Komunikasi antar bangsa yang memiliki budaya berbeda

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Bahan KLB Pertemuan ke 11 Kamis, 12 Mei 2011 Jam Oleh: Sarmiati
Advertisements

KOMUNIKASI ANTAR BUDAYA
KOMUNIKASI PADA ANAK & KELUARGA
Keterampilan Dasar Mengajar
ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN GANGGUAN ORIENTASI REALITA
Ns. ENI NUR’AINI, S.Kep, MSc
KOMUNIKASI PADA ANAK By VETTY PRISCILLA.
ASKEP WAHAM.
TANTANGAN KOMUNIKASI DI TENGAH KERAGAMAN BUDAYA DUNIA
BAHASA DAN BUDAYA Bahasa memungkinkan manusia untuk menyampaikan budaya dari satu budaya ke budaya lainnya. Setiap interaksi komunikasi antarbudaya paling.
KOMUNIKASI LINTAS BUDAYA
Komunikasi Nonverbal di Berbagai Budaya
Pertemuan 8 KOMUNIKASI KEPEMIMPINAN.
Prosedur Menerima Telepon Yang Benar
Hambatan dalam berkomunikasi
SP JIWA Oleh kelompok 2.
Chapter 5 Komunikasi Antar Bangsa
Keperawatan Lintas Budaya
1. Tahap Prainteraksi  2 kegiatan ; internal & eksternal A. internal  kegiatan yang berhubungan dengan diri sendiri : orientasi tugas, peningkatan kesadaran.
KOMUNIKASI TERAPIUTIK
PERAWATAN KESEHATAN KELUARGA
KOMUNIKASI NON VERBAL.
By. Dr. Dewi Retno Suminar, M.Si, psikolog
Bandar Lampung, 28 Agustus 2016
KETERAMPILAN OBSERVASI, BERTANYA EFEKTIF DAN MENDENGAR AKTIF
KOMUNIKASI TERAPIUTIK DALAM PROSES KONSELING By Mawaddah Nst. M.Psi
KOMUNIKASI KEPEMIMPINAN
KETERAMPILAN DASAR WAWANCARA
KOMUNIKASI KEPEMIMPINAN
Keterampilan Observasi
Komunikasi Antarpribadi
KOMUNIKASI TERAPEUTIK
HUBUNGAN TERAPEUTIK Sri Warsini.
Menyusun Wawancara Oleh: Metty Verasari.
Hambatan dalam berkomunikasi
Komunikasi Efektif Sangra Juliano P.
Pengantar Ilmu Komunikasi
KOMUNIKASI KEPEMIMPINAN
KOMUNIKASI TERAPEUTIK
PUBLIC SPEAKING.
Latar Belakang LATAR BELAKANG BK di sekolah bertujuan agar siswa dapat menemukan pribadi,mengenal lingkungan dan merencanakan masa depan,agar siswa mempunyai.
DIALEKTIKA KOMUNIKASI DENGAN BUDAYA
T E K N I DASAR.
KOMUNIKASI EFEKTIF Nia H. Septianni, S. Psi -Pengantar Psikologi-
BAB 17 KOMUNIKASI 1. PENGERTIAN DAN MODEL KOMUNIKASI 2. MENINGKATKAN EFEKTIVITAS KOMUNIKASI 3. MENINGKATKAN EFEKTIVITAS KOMUNIKASI 4. KOMUNIKASI DALAM.
Perilaku Caring Pada Perawat /Bidan
HUBUNGAN ANTAR MANUSIA
TEKNIK KOMUNIKASI PADA ANAK
KOMUNIKASI PADA KLIEN ANAK
Ns. ENI NUR’AINI, S.Kep, MSc
Komunikasi Nonverbal di Berbagai Budaya
PUBLIC SPEAKING.
GANGGUAN KONSEP DIRI KONFLIK PERAN
OLEH : NS.ERMA KASUMAYANTI,M.Kep
OLEH : NS.ERMA KASUMAYANTI,M.Kep
KOMUNIKASI PADA ANAK DAN KELUARGA
Keterampilan Dasar Mengajar
ETIKA DALAM KEPERAWATAN
PROSES KOMUNIKASI ORGANISASI
STRATEGI PEMASARAN NADYA KHAIRUNNISA. R C1 A
KOMUNIKASI TERAPEUTIK
KEPEMIMPINAN 1 KOMUNIKASI KEPEMIMPINAN KEPEMIMPINAN 2 MENGAPA KOMUNIKASI PENTING?  BAGI KEHIDUPAN MANUSIA “mendorong kemajuan peradaban manusia” dan.
KETERAMPILAN OBSERVASI, BERTANYA EFEKTIF DAN MENDENGAR AKTIF.
BAB III PROSES BELAJAR MENGAJAR ORANG DEWASA
KOMUNIKASI TERAPEUTIK
KEPEMIMPINAN DAN MANAJEMEN by S.PARDOSI.,SKp.M.Si
KOMUNIKASI TERAPEUTIK DALAM KONTEKS KEPERAWATAN JIWA Muhtar Prodi D-III Keperawatan Bima
Penyaji : Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia PEMBELAJARAN ORANG DEWASA Tahun, 2018.
KOMUNIKASI EFEKTIF -Pengantar Psikologi-. 2 *Komunikasi adalah proses pemindahan pengertian dari si pengirim ke si penerima. *Suatu ide, tidak peduli.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia PEMBELAJARAN ORANG DEWASA BIMTEK CALON FASDA PROGRAM PENGIMBASAN PPK TERIMTEGRASI SPAB
Transcript presentasi:

Komunikasi antar bangsa yang memiliki budaya berbeda

Konsep komunikasi antar budaya Perawat memberikan asuhan keperawatan pada klien yang memiliki budaya, etnik yang berbeda. Perawat harus memahami hubungannya dengan klien yang didasarkan pada orientasi yang berbeda dalam komunikasi terapeutik.

Komunikasi pada klien Asia Tenggara Orang yang berasal dari asia tenggara : filipina, Korea, Cina, Jepang memiliki hubungan sosial dan orientasi komunikasi yang didasarkan pada Confucianism

Karakteristik Confucianism Menekankan pada hubungan sosial yang kuat. Berusaha menciptakan situasi yang hangat, relaks, kondusif dalam keharmonisan kelompok serta mempertimbangkan orang lain. Tujuan utama adalah memulai, mengembangkan, mempertahankan hubungan sosial yang kuat sepanjang waktu. Menekankan pada proses tidak pada hasil (outcome). Pentingnya untuk melakukan pembicaraan ringan sebelum melakukan inti pembicaraan

Karakteristik klien dari western Didasarkan pada nilai yang kuat terhadap individualisme, otonomi dan aktualisasi diri. Bidang keperawatan mengidentifikasi hubungan yang profesional. Pembicaraan ringan dan tidak penting tidak dianjurkan. Greeting, sapaan nama, gelar adalah terbatas terhadap pemberi perawatan Hasil atau outcome dari komunikasi adalah lebih penting dari pada proses. Komunikasi biasanya dilakukan dalam waktu relatif singkat.

Perbandingan pola komunikasi asia dan west

Orientasi pada klien dari Asia Menekankan pada proses Kode dan penggunaan bahasa yang sangat berbeda. Menekankan komunikasi secara langsung. Berpusat pada penerima pesan (Receiver centered)

West orientation Menekankan pada hasil (Outcome orientation) Sedikit perbedaab penggunaan kode dan bahasa (Less differentiated linguistic codes) Menekankan pada komunikasi secara langsung (Direct communication emphasis) Berpusat pada pengirim pesan (Sender centered).

Komunikasi Non verbal

Bersalaman Menunjukkan sikap dan senyuman hangat Kualitas dari bersaaman merupakan keterbukaan terhadap interpretasi secara verbal. Di USA, Bersalaman dengan orang menunjukkan tanda karakter dan kekuatan yang baik.. Di Timur tengah dan beberapa begara islam lannya , bersalaman dengan lain jenis merupakan gender isue.

Diam (Silence) Nilai, kegunaan dan interpretasi dari sikap diam bervariasi dari satu budaya dengan lainnya. Di budaya ketimuran termasuk Asia, sikap diam merupakan tanda menghormati kebijaksanaan dan keahlian serta kelebihan orang lain. Sikap diam di budaya “Native American” diyakini bahwa seseorang belajar mengontrol diri dan kesabaran dan dignity.

Kontak mata (Eye contact) Di USA , kontka mata secara langsung sebagai tanda jujur, bisa dipercaya, berwibawa. Lansia Native American tidak mengijinkan perawat melihat gerakan matanya Budaya Asia melakukan kontak mata secara langsung menunjukkan adanya kesepadanan(equality). Kontak mata secara langsung menimbulkan gender isue, Di budaya Timur tengah kontak mata secara langsung dengan lain jenis dilarang.

Komunikasi Verbal

First name Di dunia barat, nama panggilan menggunakan first name. Hal ini mennujukan tanda equality dan persahabatan( friendliness). African-American by their first names as sign of disrespect. Beberapa budaya memanggil nama dengan : Mrs, Mr, Grandmother, grandpa, uncle, auntie, Bapak, ibu, pakde, Om, tante. dll. Beberapa kelompok budaya di Asia memanggil individu dengan gelarnya.

Girl and boy Penggunaan kata” boy” dan “ girl” sangat menjengkelkan dan tidak sukai apabila digunakan pada klien African-American

“Ya” dan anggukan kepala Pendatang di USA yang mengerti sedikit bahasa inggris sering mengatakan ‘ya”, anggukan kepala ketika mereka tidak mengerti apa yang ia katakan. Dibudaya Asia, merupakan bentuk penghormatan pada orang yang memiliki lebih besar kewenangan dan pendidikan. Di sebagian budaya Asia, keraguan dalam mengatakan ya bermakna “tidak”.

Pronouns and calendar dates The pronouns “he “ and ‘ she” do not exist in many Asian language. Some Filipino-American say last year when the mean last month. Waktu di maknai dengan jam, tanggal atau dengan aktivitas dan kebiasaan individu.

Communication variations Kaji keyakinan personal anda tentang orang yang memiliki budaya yang berbeda. Kaji variabel komunikasi dari perpektif budaya. Perencanaan perawatan didasarkan pada elakang budaya. Modifikasi pendekatan komunikasi untuk memenuhi kebutuhan budaya. Berkomunikasi dengan cara yang tidak mengancam.

Cont….Communication variations 6. Gunakan teknik validasi dalam komunikasi. 7. Pertimbangkan keengganan ketika berkomunikasi tentang masalah seks. 8. Adpsi pendekatan khusus ketika klien bicara dengan bahasa yang berbeda. 9. Gunakan interpreter/ penterjemah untuk meningkatkan komunikasi.