Microsoft Word 2003
Gambaran Umum Microsoft Word adalah perangkat lunak aplikasi yang dirancang terutama untuk melakukan pekerjaan pengolah kata(word processing). Merupakan salah satu program dalam paket Microsoft Office. Fitur yang ada diantaranya adalah : penyisipan tabel, pengaturan layout dokumen, clip art, drawing, penyisipan objek lain, mail merge, pengujian tatabahasa(Inggris) dan lain sebagainya Jenis perangkat lunak sejenis antara lain adalah : Chi Writer, WordStar, Word Perfect, Writer(Open Office & StarOffice) dan lain sebagainya.
Memulai Menjalankan MS Word Jika sudah ada, klik icon MS Word di Desktop Masuk ke menu Start All programs Microsoft Office Microsoft Word Office 2003
Layar Utama Microsoft Word 2003 Horizontal Bar Ruler cursor
Beberapa Operasi Dasar Membuat Dokumen Baru : Klik File Menu atau icon Menyimpan dokumen pertama kali Klik File Save As … Pilih Folder, Beri nama file. Menyimpan perubahan : Klik File Save atau klik icon Mendelete tulisan : Blok tulisan dengan mouse, tekan tombol delete. Cut tulisan(menyimpan di cliploard : Blok Tulisan, tekan icon atau masuk ke menu edit cut. Menyalin (paste data di clipboard) : Arahkan posisi kursor, klik kanan mouse paste, atau tekan icon New Save Open Print Preview Print Cut Paste Copy
Mencetak Dokumen-1 Sebelum mencetak dokumen sebaiknya kita melihat dulu hasil print preview dokumen tersebut. Klik icon , atau Masuk ke menu File Print Preview. Atur pula halaman/lembar kertas untuk dicetak. Klik Menu Page setup Kita dapat memilih ukuran kertas, mengatur ,arjin, orientasi Kertas(landscape atau portrait, dan pengaturan metode pencerakan lainnya.
Mencetak Dokumen-2 Untuk mencetak masuk ke menu File Print atau tekan icon Kita dapat memilih printer yang akan digunakan, halaman yang akan dicetak, jumlah kopi per halaman, mengatur urutan halaman yang dicetak, dan lain sebagainya. Pastikan printer yang akan digunakan sudah terinstal dengan baik, tersedia dan dipasang dengan benar.
Format Tampilan Dokumen Word menyediakan fasilitas pengaturan tampilan dokumen, paling banyak digunakan adalah pengaturan font, paragraf, bullet & numbering dan border.
Pengaturan Font Tahoma, BoldItalic, 28, Shadow, Red Tampilan huruf teks dapat diubah : Misalnya : Tahoma, BoldItalic, 28, Shadow, Red Courrier,Bold, 20,Underline,Blue Atau : E = mc2 Terdapat 2 jenis font : Fixed length font(lebar sama) misalnya courrier. Variable length font(lebar berbeda) misalnya tahoma.
Pengaturan Paragraf Masuk Menu Format Paragraph untuk menampilkan jendela pengaturan paragraf. Disiini kita dapat mengatur alignment paragraf, indentasi paragraf, jarak(spasi) sebelum dan sesudah paragraf serta spasi antar baris. Efek pengaturan berlaku untuk paragraf dimana kursor berada atau kumpulan paragraf yang telah diblok terlebih dahulu.
Alignment, Bullet & Numbering dan Indentasi Alignment menentukan tampilan teks, apakah rapat kanan, rapat kiri, rapat tengah atau rapat kanan-kiri. Bullet memberikan tanda bullet(simbol) di awal baris, sedangkan numbering memberikan angka di awal baris. Untuk lebih jauh masuk menu Format Bullet and Numbering… Decreas Indent digunakan untuk mengurangi penjorokan teks atau awal teks,sedangkan increase indent akan menambah penjorokan teks atau awal teks. Justify Left Alignment Right Alignment Center Alignment Bullet Numbering Decrease Indent Increase Indent Blok area teks dan klik icon diatas untuk memberikan hasil yang diinginkan
BULLET AND NUMBERING Bullet memberikan tanda bullet(simbol) di awal baris Numbering memberikan angka di awal baris. Perintah : menu Format Bullet and Numbering pilih bentuk Bullet atau Numbered OK
Indentasi/Indent Indentansi berfungsi agar pengaturan alignment/letak teks sebuah paragraf menjadi lebih longgar dibanding fasiltas text alignment. Cara mengatur indent : Ruler Kotak dialog paragraf Keyboard shortcut Tabstop kiri Tabstop kanan Tab stop tengah Tab stop Decimal Normal Indent Hanging Indent First Line Indent First Line Indent Left Indent Klik bagian ini untuk menggeser seluruh paragraf
Left Tab pada ruler di 1 cm Tabs stop Tabstop adalah jarak penghentian tab, setiap tombol tab ditekan satu kali, berukuran 1 cm sepanjang ruler. Tabs stop digunakan untuk pengaturan alignment potongan teks. Right Tab Left Tab pada ruler di 1 cm
DAFTAR NILAI UJIAN MATEMATIKA Tabel Untuk membuat tabel, pilih menu Table Insert Table, pilih jumlah kolom & baris. Tabel yang terbentuk dapat segera diisi. Untuk merubah tampilan tabel, pilih menu Table Draw table. Sel atau baris dalam tabel dapat di-gabung(merge), di hapus(delete), di tambah(insert), dipisah (split), di ubah ke text (convert) di urut(sort) dan lain sebaginya. DAFTAR NILAI UJIAN MATEMATIKA Nama Kelas Nilai Denisa Aliyah Fajriyanti II A 82 Muhammad Zaidan Alam II B 80 Deniya Azzahra F. 78 Muhammad Affif Ridho 85 Fabian Ahmad Khalief II C Muhammad Rifky Tabah 88
Drawing Dengan bentuk dasar geometri kita dapat menyusun gambar baru. Nikmat…
WordArt Selamat Datang Word Art adalah sebuah tulisan indah dan artistik, yang mempunyai efek-efek khusus. Lihat contoh : Selamat Datang
Langkah-langkah membuat Word Art : Klik menu Insert Picture Word Art Tampilkan kotak dialog Word Art Pilih salah satu Efek huruf, klik Ok Ketikan teks lalu klik Ok Atau cara langsung : Klik tombol icon
Insert Clipart Clipart adalah gambar dengan ukuran relatif kecil yang disediakan ms office. Untuk manampilkan Fasilitas Clipart, masuk ke menu Insert Picture Clipart. Taskpane akan muncul dengan fasilitas clipart Klik tombol Go untuk menampilkan daftar clipart yang ada. Geser vertical bar taskpane untuk mencari clipart yang sesuai. Klik clipart yang sesuai.
Insert Image File image(jpeg, bmp, gif dan lain sebagainya) dapat disisipkan di dalam dokumen ms word. Klik Menu Insert Picture From File. Cari image di folder yang sesuai.
Bersambung