BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA KELAS V SEMESTER I

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pidato Bahasa Sunda Kelas X Semester 1 oleh E. Kusnadi Khidhir, S.Pd.
Advertisements

PENYUSUNAN LAPORAN HASIL BELAJAR (LHB) PESERTA DIDIK SD/MI
PENYUSUNAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
PEMERINTAH KOTA PONTIANAK
MENULIS SURAT DINAS Mata Pelajaran: Bhs. INDONESIA Kelas : XII
Nama : Hj. Ilas Sulasiah, S.Pd. NIM : NIP :
Paragraf Deduksi Paragraf Deduksi menguraikan masalah umum ke masalah khusus. Proses pengembangan paragraf deduksi adalah: Memandang masalah secara umum.
(The Curiculum staf of Babadan 2 State Junior High School)
Menyusun Kalimat dalam Surat
TENTANG STANDAR PENILAIAN PENDIDIKAN
Dasar Surat Menyurat SMK TRISAKTI BATURAJA Oleh rellisa Indikator
PEMBELAJARAN MELAKUKAN PROSEDUR ADMINISTRASI
Matakuliah Pembelajaran
Dasar Surat Menyurat SMK TRISAKTI BATURAJA Oleh rellisa Indikator
PELAJARAN 11.
Hal Ihwal Bahasa Baku.
KELAS IV SEMESTER 1 PELAJARAN 9.
PENILAIAN JURNAL.
Menulis surat dinas.
B BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA KELAS IV MADRASAH IBTIDAIYAH
BAHASA INDONESIA KELAS V SEMESTER GANJIL BAHAN AJAR.
BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA KELAS IV SEMESTER 2
Diktat Diktat adalah catatan tertulis suatu mata pelajaran yang dipersiapkan untuk mempermudah atau memperkaya materi pelajaran yang disampaikan guru dalam.
STANDAR KOMPETENSI 8. Mengungkapkan pikiran, perasaan, dan informasi secara tertulis dalam bentuk karangan, pengumuman, dan pantun anak KOMPETENSI DASAR.
Menulis surat dinas.
MEMAHAMI PERINTAH KERJA TERTULIS DALAM KONTEKS BEKERJA
Pertemuan 14 Waktu belajar 100 menit
MENULIS SURAT LAMARAN PEKERJAAN
MENULIS SURAT DINAS Oleh : Dra. S.H. Retnowati.
BAB XII. SURAT-MENYURAT INDONESIA Kompetensi dasar: Mahasiswa mampu membuat surat-menyurat Indonesia Surat adalah sarana komunikasi yang digunakan untuk.
PENILAIAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK berdasarkan PERMENDIKNAS RI NOMOR 20 TAHUN 2007 Tanggal 11 Juni 2007 TENTANG STANDAR PENILAIAN PENDIDIKAN Oleh:
PENGERTIAN KURIKULUM Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman.
TATA TULIS KARYA ILMIAH
Masmardiwibowo KD: 2.1 Memperkenalkan diri dan orang lain di dalam forum resmi dengan intonasi yang tepat.
BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA KELAS VI SEMESTER GENAP
MELAKUKAN PROSEDUR ADMINISTRASI
SURAT UNDANGAN KELAS V SEMESTER 1 SK KD TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI.
Standar Kompetensi : Mengungkapkan pikiran, perasaan, informasi, dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan, surat undangan dan dialog tertulis.
Tata Persuratan.
Pengenalan Mata Kuliah Bahasa Indonesia Sejarah dan Fungsi Bahasa
SITTI ARAH,S.Pd SMP NEGERI 6 MAKASSAR
BAHAN AJAR KELAS VI SEMESTER GANJIL
Pertemuan Kelima Materi Paragraf Pengertian & Syarat Kalimat Efektif
STANDAR KOMPETENSI: Mengungkapkan pikiran, perasaan dan informasi dengan berpidato melaporkan isi buku dan baca puisi KOMPETENSI DASAR 6.1 Berbicara Berpidato.
BAHAN AJAR BAHASA INDONENIA SEMESTER GENAP
Buku Harian Standar Kompetensi
MENULIS SURAT LAMARAN PEKERJAAN
Kritik Sastra dan Esai.
BAHAN AJAR 3 (Kebahasaan)
Buku Buku adalah karya tulis ilmiah yang sarat dan penuh dengan pengetahuan yang digunakan sebagai objek dan dibahas dalam proses pembelajaran Yang dimaksud.
Modern Office Administration
Pengertian surat Surat adalah informasi tertulis yang dapat di gunakan sebagai alat komunikasi tertulis yang di buat dengan pensyaratan tertentu.  Macam-macam.
Tugas Strategi Pembelajaran Akuntansi
SURAT DINAS.
BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA
CATATAN PERUBAHAN DALAM DRAF PERMEN DAN LAMPIRAN PERMEN
Menulis Surat Dinas.
PENGEMBANGAN MODEL MATA PELAJARAN
PENGEMBANGAN MODEL MATA PELAJARAN
SURAT PRIBADI & SURAT DINAS
Free-ppt-templates.com MENULIS AKADEMIK 1. free-ppt-templates.com PENGERTIAN MENULIS AKADEMIK Adalah penulisan yang dijalankan secara ilmiah dan saintifik.
PENGEMBANGAN MODEL MATA PELAJARAN
Kegiatan Belajar 3 Mengelola Surat Pribadi, Dinas dan Niaga
PENGEMBANGAN MODEL MATA PELAJARAN
3.14 Menelaah unsur-unsur dan kebahasaan dari surat pribadi dan surat dinas yang dibaca dan didengar Menjelaskan perincian unsur/struktur surat.
PENGEMBANGAN MODEL MATA PELAJARAN
TEK EKSPLANASI BAHASA INDONESIA KASMAN, S. Pd.
SURAT LAMARAN PEKERJAAN
Menulis surat dinas. Pengertian Surat dinas adalah surat resmi yang ditulis/dikirim oleh sebuah instansi/kantor untuk keperluan dinas. Surat dinas harus.
BAHASA DALAM TATA NASKAH DINAS
Transcript presentasi:

BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA KELAS V SEMESTER I Standar Kompetensi : Mengungkapkan pikiran, perasaan, informasi, dan pengalaman secara tertulis dalam bentuk karangan, surat undangan, dan dialog tertulis. Kompetensi Dasar: 4.2. Menulis surat undangan (ulang tahun, acara agama, kegiatan sekolah, kenaikan kelas, dll.) dengan kalimat efektif dan memperhatikan penggunaan ejaan

INDIKATOR Membedakan surat resmi dengan surat tidak resmi. Mengidentifikasi bagian-bagian surat undangan Mengidentifikasi ciri-ciri bahasa surat undangan. Menulis surat undangan dengan kalimat efektif dan ejaan yang tepat.

Surat Undangan/Pribadi Surat undangan yang dibuat oleh perorangan seperti itu termasuk surat undangan pribadi. Surat undangan pribadi tidak memiliki sistematika yang baku. Perhatikan contoh berikut! Judul Surat Alamat yang dituju Pokok/Isi Surat Pengirim

Surat Resmi Kepala Surat Tanggal Surat Nomor Surat Alamat yang dituju Selain surat undangan pribadi, ada surat undangan resmi. Surat undangan inidibuat dalam rangka kedinasan oleh sebuah instansi. Contoh surat undangan resmiadalah surat undangan rapat dinas dan undangan rapat wali murid. Antara surat undangan resmi dan pribadi terdapat perbedaan yang khas.Perbedaan itu dapat dilihat dari fisik atau bentuk surat, cara penulisan, dan bahasayang digunakan. Perhatikan contoh surat undangan resmi berikut ini! Kepala Surat Tanggal Surat Nomor Surat Alamat yang dituju Pokok/Isi Surat Pengirim Surat

Menulis Surat Undangan Surat undangan berisi undangan terhadap seseorang. Oleh karena itu, dalam menulis undangan, bahasa yang digunakan harus sopan, mudah dipahami, singkat, dan jelas. Penulisan tempat, waktu, hari dan tanggal, serta acara harus jelas.

Tugas Terstruktur Coba kerjakan dengan baik di buku tugasmu! 1. Buatlah surat undangan pribadi, yaitu undangan pengajian di rumahmu! 2. Tentukan hari dan tanggal sesuai dengan keinginanmu! 3. Tujukan undanganmu kepada teman sebangkumu! 4. Tukarkan hasilnya dengan teman sebangkumu untuk dikomentari! Kemudian, benahilah berdasarkan komentar temanmu! 5. Kumpulkan hasilnya kepada guru untuk dinilai!

Uji Kompetensi Buatlah contoh sebuah undanganbelajar kelompok dengan bahasa yangbaik!