The development of the software in this context is parallel processing or known as parallelization. In this parallel processing this software used MPICH. MPICH is an implementation of the stan- dardized Message Passing Interface (MPI) which will run in a cluster network. To see the capabilities of this parallel processing then will be carried out the experiment, by com- paring between parallel programs with sequential programs to address problems. The problem here is the calculation of the integral using Trapezoid Integration Method. From the comparison the processing speed and efficiency that will be shown in the form of tables and graphs will be seen. From the table and the resulting graph the writer expected to provide a more knowledgeable about the advantages of us- ing parallel processing. References (
Perkembangan perangkat keras komputer
Dari perkembangan yang begitu pesat, untuk masyarakat atau industri yang mapan tidak akan menjadi permasalahan,
akan tetapi untuk masyarakat atau industri yang baru berkembangan itu akan menjadi suatu permasalahan yang cukup rumit
Paralelisasi ???
Inti dari paralelisasi ini ada tiga yaitu perangkat keras, perangkat lunak, dan aplikasinya. Dari ketiga inti komputasi paralel ini, suatu metode yang paling ditingkatkan kemampuannya yaitu peningkatan kemampuan dari fungsi suatu perangkat lunak
Fungsi perangkat lunak
Tetapi yang diharapkan pada metode paralelisasi ini, bukan hanya menyangkut kecepatan pemrosesan saja, tetapi efisiensinya pun harus terlihat
Untuk itu diperlukan suatu perbandingan antara program sekuensial dengan program paralel, untuk melihat bahwa komputasi paralelisasi berjalan lebih baik bila dibandingkan dengan komputasi secara sekuensial
Perangkat lunak yang digunakan adalah MPICH
Pemrosesan paralel menjadi sebuah pilihan penting setelah pemrosesan sekuensial mengalami berbagai keterbatasan.
Dengan mempergunakan pemrosesan paralel, maka dapat dibuat sebuah program untuk menyelesaikan suatu masalah dengan waktu pengerjaannya yang lebih sedikit. Singkatnya, disini komputasi akan dilakukan secara bersama-sama atau secara paralel oleh sekian banyak komputer
Waktu Proses Pemrograman terbagi menjadi 2 bagian yaitu waktu proses sekuensial dan waktu proses paralel. Dimana waktu proses sekuensial adalah waktu yang dibutuhkan untuk mengeksekusi algoritma sekuensial, sedangkan waktu proses paralel adalah waktu yang dibutuhkan untuk mengeksekusi algoritma paralel