APLIKASI PENGOLAHAN KATA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MENGENAL TAMPILAN MICROSOFT OFFICE WORD 2003.
Advertisements

Mengenal Microsoft Word 2007
PRAKTIKUM PENGENALAN APLIKASI KOMPUTER
Pengoperasian Perangkat Lunak Pengolah Kata
Perangkat Lunak Pengolah Kata
Rosdiana, S.Kom, PA115 Menginstall Microsoft Office Masukan CD Ms. Offiec 2007 kedalam CD Rom atau DVD-Rom. CD program akan memasuki proses auto.
B. Menjalankan dan Menutup Program Word 2007
Microsoft PowerPoint 2007 PELATIHAN TI FH UNUD MEI 2010
MODUL 4 MENGOPERASIKAN SOFTWARE PENGOLAH KATA
Maju, Cerdas dan Kompetitif
P E N D A H U L U A N Word Processing
APLIKASI KOMPUTER Alifia Dyah Ratu Anisa.
MENU DAN IKON PERANGKAT LUNAK PENGOLAH KATA
Gambaran Umum Mata Kuliah Aplikasi Komputer
Pengenalan dan membuat database
Pengoperasian Perangkat Lunak Pengolah Kata
Rama Lesmana Pendidikan Matematika
MENANGANI aplikasi perangkat lunak
MEMULAI MS WORD Klik START > Program > Micorosoft Office >Microsoft Office Word 2007.
Pertemuan Mengenal MS Word 2010 Teks Area Tab File Tombol Word Quick Access Toobar Title Bar Ribbon Min,Max,Close.
Microsoft Word Pertemuan 1 D E W I.
KKPI KELAS X SEMESTER 1 Standar Kompetensi : Mengoperasikan Sistem Operasi Software Kompetensi Dasar : Mengoperasikan software pengolah kata.
BAB 5 Menggunakan Perangkat Lunak Pengolah Kata
Pengantar Aplikasi Pengolah Kata (Word Processing)
Microsoft Windows Xp Andris S.Kom.
Microsoft Windows Xp Andris S.Kom.
Konsep sistem informasi a
PENGANTAR KOMPUTER & TI 2A
MENGENAL FUNGSI- FUNGSI ICON MICROSOFT WORD 2007
Perangkat pengolah kata
Assalamu’alaikum ^^.
BAB 5 MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK PENGOLAH DATA
microsoft 2007 TUGAS TIK BAB 5 MAIRANI PUTRI
BAB 5 MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK PENGOLAH DATA
OLEH : SONIA RUKMARDI SARI KELAS : X2
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI MENGENAL MICROSOFT POWERPOINT 2007
Pengoperasian Perangkat Lunak Pengolah Kata
Pengoperasian Perangkat Lunak Pengolah Kata
Menu utama kompetensi materi latihan referensi tik.
Materi: Microsoft Word 2007
APLIKASI KOMPUTER Microsoft Word 2007 II.
LATIHAN ULANGAN SEMESTER GENAP
Menggunakan Perangkat Lunak Pengolah Data
APLIKASI KOMPUTER Microsoft Word 2007 I.
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI ( T. I. K. )
(MEMBUAT DOKUMEN DENGAN PENGOLAHAN KATA)
BAB 5 Menggunakan Perangkat Lunak Pengolah Kata
Microsoft Word 2007.
Pengantar Teknologi Informasi
OLEH : ARIESKO GUNANDA RANGKUTI
Pengantar Teknologi Informasi
BAB 5 MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK PENGOLAH KATA
Pengenalan dan membuat database
Kelas XII Semester Genap Tahun Pelajaran 2013 / 2014
Produk TI untuk aplikasi perkantoran
1. Office Button 2. Quick Access Toolbar 3. Title Bar
PEMBUATAN DOKUMEN DENGAN STAR WRITER
OLEH : FERIZKI TRI DARMA
Microsoft Word.
PERANGKAT LUNAK PENGOLAH KATA (microsoft word)
Pertemuan 1 KOMPUTER APLIKASI.
Created by Nofril Zendriadi
Aplikasi Komputer Pertemuan 1 Pengantar Aplikasi Komputer
Leo Febri Wijaya Martha Anggun DS Merry Fitria K.
MATERI MATAKULIAH PAKET PROGRAM NIAGA (PPN) Oleh : Buyung Solihin Hasugian, S.Kom, M.Kom.
copyright by. Khasdeidy.P.Harahap, SE
MICROSOFT WORD.
Konsep TEKNOLOGI informasi a
Pengenalan Microsoft Access
Transcript presentasi:

APLIKASI PENGOLAHAN KATA Pengantar Aplikasi Komputer 2B Meta Meysawati

Apa itu Aplikasi ??? Aplikasi Program komputer yang dibuat untuk membantu user dalam melaksanakan tugas tertentu dan disiapkan sesuai dengan kebutuhanny amsing- masing

Berdasarkan Para Ahli Aplikasi adalah satu unit perangkat lunak yang dibuat untuk melayani kebutuhan akan beberapa aktivitas (Buyens, 2001). Aplikasi adalah sistem lengkap yang mengerjakan tugas spesifik (Post, 1999). Aplikasi basis data terdiri atas sekumpulan menu, formulir, laporan dan program yang memenuhi kebutuhan suatu fungsional unit bisnis/organisasi/instansi (Kroenke, 1990).

Berdasarkan Fungsinya Perangkat Lunak Aplikasi (Application Software) Adalah program yang biasa dipakai oleh pemakai untuk melakukan tugas-tugas yang lebih spesifik EX: untuk membuat dokumen, memanipulasi foto, atau membuat laporan keuangan. Perangkat Lunak Sistem (System Software) Adalah program yang digunakan untuk mengontrol sumber daya komputer. EX: Windows dan Linux.

Aplikasi Pengolahan Kata (Word Processor) Program untuk melakukan penyusunan, penyuntingan, dan pemformatan dokumen serta mencetaknya pada media cetak seperti kertas yang merupakan sebuah perangkat lunak yang dirancang khusus untuk mengolah kata. Fungsi pengolah kata: Membuat sebuah dokumen Mengedit dan melakukan pemformatan pada makalah, jurnal, buku, dan dokumen lain baik dokumen digital maupun kertas Mencetak sebuah dokumen Membuat sebuah poster kecil dan sederhana

Contoh Aplikasi Pengolahan Kata Program pengolah kata dari keluarga Miscrosoft Office yang dijalankan pada Komputer dengan Sistem Operasi Windows dan Mac. Aplikasi pengolah kata pada komputer dengan Sistem Operasi DOS (Wordstar)

Aplikasi pengolah kata dari Star Office yang dibuat Oleh Sun MicroSystem dan Open Source(StarWriter/ Star Office) Aplikasi dari Open Office yang berfungsi sama dengan Ms. Word, yaitu pengolah kata (Open Office Writer) Sebuah aplikasi Open Source pengolah kata yang dapat membaca banyak versi file dokumen MS. Word dan mengedit (Abi Word)

StarWriter

StarWriter (.sxw) Keunggulan : StarWriter adalah aplikasi pengolah kata untuk membuat dokumen, laporan, skripsi, surat, newsletter, artikel, proposal, brosur, buku. Keunggulan : Open Source Adanya penggunaan Style Numbering, AutoFormat, Spelling Checker dengan multi     bahasa dan kamus yang bisa disetting sendiri. Format: text document (.ODT)  mampu membuka dokumen lain dari aplikasi AbiWord dan StarWriter Dapat digunakan untuk membuka file .rtf dan .doc OS, support: Linux dan Windows. Tersedia versi portabel untuk Windows

Fasilitas Star Writer AutoCorrect AutoComplete: memberikan alternatif/suggesti kata-kata dan frase yang biasa digunakan untuk melengkapi apa-apa yang anda ketikkan AutoFormat: menyempurnakan format seperti yang anda tuliskan. AutoPilot: adanya tambahan template yang sudah ada dalam paket StarOffice. Otomatisasi untuk mengupdate grafik dalam jumlah banyak. Pilihan pemformatan kolom yang fleksibel. Spellchecking Entries: Mengontrol atribut dan bagian tersendiri dari entri indeks, termasuk nomor bab, teks entri, dan nomor halaman Styles: Menentukan dan mengedit style baik paragraf maupun format dokumen.

Columns and background: Mendefinisikan indeks multi kolom dan menentukan warna latar belakang/background. Bibliography database: Cara tercepat untuk mengidentifikasikan kutipan atau sumber  Indexes: Penggunaan beberapa file ASCII yang secara otomatis menghasilkan filter indeks Import dan Export untuk Microsoft Word.

Open Office Writer

Open Office Writer Kekurangan Kelebihan Agak lambat aplikasi perkantoran buatan SUN Microsystems yang kemampuannya dapat disejajarkan dengan Microsoft Office Kekurangan Agak lambat Kelebihan Sama dengan StarWriter terasa agak lambat ketika pertama kali Anda aktifkan. Hal ini terjadi karena paket OpenOffice.org memiliki banyak aplikasi yang langsung aktif saat OpenOffice.org tersebut dijalankan. Dalam paket OpenOffice.org terdapat aplikasi-aplikasi seperti: ● Aplikasi Pengolah Kata (Word Processor) yang disebut Writer. ● Aplikasi Pengolah Angka (Speadsheet) yang disebut Calc. ● Aplikasi Pengolah Presentasi (Presentation) yang disebut Impress. ● Aplikasi Pengolah Data (Database) yang disebut Base. ● Aplikasi Pengolah Gambar (Drawing) yang disebut Drawing. Selain itu, masih ada aplikasi HTML Document, Formula, Labels, XML Form Document, Bussiness Card serta beberapa aplikasi lain. 

Apikasi Terpopuler MS Word, fungsi : Membuat surat; Membuat label; Memasukkan gambar; Membuat dokumen, dll MS Word, Manfaat : Memudahkan dalam Menyelesaikan pekerjaan; Menghemat waktu dalam pekerjaan; Menghemat kertas serta biaya;

Perbedaan Ms Word Tidak Open Source Beda peletakan Menu (interaktif) Sedikit rumit dalam pembuatan mail merge Tidak mampu membuka ekstensi open office Dapat membuat .pdf namun membutuhkan plugin Spesifikasi standart Open Office Open Source Kurang interaktif Lebih fleksibel dan mudah untuk pembuatan mail merge Mampu membuka ekstensi Ms wod Dapat menghasilkan .pdf Memerlukan spesifikasi yang tinggi

Plugin Sebuah fungsi untuk menambahkan fungsi tambahan yang spesifik, atau mendukung format file atau alat yang spesifik. plug in – Sebuah komponen software tambahan yang memodifikasi (menambah atau mengubah) sebagian fungsi sistem software utama. Maka dengan adanya plugin kemampuan software akan bertambah

Memulai Menggunakan WORD 2007 BAGIAN 1 Memulai Menggunakan WORD 2007 Untuk menggunakan dan mengaktifkan word 2007 dapat dilakukan dengan langkah sebagai berikut : 1) Klik menu START pada taskbar 2) Klik All Programs → Microsoft Office → Microsoft Office Word 2007

Mengenal Bag. Dokumen INTERFACE WORD 2007 Office Button : perintah-perintah standar seperti membuka dokumen, menyimpan dokumen. Quick Access Toolbar : toolbar yang berisi sejumlah perintah Customize quick access toolbar Tab : bagian berbentuk tabulasi yang berisi sejumlah perintah sesuai dengan kelompoknya yang terdiri dari grup perintah Tab Home, Tab Insert, dll Toolbar = Ribbon Perintah yang ditampilkan pergroup terpisah

INTERFACE Close Button : Tombol pengatur jendela terdiri dari : Mengenal Bag. Dokumen INTERFACE Baris Status : bagian fasilitas yang berisi nomor halaman, zoom dsb Close Button : Tombol pengatur jendela terdiri dari : Minimize adalah tombol untuk meminimalkan jendela Maximize adalah tombol untuk memaksimalkan jendela Close adalah tombol untuk menutup jendela Ruler : bagian fasilitas untuk mengatur margin atau tabulasi Baris Penggulung : bagian fasilitas untuk menggulung halaman kerja secara horisontal dan vertikal

MENGENAL ELEMEN WORD 2007 MENU BAR Mempunyai sub-sub menu yang terdiri atas Home, Insert, Page Layout, References, Mailings, Review, dan View yang berisikan menu tool dan fitur lain yang memiliki fungsi tertentu. 1.1Home Menu utama yang akan tampil pada saat pertama kali dibuka. Menu home terdiri dari toolbar standar yaitu font, tool bar formatting dan paragraph, style dan editing serta clipboard.

1.2 Insert Tab ini digunakan untuk memasukkan instruksi-instruksi ke dalam dokumen. Menu insert terdiri dari : Pages, Tables, Illustrations, Links, Header & Footer, Text, Symbol. 1.3 Page Layout Tab page Layout digunakan untuk mengatur tata letak data, yang meliputi Page Setup, memberiwarna background pada lembar kerja, mengatur spasi antar baris, membuat kolom pada teks dan mengatur indentasi. Menu page layout terdiri dari : Themes, Page Setup, Page Background, Paragraph, Arrange.

1.4 References Tab ini dugunakan untuk memasukkan berbagai perintah seperti menuliskan footnote (catatan kaki), menyisipkan gambar, dan membuat tanda citasi. References terdiri dari : Table of Contents, Footnotes, Citations & Bibliography, Captions, Index, Table of Authorities. 1.5 Mailings Tab ini berguna untuk membuat mail merger (surat massal), mengetik teks pada amplop, dan membuat label. Mailings terdiri dari : create, start mail merge, write & insert Fields, preview results, finish.

1.6 Review Tab Review berguna untuk mengecek kesalahan tata bahasa serta memproteksi dokumen. Review terdiri dari : proofing Comments, Tracking, changes, Compare, Protect. 1.7. View Tab View digunakan untuk menampilkan atau mencetak dokumen pada layar, mengatur ukuran cetakannya, dan menampilkan garis bantu pada lembar kerja. Menu View berfungsi untuk mengatur tampilan layar dokumen.

Istilah yang dipakai dalam mengoperasikan MS Word 2007 Short cut/ Hotkey Berupa kombinasi beberapa tombol tertentu pada keyboard untuk melakukan suatu proses tertentu. Mis: CTRL+N (buat doc baru/ New), CTRL+S (Menyimpan doc), dsb Toolbar = Ribbon Perintah yang ditampilkan pergroup terpisah Ruler / Margin (Indent) Digunakan untuk mengatur batas kiri dan kanan dari suatu halaman.

Penggaturan Penggaris (Rules)/ Garis FLI : digunakan untuk mengatur posisi pada setiap awal paragraf. HI : digunakan untuk mengatur posisi huruf setelah baris pertama pada suatu paragraf. LI : digunakan untuk mengatur batas kiri untuk semua teks. RI : digunakan untuk mengatur batas kanan untuk semua teks

Melakukan Pengeditan Teks BAGIAN 2 Melakukan Pengeditan Teks 2. Memindahkan Teks 1. Menandai Teks 4. Undo Redo 3. Menyalin Teks 5. Menemukan Kata (FIND) & Replace

Memindahkan Teks CTRL + X CTRL + V Menyalin Teks CTRL + C Undo dan Redo CTRL + Z CTRL + Y

Menemukan Kata & Menggantikan Kata Pada Dokumen yang Tersebar CTRL + F CTRL + H

LATIHAN Sebutkan 5 langkah dalam pengeditan teks ? Sebutkan dan jelaskan tombol apa saja (beserta fungsi) yang digunakan untuk menandai teks dengan menggunakan Keyboard? Sebutkan 3 istilah dalam mengoperasikan MS Word 2007 dan jelaskan ? Sebutkan aplikasi pengolahan kata yang kalian ketahui (Min. 3)? Jelaskan bagian dari interface MS WORD