Pendahuluan Definisi Tujuan Fungsi Jenis TEKNIK LOTTING Pendahuluan Definisi Tujuan Fungsi Jenis
TEKNIK LOTTING Kebutuhan terjadi tidak pada setiap perioda
PENDEKATAN TEKNIK LOTTING Lot For Lot Periodic Order Quantity Algoritma Wagner Within Algoritma Silver Meal Algoritma Part Period
Pola kebutuhan diskrit (teknik lotting yang akan diuraikan) bisa terjadi baik pada item dengan demand independent maupun dependent Artinya, pendekatan-pendakatn di atas dapat digunakan pada order point atau MRP
1. LOT FOR LOT Merupakan pendekatan yang paling sederhana Item dibeli dengan kuantitas dan pada saat yang sesuai dengan kebutuhan Tidak menimbulkan persediaan, tapi mengabaikan ongkos pesan Cocok untuk item yang harganya sangat mahal atau jika demand terjadi hanya sesekali, juga cocok diterapkan pada proses berkaitan yang bervolume besar
2. PERIODIC ORDER QUANTITY Ukuran lot bervariasi untuk memenuhi demand selama periode waktu yang ditetapkan Periode waktu yang ditetapkan dihitung seperti menentukan Economic Order Interval, tetapi dengan menggunakan tingkat demand rata-rata
Ukuran lot adalah total demand untuk selama EOI Penerimaan order hanya dilaksanakan pada perioda dengan demand positif, artinya jika pada suatu perioda penerimaan tidak ada demand, maka penerimaan order diajukan pada perioda terdekat dengan demand positif
3. ALGORITMA WAGNER - WITHIN Algoritma ini memebrikan solusi optimum bagi persoalan ukuran pemesanan dinamis – deterministik pada suatu kurun waktu tertentu dimana kebutuhan pada seluruh perioda harus terpenuhi
4. ALGORITMA SILVER-MEAL Merupakan algoritma heuristik yag prinsipnya adalah memilih suatu ukuran lot yang meliputi kebutuhan untuk sejumlah perioda, sedemikian sehingga total ongkos-ongkos yang relevan per perioda waktu (yang terliput oleh ukuran lot itu) minimum
Dalam hal ini, ongkos-ongkos yang relevan terdiri dari ongkos pemesanan dan ongkos simpan Jika suatu pesanan tiba pada awal perioda pertama dan pesanan itu meliputi kebutuhan hingga akhir perioda ke T
5. ALGORITMA PART-PERIOD Algoritma ini memilih jumlah perioda yang akan diliput oleh suatu pemenuhan kebutuhan, sedemikian sehingga jumlah ongkos simpan sama dengan ongkos pesan Tujuannya adalah menentukan ukuran pemesanan yang mencukupi kebutuhan sejumlah perioda