Maslow Kebutuhan Dasar 1 : Kebutuhan Fisiologis Kebutuhan Dasar 2 : Kebutuhan Keamanan (Safety) Kebutuhan Dasar 3 : Kebutuhan Dimiliki dan Cinta (Belonging dan Love) Kebutuhan Dasar 4 : Kebutuhan Harga Diri (Self Esteem) Kebutuhan Dasar Meta : Kebutuhan Aktualisasi Diri

Gambar Hirarki kebutuhan (sumber : http://bunnygotblog