MODEL APC (AMERICAN PRODUCTIVITY CENTER) MODEL Materi ke-6 DISUSUN OLEH : IPHOV KUMALA SRIWANA
INDEKS PRODUKTIVITAS IPF = IP x IPH Keterangan : IPF = Indeks profitabilitas IP = Indeks produktivitas IPH = Indeks Perbaikan Harga (menunjukkan perubahan dalam harga output perusahaan terhadap buaya input)
CATATAN Dalam model APC, biaya per unit tenaga kerja, material, dan energi ditentukan secara langsung, sedangkan perhitungan input modal ditentukan berdasarkan penyusutan (depresiasi) total ditambah keuntungan relatif terhadap aset total (aset tetap + modal kerja) yang digunakan. Input Modal = (Depresiasi pada periode itu)+(ROA periode dasar x aset sekarang yang digunakan)
Periode I (Perioda dasar) Deskripsi Periode I (Perioda dasar) Periode 2 Kuantitas (Unit) Harga Per unit Nilai Total OUTPUT : - Produk 1 - Produk 2 OUTPUT TOTAL 1.000 100 $30 $190 $30.000 $19.000 $49.000 1.100 80 35 200 38.500 16.000 54.500 INPUT TENAGA KERJA - Kategori 1 - Kategori 2 - Subtotal INPUT MATERIAL - Material 1 - Material 2 - Material 3 INPUT ENERGI - Jenis 1 - Jenis 2 INPUT MODAL - Penyusutan - Pengembalian (Keuntungan) INPUT TOTAL 3000 600 6.000 300 1.0000 $100.000 $150.000 $5 $6 $1 $2 $0,15 $1,00 0.10 0.07267 $15.000 $3.600 $18.600 $6.000 $12.00 $600 $7800 $1.500 $200 $1700 $10.000 $10.900 $20.900 2.500 500 7.000 150 8.000 250 $180.000 $7 $8 $1,3 $7,5 $3,0 $0,20 $1,10 $17.500 $4.000 $21.500 $9.100 $1.125 $900 $11.125 $1.600 $275 $1.875 $13.080 $23.080 $57.580
KETERANGAN PERIODE 1 Keuntungan =output – input (TK+Material+E+Depresiasi) =Rp.49.000-(Rp.18.600+7.800+1.700+10.000) =Rp.10.900
KETERANGAN PERIODE 1 Modal kerja periode dasar diasumsikan sebesar Rp. 50.000, sedangkan dalam periode 2, meningkat menjadi 80.000
PERHITUNGAN OUTPUT Menggunakan Harga Konstan Periode 1 (Periode Dasar): O1= (1000 x $30)+(100x$190) = $49.000 Periode 2 (Menggunakan Harga Periode Dasar): O2= (1100 x $30)+( 80x$190) = $48.200 Indeks Output = O2 / O1=48.200/49.000=0.984
PERHITUNGAN INPUT LABOR Menggunakan Harga Konstan Periode 1 (Periode Dasar): L1= (3000 x $5)+(600x$6) = $18.600 Periode 2 (Menggunakan Harga Periode Dasar): L2= (2500 x $5)+( 500x$6) = $15.500 Indeks Input Labor = L2 / L1=15.500/18.600=0. 833
PERHITUNGAN INPUT MATERIAL Menggunakan Harga Konstan Periode 1 (Periode Dasar): M1= (6000 x $1)+(200x$6)+(300X$2) = $7.800 Periode 2 (Menggunakan Harga Periode Dasar): M2= (7000 x $1)+(150x$6)+(300X$2) = $8.500 Indeks Input Material = O2 / O1=8.500/7.800=1.090
PERHITUNGAN INPUT ENERGI Menggunakan Harga Konstan Periode 1 (Periode Dasar): E1= (10.000 x $0,15)+(200x$1) = $1.700 Periode 2 (Menggunakan Harga Periode Dasar): E1= (8.000 x $0,15)+(250x$1) = $1.450 Indeks Input Energi = E2 / E1=1.450/1.700=0,853
PERHITUNGAN INPUT MODAL/KAPITAL Menggunakan Harga Konstan Periode 1 (Periode Dasar): K1= ($100.000 x 0,10)+($15.000x0,07267) =$20.900 Periode 2 (Menggunakan Harga Periode Dasar): K2= ($100.000 x 0,10)+($18.000x0,07267) =$23.080 Indeks Input Kapital = K2 / K1=23.080/20.900=1,104
PERHITUNGAN INPUT TOTAL Menggunakan Harga Konstan Periode 1 (Periode Dasar): I1= $18.600 + $7.800 + $1.700 + $20.900=$49.000 Periode 2 (Menggunakan Harga Periode Dasar): I2= $15.500 + $8.500 + $1.450 + $23.080=$48.530 Indeks Input Total = I2 / I1=48.530/49.000=0,990
PERHITUNGAN INPUT PRODUKTIVITAS LABOR Menggunakan Harga Konstan Periode 1 (Periode Dasar): PL1= O1/L1 = 49.000/18.600 = 2,634 Periode 2 (Menggunakan Harga Periode Dasar): PL2= O2/L2 = 48.200/15.500 = 3,110 Indeks Produktivitas Labor (IPL) =(PL2/PL1)x100 = (3,110/2,634) x 100 = 118,07
Bagaimana dengan PM, PE, PK, PT ?
Atas Dasar Harga Konstan Deskripsi Atas Dasar Harga Konstan Angka-angka Indeks Perubahan (%) Periode 1 (1) Periode 2 (2) (3) (4) = (2)/(1) (5)=(4)-(3) OUTPUT TOTAL $49.000 $48.200 1 INPUT TENAGA KERJA INPUT MATERIAL INPUT ENERGI INPUT MODAL INPUT TOTAL $18.600 $7.800 $1.700 $20.900 $15.500 $8.500 $1.450 $23.080 $48.530 PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA MATERIAL ENERGI MODAL TOTAL 2,634 6,282 28,824 2,345 1,000 3,110 5,671 33,241 2,088 0,9932 100
KESIMPULAN Angka indeks dalam tabel di atas menunjukkan bahwa output yang dihasilkan pada periode 2, menurun sebesar 1.6%, namun penggunaan input TK dan Energi mengalami penurunan sebesar 16.7% dan 14.7%, tetapi input material dan modal, msing-masing meningkat sebesar 9% dan 10.4%, sehingga harus ada efisiensi penggunaan input material dan modal
INDEKS PROFITABILITAS (IPF)
Atas Dasar Harga Konstan Hitunglah IPF ! Deskripsi Atas Dasar Harga Konstan Angka-angka Indeks Perubahan (%) Periode 1 (1) Periode 2 (2) (3) (4) = (2)/(1) (5)=(4)-(3) OUTPUT TOTAL $49.000 $48.200 1 INPUT TENAGA KERJA INPUT MATERIAL INPUT ENERGI INPUT MODAL INPUT TOTAL $18.600 $7.800 $1.700 $20.900 $15.500 $8.500 $1.450 $23.080 $48.530 PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA MATERIAL ENERGI MODAL TOTAL 2,634 6,282 28,824 2,345 1,000 3,110 5,671 33,241 2,088 0,9932 100 PROFITABILITAS -
Hitungklah Indeks output, Input dan Profitabilitas selama dua periode waktu dengan menggunakan harga yang berlaku !
Hitunglah Indeks perbaikan harga (IPH) berdasarkan indeks produktivitas harga konstan (dasar) dan indeks profitabilitas harga yang berlaku.
Langkah apa yang harus dilakukan untuk meningkatkan produktivitas pada periode 3?