Mengenal Gerakan Mahasiswa

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MENGANALISIS SISTEM POLITIK DI INDONESIA
Advertisements

DEMOKRASI INDONESIA 0LEH Ir Sutopo MP
Tanggung Jawab Mahasiswa Dalam Mencegah Perilaku Korupsi di Indonesia
Oleh: Leni Anggraeni, S.Pd., M.Pd.
PENDIDIKAN DEMOKRASI DR. Dasim BUDIMANSYAH, M.Si. Dosen PKN dan SPS UPI.
WAWASAN DAN ANALISIS SOSIAL (ANSOS) Peran dan Fungsinya dalam KKN
PSIKOLOGI & KARAKTERISTIK MAD`U
MASYARAKAT MADANI NURUL RIZKY AMALIA
PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PELAKSANAAN OTONOMI DAERAH
DADANG SUNDAWA JL. GEGERASIH
KONSEP AGAMA DAN NEGARA
Good Governance Bab 12.
TANGGUNG JAWAB MAHASISWA DALAM MENCEGAH PERILAKU KORUPSI DI INDONESIA
Good Governance Bab 12.
WAWASAN DASAR IDEOLOGI Sebuah sistem ide yang digali dari sumber nilai agama, keyakinan, serta tradisi untuk menjawab persoalan yang dihadapi oleh masyarakat.
Kepemimpinan Strategis dan Visioner
Nama Dosen : Bpk Mujiyono
BAB II IDENTITAS NASIONAL.
KEPEMIMPINAN STRATEGIS DAN VISIONER
TANGGUNG JAWAB MAHASISWA DALAM MENCEGAH KORUPSI
LEGITIMASI POLITIK NEGARA TIM-TENG Hartanto, S.I.P, M.A.
Arti pentingnya Pers dalam sistem komunikasi
Aktivis Hari Ini Pemimpin Masa Depan
Mahasiswa, Kampus dan Perubahan Sosial
KEPEMIMPINAN STRATEGIS DAN VISIONER
KEPEMIMPINAN STRATEGIS DAN
Pert. 9 Dosen: Dr. Syahrial Syarbaini, MA.
MASYARAKAT MADANI Kelompok 7.
DEMOKRASI Yanti Trianita S.I.Kom.
ideologi Muhammadiyah: dalam Dinamika tajdid dan ijtihad
SELAMAT DATANG MAHASISWA BARU UNJ 2016
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
PANCASILA SEBAGAI PARADIGMA PEMBANGUNAN
DEMOKRASI ANTARA TEORI DAN PELAKSANAANNYA
KEPEMIMPINAN STRATEGIS DAN VISIONER
Latar Belakang, Konsep, Implementasi dan Tantangan
Perubahan Sosial & Dinamika Pemerintahan
NAMA KELOMPOK : Okti Panca Istihanah Ola Desilia Puji Ananda
TUGAS PANCASILA Oleh Nurita Armiddina (A1D515024) Administrasi Pendidikan Universitas Jambi.
Pertemuan I Pendahuluan Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si.
TEORI POLITIK IPEM 4215/3SKS TTM 7
Pengertian Pendidikan Kewarganegaraan
Pertemuan I Pendahuluan Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si.
PARTISIPASI POLITIK DALAM DISTRIBUSI DAN ALOKASI SUMBER POLITIK
Pertemuan I Pendahuluan Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si.
BUDAYA POLITIK DI I N D O N E S I A
Gerakan Kemandirian Nasional
PENDIDIKAN PANCASILA.
Sejarah Dan Perkembangan Kekuatan Politik di Indonesia K2
Oleh : Yesi Marince, S.IP., M.Si
DEMOKRASI Endah Purwitasari.
Tujuan dan Fungsi Partai Politik
Pancasila Sebagai Sumber Nilai Dan Paradigma Pembangunan
Oleh : Yesi Marince, S.IP., M.Si
HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA
Pertemuan I Pendahuluan Poni Sukaesih Kurniati, S.IP., M.Si.
MASYARAKAT MADANI, GOOD GOVERNANCE, DAN GLOBALISASI
SISTEM POLITIK DI INDONESIA
Masyarakat madani.
Pola Umum Perkaderan HMI (Menurut Pedoman Perkaderan HMI)
KEPEMIMPINAN STRATEGIS DAN VISIONER
MASYARAKAT MADANI, GOOD GOVERNANCE, DAN GLOBALISASI
Iklim dan Lama Terjadinya Perubahan
NILAI-NILAI DEMOKRASI
SISTEM KEPARTAIAN & PEMILU INDONESIA
Partai Politik.
ADVOKASI Oleh : Julio Belnanda Harianja/ Menteri Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa Bem Km Unnes 2016 Kabinet Ngabekti.
MASYARAKAT MADANI, GOOD GOVERNANCE, DAN GLOBALISASI
Penataan Administrasi Organisasi Mahasiswa Menuju Optimalisasi Peran Agent of change dan Sosial Control Oleh: TAFKIR, S.Ag (Kasubag Administrasi Akademik.
PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PELAKSANAAN OTONOMI DAERAH.
Transcript presentasi:

Mengenal Gerakan Mahasiswa “Mahasiswa takut pada dosen, dosen takut pada rektor, rektor takut pada menteri, menteri takut pada presiden, presiden takut pada mahasiswa” Taufik Ismail

Kunci Kekuatan Mahasiswa: Idealisme Kecerdasan Sikap kritis Kepekaan sosial Keberanian Pengorbanan

Tanggungjawab Mahasiswa Berpikir Panjang Banyak beramal Bijak dalam menentukan sikap Maju untuk menjadi penyelamat (pelopor) Menunaikan hak-hak umat

Gerakan Mahasiswa: Komunitas mahasiswa/I yang terorganisir/tertata rapi Memiliki tujuan dan arah yang jelas Metodologi pengkaderan yang jelas Metodologi dalam mencapai tujuan, mencakup perencanaan, strategi, taktik dan aliansi gerakan

Tentang Gerakan Mahasiswa: Gerakan mahasiswa lahir dari kondisi yang dihadapi masyarakat yang dipandang tidak sesuai dengan cita-cita negara dan harapan masyarakat Gerakan mahasiswa merespon berbagai situasi dan kondisi tersebut atas dasar kesadaran moral, tanggung jawab intelektual dan pengabdian sosial. Situasi global, sering menjadi faktor yang memicu dan mematanngkan kekuatan aksi mahasiswa

Gerakan mahasiswa muncul sebagai pelopor dari aksi perlawanan yang memicu tampilnya dukungan serta aksi-aksi sejenis dari unsur-unsur kekuatan aksi mahasiswa Model gerakan mahasiswa-khususnya yang terorganisir dan radikal- umumnya diilhami atau dilandasi oleh ideologi atau keyakinan terhadap sistem nilai tertentu. Ideologi yang dianut biasanya antitesa dari ideologi kemapanan yang dianut negara Dalam eskalasi gerakan, kekuatan mahasiswa akhirnya harus beraliansi dengan unsur-unsur kekuatan lain, hingga tujuan perjuangannya tercapai

Tahapan Sasaran Perjuangan GM: Tuntutan otonomi dan kebebasan mimbar kampus Sikap kritis terhadap kebijakan pembangunan Tuntutan dan tekanan terhadap pemerintah yang korup dan otoriter Penggulingan rezim berkuasa Mendorong demokratisasi oleh pemerintahan baru

Proses Menuju Keberhasilan GM Pendidikan politik bagi mahasiswa Dengan pendidikan politik tersebut akan tumbuhnya kesadaran politik mahasiswa Kesadaran politik akan mewujudkan partisipasi politik Partisipasi politik mahasiswa akan menjadikan mahasiswa memiliki kepribadian politik Kepribadian politik mahasiswa membuat mahasiswa memiliki identitas Identitas politik mahasiswa yang menjadikan mahasiswa memiliki kharisma dimata publik, dan siap memimpin, merubah masyarakat kearah yang dicita-citakan

Peta Ideologis GM: Kanan: latar belakang Islam, simbol islam. Netral:nasionalis, sekuler, formal Kiri/Newleft: sosialis, marxis.

Peta Pilihan Perubahan GM: Revolusi, Revolusioner, Progressive Revolusioner, Dekonstruksi Negara Reformasi, Bertahap/Gradual, Semua sektor, Proses demokratisasi

Peta Pilihan Wadah Bergerak: Formal: Intra kampus; BEM Ekstra kampus;Ormas, LSM Non-Formal: Intra Kampus; KM,Front aksi Kampus Ekstra Kampus; Front Aksi lintas kampus Gerakan Rakyat

Prediksi Agenda GM: Revolusi: Delegitimasi perangkat negara; eksekutif, legislatif & yudikatif dengan membangun resistensi perlawanan rakyat Dekonstruksi negara Pemerintahan transisi

Reformasi: Pengkritisan terhadap kelemahan perangkat-perangkat negara dalam melakukan proses demokrasi Perbaikan sistem-sistem negara Melakukan pendidikan politik pada masyarakat Menyiapkan infrastruktur masyarakat untuk membangun demokrasi

Rukun Gerakan Mahasiswa: 1. Iman 2. Ikhlas 3. Semangat 4. Amal