Pengenalan Lingkungan Pemasaran Pemasaran Lembaga Keuangan dan Produk Syariah Pengenalan Lingkungan Pemasaran
Faktor yang Harus Diperhatikan Sasaran Perusahaan Sumber Daya Perusahaan Kompetisi Lingkungan Ekonomi Teknologi Sosial Politik
Sasaran Perusahaan Fungsi bisnis dan sosial apa yang hendak dicapai? Ditentukan eksekutif puncak namun dilaksanakan seluruh perusahaan bersama-sama Periode waktu pelaksanaan? Organisasi yang melaksanakan? Keuntungan (profit) yang ingin diperoleh?
Sumber Daya Perusahaan Sumber daya perusahaan dapat membatasi peluang perusahaan. Kekuatan finansial Kapabilitas dan fleksibilitas produksi ataupun SDM Kekuatan pemasaran
Kompetisi Dalam jangka panjang, kebanyakan pasar menuju kompetisi murni atau oligopoli. Produk yang ditawarkan cenderung serupa dan dipandang sebagai substitusi. Kompetisi menurunkan harga, margin merosot. Bauran pemasaran dengan nilai pelanggan (customer value) yang terbaik bukan selalu yang menawarkan harga terendah.
Lingkungan Ekonomi global saling terhubung. Internet serta percepatan transfer informasi dan teknologi. Lingkungan sosial : Perubahan demografi masyarakat, sentimen agama dan kelompok, peranan wanita.
Lingkungan Pemasaran LKS Kurangnya SDM berkualitas Target pencapaian yang tinggi tidak didukung SDM yang handal (memahami ekonomi syariah dan dapat mengkomunikasikannya dengan efektif). Bayang-bayang Bank Konvensional Menyebabkan kurangnya inovasi Islamophobia Diperlukan: pemikiran terbuka (open mind) dan benchmarking
Diskusi