ANALISIS TRANSAKSI Cherrya Dhia Wenny.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Akuntansi dan Pelaporannya
Advertisements

Menafsirkan persamaan akuntansi
Menyusun laporan keuangan perusahaan jasa
SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA OLEH : ABD. AZIS, S.Pd
Penyelesaian Siklus Akuntansi
Bab 2 Analisis Transaksi
Buku Besar Cherrya Dhia Wenny.
Penyelesaian Siklus Akuntansi
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
Bab 3 Konsep Penandingan dan Proses Penyesuaian
Pertemuan 04 Double Entry Book Keeping
Menganalisis Transaksi
JURNAL FAKULTAS PERTANIAN PROGRAM STUDI AGRIBISNIS
Menganalisis Transaksi
Akuntansi dan Pelaporannya
APA ITU JURNAL UMUM??? Jurnal umum adalah media untuk mencatat seluruh jenis transaksi keuangan tanpa terkecuali, baik transaksi penerimaan kas maupun.
BUKU BESAR Buku Besar adalah buku yang berisi kumpulan rekening atau akun (account). Rekening-rekening tersebut digunakan untuk mencatat secara terpisah.
Siklus Akuntansi.
Menyusun Laporan Keuangan Perusahaan Jasa Melalui Siklus Akuntansi
Bab 2 Tahap Pencatatan Rita Tri Yusnita.
AKUNTANSI PERUSHAAN JASA
Bab 3 Konsep Penandingan dan Proses Penyesuaian
PERKIRAAN (ACCOUNT).
ANALISA TRANSAKSI MODUL 2.
Modul Pengantar Akuntansi 1 MODUL KE 3
Modul Pengantar Akuntansi I MODUL 4
Menyempurnakan Siklus Akuntansi
NERACA LAJUR (KERTAS KERJA)
Bab 4 Penyelesaian Siklus Akuntansi
AKUNTASI PERUSAHAAN JASA By. Agus Arwani, SE, M.Ag. Go Green
BAB 3 AKUN (REKENING) dan PENGGUNAANNYA
Pencatatan Transaksi di Jurnal.
Menjurnal dan Memposting
DASAR-DASAR PROSEDUR PEMBUKUAN
Jurnal, Buku Besar, dan Daftar Saldo
Akuntansi Perusahaan Dagang
DENGAN PENDEKATAN AKUN
AKUNTANSI UNTUK PERUSAHAAN DAGANG
Menganalisis Transaksi
MATERI AKUN, SALDO NORMAL AKUN dan SISTEM AYAT JURNAL BERPASANGAN.
Pembuatan Jurnal.
Jurnal dan Poting ke Buku Besar
JURNAL HINGGA NERACA SALDO
PERUSAHAAN DAGANG XII SMA PENYUSUNAN KERTAS KERJA PERUSAHAAN DAGANG
2 Analyzing Transactions Principles of Accounting
Menganalisis dan Mencatat Transaksi Bisnis
AKUNTANSI PERUSAHAAN DAGANG
Aturan Debet Kredit & Analisis Transaksi
Neraca Lajur.
Sekilasi Tentang Akuntansi
Menyempurnakan Siklus Akuntansi
Jurnal Penyesuaian.
02 Praktikum Pengantar Akuntansi
Oleh: Dwi Sahrul Maghfiroh 19 Maret 2017 /
Analisis Transaksi.
SIKLUS AKUNTANSI PERUSAHAAN JASA
TM2. Persamaan Akuntansi
Penyelesaian Siklus Akuntansi
REKENING / PERKIRAAN.
Analisis Transaksi.
JURNAL.
DASAR-DASAR PROSEDUR PEMBUKUAN
BAB 3 AKUN (REKENING) dan PENGGUNAANNYA
ASSETS = LIABILITIES + OWNER EQUITY
JURNAL.
NERACA LAJUR.
MODul 1: Pengantar akuntansi dan keuangan
NERACA LAJUR Kertas Kerja (worksheet) adalah kertas kerja (working paper) yang bisa digunakan akuntan untuk mengikhtisarkan ayat jurnal penyesuaian dan.
Bab 2 Menganalisa Transaksi
Bab 4 Penyelesaian Siklus Akuntansi Pengantar Akuntansi, Edisi ke-21 Warren Reeve Fess.
Transcript presentasi:

ANALISIS TRANSAKSI Cherrya Dhia Wenny

Kumpulan akun dalam entitas usaha disebut Kenaikan dan penurunan pada setiap pos laporan keuangan ditunjukkan dalam sebuah Akun Sebuah daftar dari akun-akun yang ada pada sebuah buku besar disebut chart of accounts (daftar akun) Kumpulan akun dalam entitas usaha disebut Buku Besar

Penggolongan Akun Akun dalam Buku Besar Akun Asset Akun kewajiban Akun Riil Akun kewajiban Akun dalam Buku Besar Akun Ekuitas Akun Pendapatan Akun Nominal Akun Beban

Modal Pemilik / Ekuitas: AKUN RIIL Aktiva / Aset : Sumber daya yang dimiliki oleh entitas bisnis atau usaha Kewajiban : Utang kepada pihak luar Modal Pemilik / Ekuitas: Hak pemilik terhadap aktivitas bisnis Kas Piutang usaha Perlengkapan Beban dibayar di muka Bangunan Peralatan Tanah Hak paten Utang Usaha Wesel bayar Utang Gaji Pendapatan diterima di muka Modal disetor Agio saham Utang Gaji Saldo laba

Aktiva atau jasa yang digunakan dalam menghasilkan pendapatan AKUN nOMINAL Pendapatan: Peningkatan ekuitas pemilik yang diakibatkan oleh penjualan brg / jasa kepada pembeli Beban : Aktiva atau jasa yang digunakan dalam menghasilkan pendapatan Pendapatan Jasa Pendapatan sewa Pendapatan Komisi Beban Upah Beban Sewa Beban perlengkapan, dll

Karakteristik Daftar Akun Akun-akun umumnya dicatat sesuai dengan urutan kemunculannya dalam laporan keuangan Akun neraca umumnya muncul lebih dulu dengan urutan aktiva, kewajiban, dan ekuitas pemilik Akun laporan laba rugi kemudian dicatatdengan urutan pendapatan dan beban

Daftar Akun NetSolution Contoh: Daftar Akun NetSolution Akun Neraca Akun Laporan Laba rugi 1. Aktiva 11 Kas 12 Piutang Usaha 14 Perlengkapan 15 Asuransi dibayar di muka 17 Tanah 18 Peralatan Kantor 2. Kewajiban 21 Utang Usaha 23 Sewa diterima di muka 3. Ekuitas Pemilik 31 Modal Chris Clark 32 Penarikan Chris Clark 4. Pendapatan 41 Pendapatan Jasa 5. Beban 51 Beban Upah 52 Beban sewa 54 Beban utilitas 55 Beban perlengkapan 59 Beban rupa-rupa

Karakteristik Akun Bentuk akun yang paling sederhana adalah akun yang berbentuk huruf T atau disebut dengan Akun-T Setiap akun mempunyai Judul Setiap akun mempunyai ruang untuk mencatat peningkatan jumlah pos atau item bersangkutan penurunan jumlah pos bersangkutan

Ilustrasi Akun-T Akun-T

Ilustrasi Akun-T Setiap akun mempunyai Judul Kas

Ilustrasi Akun-T Kas Sisi kiri DEBIT Setiap akun mempunyai ruang untuk Mencatat peningkatan / penurunan jumlah pos Kas Sisi kiri DEBIT

Ilustrasi Akun-T Kas Sisi kiri Sisi kanan DEBIT KREDIT Setiap akun mempunyai ruang untuk Mencatat peningkatan / penurunan jumlah pos Kas Sisi kiri DEBIT Sisi kanan KREDIT

Saldo Normal Aktiva Kewajiban + Modal = + Debit - Kredit + Kredit

Jurnal Umum Catatan akuntansi yang digunakan untuk mencatat transaksi keuangan perusahaan secara kronologis dengan menyebutkan akun yang didebet dan akun yang dikredit

Nama akun yang didebit dicatat terlebih dahulu, kemudian diikuti dengan jumlah uang yang didebit Nama akun kredit dicatat di bawah akun debit, tetapi sedikit menjorok ke sebelah kanan Ingat !!! Setiap melakukan jurnal, jumlah total sisi debit harus sama dengan total sisi kreditnya

Ilustrasi Jurnal Umum JURNAL Hal 1 Tgl 1 November 2005, Sule membeli perlengkapan seharga 25.000.000 secara tunai Nama akun yang didebit dicatat terlebih dahulu, diikuti dengan jumlah uang JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Post. Ref. 2005 Nov 1 Perlengkapan 25 000 000

Ilustrasi Jurnal Umum JURNAL Hal 1 (membeli perlengkapan) Tgl 1 November 2005, Sule membeli perlengkapan seharga 25.000.000 secara tunai Nama akun kredit dicatat di bawah akun debit, sedikit menjorok ke kanan JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Post. Ref. 2005 Nov 1 Perlengkapan 25 000 000 25 000 000 Kas (membeli perlengkapan) KETERANGAN

Jumlah total debit dan kredit harus sama Ilustrasi Jurnal Umum Tgl 1 November 2005, Sule membeli perlengkapan seharga 25.000.000 secara tunai Jumlah total debit dan kredit harus sama JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Post. Ref. 2005 Nov 1 Perlengkapan 25 000 000 25 000 000 Kas (membeli perlengkapan) Total Debit dan Kredit harus sama

1 2 3 4 5 Transaksi diotorisasi terjadi Dokumen bisnis disiapkan Ayat jurnal dicatat 5 Diposting ke buku besar Arus Transaksi Bisnis JURNAL

PENCATATAN TRANSAKSI

(A). Tgl 1 November 2005, Chris Clark menyetor uang sebesar $ 25 (A) Tgl 1 November 2005, Chris Clark menyetor uang sebesar $ 25.000 ke rekening NetSolution di sebuah bank JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 1 Nov Kas 25 000 Modal Chris Clark 25 000 Investasi dlm NetSolution

JURNAL Hal 1 Tgl Deskripsi Debit Kredit 1 Nov Kas Modal Chris Clark Investasi kas NetSolution 25 000 Ref Post Kas Modal Chris Clark 1 Nov 25.000 1 Nov 25.000

(B) Tgl 5 Nov, NetSolution membeli tanah seharga $20.000 secara tunai JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 5 Nov Tanah 20 000 Kas 20 000 Membeli tanah

JURNAL Hal 1 Tanah Kas 25.000 1 Nov 5 Nov 20.000 5 Nov 20.000 Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 5 Nov Tanah 20 000 Kas 20 000 Membeli tanah

(C) Tgl 10 Nov, NetSolution membeli perlengkapan secara kredit $ 1.350 JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 10 Nov Perlengkapan 1 350 Utang Usaha 1 350 Membeli perlengkapan kredit

JURNAL Hal 1 Perlengkapan Utang Usaha 10 Nov 1.350 10 Nov 1.350 Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 10 Nov Perlengkapan 1 350 Utang Usaha 1 350 Membeli perlengkapan kredit

(D) Tgl 18 Nov, NetSolution menerima pendapatan jasa sebesar $ 7 (D) Tgl 18 Nov, NetSolution menerima pendapatan jasa sebesar $ 7.500 dari pelanggan atas jasa yang diberikan JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 18 Nov Kas 7 500 Pendapatan jasa 7 500 Pembayaran jasa dr pelanggan

JURNAL Hal 1 Kas 20.000 5 Nov 25.000 1 Nov Pendapatan Jasa 18 Nov 7.500 18 Nov 7.500 JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 18 Nov Kas 7 500 Pendapatan jasa 7 500 Pembayaran jasa dr pelanggan

(E) Tgl 30 Nov, NetSolution membayar beban upah $2. 125 ; b (E) Tgl 30 Nov, NetSolution membayar beban upah $2.125 ; b.sewa $800 ; b.utilitas $450 ; b.rupa-rupa $275 JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 2 125 30 Nov Beban Upah 800 Beban Sewa 450 Beban Utilitas Beban Rupa-rupa 275 Kas 3 650 Membayar beban-beban

Beban Upah Beban Sewa 30 Nov 2.125 30 Nov 800 Beban Utilitas 30 Nov 450 7.500 18 Nov Kas 20.000 5 Nov 25.000 1 Nov Beban Rupa-rupa 30 Nov 3.650 30 Nov 275

(F) Tgl 30 Nov, NetSolution membayar utang usaha sebesar $950 JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 30 Nov Utang Usaha 950 Kas 950 Membayar utang usaha

JURNAL Hal 1 Utang Usaha 1.350 10 Nov 3.650 30 Nov 7.500 18 Nov Kas 20.000 5 Nov 25.000 1 Nov 30 Nov 950 30 Nov 950 JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 30 Nov Utang Usaha 950 Kas 950 Membayar utang usaha

(G) Tgl 30 Nov, selama bulan Nov NetSolution menggunakan perlengkapan sebesar $800 JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 30 Nov Beban Perlengkapan 800 Perlengkapan 800 Perlengkapan yg digunakan Nov

JURNAL Hal 1 Beban Perlengkapan Perlengkapan 1.350 10 Nov 30 Nov 800 Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 30 Nov Beban Perlengkapan 800 Perlengkapan 800 Perlengkapan yg digunakan Nov

(H) Tgl 30 Nov, Chris Clark menarik $2 (H) Tgl 30 Nov, Chris Clark menarik $2.000 dalam bentuk kas dari perusahaan untuk keperluan pribadi JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 30 Nov Penarikan Chris Clark 2 000 Kas 2 000 Menarik kas utk pribadi

JURNAL Hal 1 Prive 950 30 Nov 3.650 7.500 18 Nov Kas 20.000 5 Nov 25.000 1 Nov 30 Nov 2.000 30 Nov 2.000 JURNAL Tgl Deskripsi Debit Kredit Hal 1 Ref Post 30 Nov Penarikan Chris Clark 2 000 Kas 2 000 Menarik kas utk pribadi