PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KATALOG PERPUSTAKAAN

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Bab 10 BASIS DATA.
Advertisements

DAMPAK INTERNET Alia Sugeng Rahayu Aline Arum Suryani
Komunikasi & TI Pendidikan
Manfaat dan Dampak Internet
BAB I Pendahuluan.
Jaringan Korporat Telekomunikasi
Perkembangan Pengguna IT
DIRECT MARKETING (PEMASARAN LANGSUNG).
PI. Jurusan Sistem Informasi, Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi, Pembuatan Aplikasi Sistem Informasi Buku Melalui Handphone. for further detail,
Perkembangan Teknologi Informasi
PEMBUATAN SITUS WEB PADUAN SUARA MAHASISWA “SWARA Mahdari Nur for further detail, please visit
Kelompok 3 Pipih Resti Rohaeni
PROSES MANAJEMEN Luther Gulick memperkenalkan istilah yg terkenal dlm dunia proses manajemen yaitu : POSDCORB; Planning / perencanaan Organising / pengorganisasian.
STBI pada Perpustakaan
APLIKASI KATALOG PERPUSTAKAAN DENGAN MENGGUNAKAN Adhe Firmansyah
PENGENALAN INTERNET.
KEBIJAKAN TELEMATIKA INDONESIA
Sistem Informasi dan Keunggulan Kompetitif
KLASIFIKASI DAN KATALOGISASI
IF 3280 Socio-Informatika & Profesionalisme: KONTEKS SOSIAL
MANAJEMEN PENGETAHUAN
STUDI LITERATUR (CARA MEMPEROLEH BAHAN KULIAH )
THESAURUS DALAM TEMU BALIK INFORMASI
Peranan sistem informasi dan teknologi informasi
Disusun Oleh: AVE ABDI SARAGIH
Metode Penjadwalan Proses
Pengenalan Sistem Informasi dan Komponen Sistem Informasi
MATERI PERTEMUAN MINGGU 3 (PUST2250) Penentuan Tajuk Entri dan Judul Seragam B C D Tajuk adalah sebuah nama, kata, atau ungkapan yang ditempatkan pada.
FUNGSI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PADA ORGANISASI PEMERINTAHAN
Konsep Teknologi Bobi Kurniawan. ST.,M.Kom.
Komponen E-Learning
Gambaran Umum Sistem Informasi dan Teknologi Informasi
Dasar SISTEM INFORMASI
Pengertian Umum Sistem Informasi dan Teknologi Informasi
TEKNOLOGI INFORMASI DALAM PENDIDIKAN
Linda Fitri Andriyani ( K )
MENGGUNAKAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM MENJALANKAN E-COMMERCE
STBI pada Perpustakaan
“Aplikasi Arie Irawan, for further detail, please visit
WEBSITE PEMBUATAN for further detail, please visit
PENGENALAN ICT (TIK).
KERANGKA SISTEM INFORMASI, PENGINDEKSAN DAN INDEKS, KATALOG SEBAGAI INDEKS KOLEKSI PERPUSTAKAAN, WAKIL DOKUMEN RINGKAS DALAM SISTEM SIMPAN DAN TEMU KEMBALI.
GAMBARAN UMUM SISTEM INFORMASI dan TEKNOLOGI INFORMASI
Kerangka Sistem Informasi
PEMBUATAN WEBSITE NIDYACELL MENGGUNKAN CMS Nidya Pujawati,
PEMBLAJARAN BERBASIS INTERNET UNTUK MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN
SITUS PEMBUATAN for further detail, please visit
Yorika Indah Pratiwi Nababan Zaida Kumala
PEMBUATAN WEBSITE TAMIYA ONLINE SHOP DENGAN Sigit Wijaya Harry Prabowo
Sistem Informasi Manajemen
Internet Adalah jaringan komputer yang jangkauannya seluas dunia. Hampir ditiap kota besar dan di daerah-daerah yang ada jaringan telponnya, sudah dapat.
Internet Internet dapat diartikan sebagai jaringan komputer luas dan besar yang mendunia, yaitu menghubungkan pemakai komputer dari suatu negara ke negara.
Komputer Dan Masyarakat Ferry Marlianto, S.Kom., M.Pd
KOMPUTER DALAM BIDANG PENDIDIKAN & PEMBELAJARAN
Gambaran Umum Sistem Informasi dan Teknologi Informasi
Materi Hari ini Pertemuan Kedua
PEMANFAATAN AIR SEBAGAI PEMBANGKIT TENAGA LISTRIK
DASAR JARINGAN KOMPUTER MATA PELAJARAN : KOMPUTER DAN JARINGAN DASAR GURU BIDANG STUDI: ENDANG BAIHAQI SMK NEGERI 13 PANDEGLANG TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN.
PENGKATALOGAN DESKRIPTIF DAN STANDART-STANDARTNYA
PENGKATALOGAN DISEDIAKAN OLEH: Unit Perkhidmatan Sumber Pendidikan
MANAJEMEN PERPUSTAKAAN PETA KONSEP. Materi perpust mencakup hal-hal berikut. 1.Manajemen perpustakaan sekolah (manajemen, peran perpustakaan sekolah,
INTERNET DAN WORD WIDE WEB
HARDWARE KOMPUTER DENGAN MICROSOFT FRONTPAGE PEMBUATAN WEBSITE PENJUALAN DAN PEMBELIAN for further detail, please visit
PEMBUATAN WEBSITE E-COMMERCE TOKO PC GAME ONLINE Firman Isai
Menggunakan PHP dan MySQL Aplikasi E-Commerce Penjualan Buku Komputer Berbasis Web Dengan for further detail, please visit
World Wide Web atau WWW atau juga dikenal dengan WEB adalah salah satu layanan yang didapat oleh pemakai computer yang terhubung ke internet.
METADATA UNTUK TEMU BALIK INFORMASI 2 M. A. Ade Saputra, ST., MT. IPT IV-A Rabu, 6 Maret 2019.
Kelompok 5 Hasri Novidawati Purba Kristin Nanda Sitorus Marisa Monika Artauli Nainggolan.
Jurnalistik telah berkembang menjadi salah satu aspek komunikasi massa yang sering mendapat perhatian masyarakat. Jurnalistik diidentikan dengan aktivitas.
SIMULASI DAN KOMUNIKASI DIGITAL – KOMUNIKASI DALAM JARINGAN Dino Lesmana Hadi Teknologi Komunikasi dan Informatika PPG-UNY-S52019.
Transcript presentasi:

PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KATALOG PERPUSTAKAAN

NAMA KELOMPOK IRAWAN YOGISTA AAN TRI WIJAYA INTAN MAYANG PUTRI SURBAN RAHIM

PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI Perkembangan teknologi telah berkembang sangat pesat hingga sekarang. Dulunya banyak daerah-daerah terpencil yang tidak terjamah oleh teknologi, kini dapat merasakan juga teknologi informasi yang beredar saat ini. Kini kita dapat menikmati teknologi informasi dimana saja yang kita mau. Teknologi informasi dapat didefinisikan sebagai perpaduan antara teknologi komputer dan telekomunikasi dengan teknologi lainnya seperti perangkat keras, perangkat lunak, database, teknologi jaringan, dan peralatan telekomunikasi lainnya. Selanjutnya, teknologi informasi dipakai dalam sistem informasi organisasi untuk menyediakan informasi bagi para pemakai dalam rangka pengambilan keputusan.

Dampak Perkembangan Teknologi Informasi Dengan hadirnya perkembangan Teknologi Informasi ini, tentunya semua faktor memiliki dampak positif dan negatif yang bisa berdampak dalam kehidupan kita. Kemajuan teknologi televisi, Handphone, internet dapat berdampak sangat besar bagi kehidupan kita.

Dampak Positif Perkembangan Teknologi Informasi Dampak Negatif Perkembangan Teknologi Informasi 1. Dapat Menjangkau Lebih Jauh Dengan adanya internet, kita dapat menjangkau lebih jauh di semua belahan dunia. Contohnya saja kita berjualan, kita dapat menjangkau seluruh Indonesia, atau bahkan mancanegara untuk memperjualbelikan produk kita. 2. Menemukan Lebih Cepat Dalam dunia pendidikan tentunya kita tidak dapat hanya mengandalkan guru saja. Oleh karena itu, kita dapat memanfaatkan internet untuk mencari hal apapun yang berhubungan dengan pendidikan. Selain itu, pengajar juga dapat menerapkan konsep belajar yang kreatif dan atraktif. 1. Mudahnya Akses Pornografi Tidak dapat dipungkiri, dengan bebasnya akses internet sekarang. Dapat memudahkan terjadinya pornografi. Seperti akses video porno, jual beli film porno, hingga terjadinya aksi porno. Ini yang masih menjadi PR pemerintah untuk menghentikan pornografi ini.    2. Menjadikan Malas salah satu dampak yang paling besar dalam dunia pendidikan adalah menjadikan pelajar malas untuk mengerjakan tugas. Karena dengan adanya internet, pelajar akan dimanjakan dengan komputer. Pelajar akan lebih senang di depan komputer, daripada mengerjakan tugas mereka.

Katalog perpustakaan adalah suatu daftar semua bahan bibliografi yang terdapat di perpustakaan atau kumpulan perpustakaan, seperti rangkaian perpustakaan di beberapa lokasi. KATALOG PERPUSTAKAAN

* Kad Pengarang : katalog resmi, disusun menurut huruf menurut nama pengarang atau penyunting kemasukan. * Katalog Tajuk : katalog rasmi, disusun menurut huruf menurut tajuk kemasukkan. * Katalog Kamus : katalog di mana kesemua kemasukkan (pengarang, judul, subjek, siri) difail sekali dalam aturan huruf. Ini merupakan bentuk utama katalog kad di perpustakaan Amerika Utara sebelum pengenalan katalog berasaskan komputer. * katalog Istilah indeks / Kata kunci : katalog subjek, disusun menurut aturan sistem kata kunci. * Bentuk katalog campuran alphabetik: kadang kadang seseorang menjumpai katalog campuran pengarang / judul, atau pengarang / judul / katakunci. * katalog Ssitematik : katalog subjek, disusun menurut sistematik pembahagian kecil tertentu sesuatu subjek. Juga dikenali sebagai katalog Pengelasan. * Katalog Senarai para : katalog rasmi dengan kemasukan disusun menurut aturan yang sama bahan bibliografik disimpan. Katalog ini turut memain peranan inventori utama bagi perpustakaan. JENIS KATALOG

HUBUNGAN PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI & KATALOG PERPUSTAKAAN * Pemanfaatan komputer di perpustakaan untuk membantu pemakai dalam menelusuri indeks subjek dan indeks pengarang. Jumlah informasi yang disimpan di perpustakaan cenderung membesar dari waktu ke waktu, sehingga tanpa bantuan komputer pencarian informasi akan semakin sulit dilakukan. * Perpustakaan Elektronik. Komputer digunakan untuk menggantikan fungsi katalog dan berdaya tampung besar dan memudahkan pencarian dalam waktu yang singkat. Penyusunan basis data kepustakaan  perlu dilakukan agar informasi dpt dikelompokkan dan disimpan secara teratur . HUBUNGAN PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI & KATALOG PERPUSTAKAAN

CONTOH KATALOG 003 Whi Whitten,Jeffery M                                 Metode desain dan analisis system / Jeffrey L. Whitten,LonnieD.Bentley [dan] Kevis C.Dittman; diterjemahkan : Tim penerjemah Andi.—ed.1.—Yogyakarta :Andi , 2004.                         Xxii,p.726 : ilust .; 21 cm.                         ISBN : 979-731-439-1

TERIMA KASIH