POLIMER SELULOSA Roswiwin Septiany
Pengertian Selulosa Selulosa merupakan komponen utama tumbuhan , suatu senyawa organik yang kemungkinan sangat berlimpah di bumi .
Bahan tumbuhan ini ditemukan di dalam dinding sel buah-buahan dan sayuran , tidak dapat dicerna oleh manusia. Selulosa yang melewati sistem pencernaan makanan tidak diubah, namun digunakan sebagai serat makanan yang diterima sistem pencerna makanan manusia dengan baik. Panjang molekul selulosa berjarak dari beberapa ratus hingga beberapa ribu unit glukosa, tergantung dari sumbernya . Selulosa juga merupakan polimer yang ditemukan di dalam dinding sel tumbuhan seperti kayu , dahan , dan daun . Selulosa itulah yang menyebabkan struktur-struktur kayu, dahan dan daun menjadi kuat .
Kegunaan Polimer Selulosa ( Serat Kayu ) 1 . Digunakan untuk membuat meja , kursi , dan lemari . 2 . Digunakan sebagai bahan pembuatan kertas . 3 . Dan selulosa serat kapas digunakan untuk membuat kain katun .
Sifat Polimer Selulosa Bersifat Alami dan nyaman Kuat Tahan Panas Berwarna Putih Dapat dibuat menjadi aneka bentuk Ada Pada Tumbuh – Tumbuhan Tidak larut dalam air tapi pelarut Organik
Contoh Selulosa 1 . Pembuatan Kain Rayon
2 . Pembuatan Kertas
3 . Pembuatan Serat Rami
TERIMA KASIH