RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MISTER BUDI KURNIAWAN KURIKULUM 2013 MA MADANI BINTAN LET’S GO
DATA MADRASAH MA MADANI RPP BAHASA INGGRIS KELAS X SEMESTER GANJIL JALAN TATA BUMI NO 1 CERUK IJUK TOAPAYA KABUPATEN BINTAN PROPINSI KEPULAUAN RIAU RPP BAHASA INGGRIS KELAS X SEMESTER GANJIL
MATERI POKOK EXPLANATION TEXT
ALOKASI WAKTU PERTEMUAN KE 1 & 2 4 X 45 MENIT
TUJUAN PEMBELAJARAN , KIKD & INDIKATOR Setelah proses belajar mengajar diharapkan siswa dapat Pertemuan Ke-1 : Menyajikan informasi mengenai permasalahn yang tekait dengan alam ( banjir, tsunami, gempa dst ) dalam bentuk explanation text Pertemuan Ke-2 : Menyajikan informasi mengenai permaasalahan yang terkait dengan lingkungan sosial ( tawuran, konflik antar warga, kemiskinan, kebodohan dst) dalam bentuk explanation text Karakter siswa yang diharapkan : Disiplin, Kerja keras, Kreatif, Rasa ingin tahu, Cinta Tanah air, Menghargai prestasi, Bersahabat, Cinta damai, Gemar membaca, Tanggung jawab. Kewirausahaan / Ekonomi Kreatif : Percaya diri, Berorientasi tugas dan hasil, Berani mengambil resiko, Berorientasi ke masa depan KOMPETENSI INTI Menghayati dan mengamalkan ajaran agama islam Mengembangkan prilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, cinta damai, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
TUJUAN PEMBELAJARAN , KIKD & INDIKATOR KOMPETENSI DASAR 2.1. Menunjukan prilaku prilaku jujur, tanggungjawab, responsif dan proaktif dalam mengolah , menalar dan menyajikan informasi mengenai permasalahan yang terkait dengan alam ( banjir, tsunami, gempa dst ) dalam bentuk explanation text 2.2. Menunjukan prilaku jujur, tanggungjawab, responsif dan proaktif dalam mengolah, menalar dan menyajikan informasi mengenai permalasahan yang terkait dengan lingkungan sosial ( tawuran, konflik antar warga, kemiskinan, kebodohan dst ) dalam bentuk explanation text. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPATENSI : Mengidentifikasi makna kata dalam teks yang dibaca Mengidentifikasi makna kalimat dalam teks yang dibaca Mengidentifikasi kejadian dalam teks yang dibaca Mengidentifikasi proses sebuah peristiwa Mengidentifikasi langkahlangkah retorika dari teks Mengidentifikasi tujuan komunikasi teks dibaca
MATERI & METODE PEMBELAJARAN INFORMASI EXPLANATION TEXT
PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN PENDEKATAN SCIENTIFIC APPROACH Tatap Muka Terstruktur Mandiri Menjelaskan berbagai permasalahan Alam dan Sosial dalam konteks EXPLANTION TEXT Guru menginformasikan kepada siswa tentang bencana alam dan permasalahan Sosial Melalui diskusi kelompok dan panduan buku pegangan siswa mengindentifikasikan jenis bencana dan permalsalahan Sosial Melalui diskusi kelompok mengindentifikasikan inromasi penyebab bencana dan permasalahan Sosial Siswa dapat mengindentifikasikan jenis bencana alam dan permasalahan sosial dari wacana Siswa dapat mengindentifikasikan penyebab bencana alam dan permasalhan Sosial Siswa mampu mengindentifikasikan sebuah karya tulisan proses bencana alam dan permalasahan Sosial yang ada PENDEKATAN SCIENTIFIC APPROACH
MEDIA, ALAT DAN SUMBER PEMBELAJARAN MEDIA , ALAT & SUMBER MEDIA, ALAT DAN SUMBER PEMBELAJARAN Developing English Competencies or Grade X Senior High School (SMA/MA) Kamus In-Focus/LCD Foto/ Poster Gambar Koran berbehasa Inggris Majalah Internet
LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN Kegiatan Awal (10’) Mengucapkan salam dengan ramah kepada siswa ketika memasuki ruang kelas (nilai yang ditanamkan: santun, peduli) Mengecek kehadiran siswa (nilai yang ditanamkan: disiplin, rajin) Mengaitkan materi/kompetensi yang akan dipelajari dengan karakter Dengan merujuk pada silabus, RPP, dan bahan ajar, menyampaikan butir karakter yang hendak dikembangkan selain yang terkait dengan KI/KD Siswa berdiskusi mengenai pertanyaan yang tertera di buku teks
LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN Kegiatan Inti (70’) Eksplorasi Dalam kegiatan eksplorasi guru: Memberikan stimulus berupa pemberian materi teks explanation , kosa kata yang terkait. Mendiskusikan materi bersama siswa (Buku : Bahan Ajar Bahasa Inggris mengenai teks explanation , kosa kata yang terkait. Memberikan kesempatan pada peserta didik mengkomunikasikan secara lisan atau mempresentasikan mengenai teks explanation , kosa kata yang terkait. Siswa diminta membahas contoh soal dalam Buku : Bahan Ajar Bahasa Inggris mengenai teks pamphlet , kosa kata yang terkait. Elaborasi Dalam kegiatan elaborasi guru: Membiasakan siswa membuat kalimat teks explanation , kosa kata yang terkait. Memfasilitasi siswa melalui pemberian tugas mengerjakan latihan soal yang ada pada buku ajar Bahasa Inggris untuk dikerjakan secara individual. Konfirmasi Dalam kegiatan konfirmasi guru: Memberikan umpan balik pada siswa dengan memberi penguatan dalam bentuk lisan pada siswa yang telah dapat menyelesaikan tugasnya. Memberi konfirmasi pada hasil pekerjaan yang sudah dikerjakan oleh siswa melalui sumber buku lain. Memfasilitasi siswa melakukan refleksi untuk memperoleh pengalaman belajar yang sudah dilakukan. Memberikan motivasi kepada siswa yang kurang dan belum bisa mengikuti dalam teks explanation , kosa kata yang terkait.
LANGKAH – LANGKAH PEMBELAJARAN Kegiatan Akhir (10’) Siswa diminta membuat rangkuman dari materi teks explanation , kosa kata yang terkait. Siswa dan Guru melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan. Siswa diberikan pekerjaan rumah (PR) berkaitan dengan materi teks explanation , kosa kata yang terkait. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
PENILAIAN No Bidang Penilaian Skor Sangat Baik Baik Sedang Kurang 1 Kemampuan mengidentifikasi bencana alam dan permasalahan Sosial 2 Keterampilan mengirfomasikan 3 Keterampilan mendiskusikan 4 Keterampilan mengadakan dialog terkait dengan bencana alam dan permasalahan Sosial Rata-rata Kriteria / Konversi nilai Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM) adalah 70 Sangat baik >=90, Baik 90 - 80, Sedang 80 – 70, Kurang < 70
PENILAIAN SIKAP Waktu Pengamatan : KEGIATAN INTI Indikator sikap aktif dalam pembelajaran peluang Kurang baik jika menunjukkan sama sekali tidak ambil bagian dalam pembelajaran Baik jika menunjukkan sudah ada usaha ambil bagian dalam pembelajaran tetapi belum ajeg/konsisten Sangat baik jika menunjukkan sudah ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten Indikator sikap bekerjasama dalam kegiatan kelompok. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bekerjasama dalam kegiatan kelompok tetapi masih belum ajeg/konsisten. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha bekerjasama dalam kegiatan kelompok secara terus menerus dan ajeg/konsisten. Indikator sikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif. Kurang baik jika sama sekali tidak bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif tetapi masuih belum ajeg/konsisten. Sangat baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk bersikap toleran terhadap proses pemecahan masalah yang berbeda dan kreatif secara terus menerus dan ajeg/konsisten.
PENILAIAN SIKAP Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan. No Nama Siswa Sikap Aktif Bekerjasama Toleran KB B SB 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 Keterangan: KB : Kurang baik B : Baik SB : Sangat baik
PENILAIAN PRAKTEK/KETERAMPILAN Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan nilai fungsi di berbagai kuadran. Kurang terampil jika sama sekali tidak dapat menerapkan Click here to enter text. Terampil jika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan Click here to enter text. Sangat terampill, jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan Click here to enter text. dan sudah tepat.
PENILAIAN PRAKTEK/KETERAMPILAN Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan. No Nama Siswa Keterampilan Menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah KT T ST 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Keterangan : KT : Kurang Trampil T : Terampil ST : Sangat Terampil
KEPALA MA MADANI BINTAN MENGETAHUI, KEPALA MA MADANI BINTAN CERUK IJUK, DESEMBER 2013 GURU MAPEL BUDI KURNIAWAN MARGANA, M.Pd.I