SEKSUALITAS DAN PERNIKAHAN PAI 9 Oktober 2012 GKI Cinere Agus Wiyanto.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
WE ARE FAMILY PDT. ALEX LETLORA GPIB JEMAAT IMMANUEL DI BEKASI.
Advertisements

Berjalan Bersama Dengan Allah Jemaat adalah Pengantin Kristus
KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA SIKAP DAN TANGGAPAN GEREJA
KISAH CINTA Pelajaran 12 untuk 24 Maret 2012.
CINTA, SEKS DAN PERKAWINAN
Bimbingan dan Konseling Jenjang SMA Penabur Jakarta
“Eksistensi Dalam Persekutuan” PA Interaktif GKI Cinere Selasa, 21 Februari 2012 “Eksistensi Diri Di Tengah Kehidupan PErSEKUTUAN”
7 Perkataan Yesus di Salib dan maknanya bagi relasi Suami - Istri
“I Care !” PA Interaktif GKI Cinere Selasa, 2 April 2013.
‘KETIKA YESUS MENJADI PIHAK KE-3’ BINA PASUTRI GKI CINERE PDT.A.LETLORA 28 OKTOBER 2012.
Filologus, Olympus dan Rhodion Materi KAM GPIB JEMAAT IMMANUEL BEKASI 18 juni 2012.
1. Pengantar 2. Landasan Alkitab 3. Time Line 4. Pikiran Baru 5. Kebenaran baru 6. Kekudusan baru 7. Potensi baru.
Penikahan: Antara Janji dan Kenyataan? (When we said “I do”)
PEMAHAMAN ALKITAB Interaktif Selasa, 14 Okt 2014
Doa Keutuhan (Pemulihan dan Pemuridan) Sesi 4 ©2007, 2006 Freedom for the Captive Ministries.
Kisah Para Rasul 15:1-21 TANTANGAN DOKTRINAL.
Oleh: Pdt. Yohanes Bambang Mulyono
(Blessed are the merciful, for they will be shown mercy)
PERGAULAN REMAJA KRISTEN
PEREMPUAN DALAM KITAB SUCI: SUATU REFLEKSI
Sakramen Untuk Pelayanan Persekutuan & Perutusan
Cinta = Buta???.
IMAN YANG BERAKAR,BERTUMBUH DAN BERBUAH
GEREJA &SAKRAMEN Pertemuan ke 9.
CERAI? trus KAWIN LAGI?.
Komisi Kesejahteraan Keluarga
MARI BERBAGI DALAM EKARISTI: ALLAH YANG BERBAGI AGAR KITA PUN BERBAGI
SPIRITUALITAS HIDUP KRISTIANI
SEKSUALITAS KRISTIANI
Kunci Kemenangan terhadap Godaan Seksual
KELOMPOK 4 : Ribka Junita Magdalena M
Spiritualitas: dasar, akar dan jangkar Kita dan spritualitas kita Menurut anda secara pribadi, apakah arti kata “Spiritualitas” itu? Buatlah definisi.
PENEUMATOLOGI Pertemuan ke 6.
Hukum keluarga.
SEKEDAR SUMBANGAN PEMIKIRAN BAHAN PENDALAMAN IMAN APP 2010 TEMA ORANG DEWASA.
SAKRAMEN BAPTIS, PERJAMUAN KUDUS & GEREJA BERSAKSI
S’perti Rusa Rindu Sungai-Mu S’perti Rusa Rindu Sungai-Mu
COURAGE & BOLDNESS.
Hukum keluarga.
Pernikahan yg kudus Tujuan kita mempelajari topik diatas :
POLIGAMI / POLI ANDRI Kenapa kita perlu belajar mengenai Poligami ?
Ekaristi Sumber Berkat Dalam Keluarga
Etos Kerja Positif (Aspek Teologis & Sosial)
RASA MEMILIKI DALAM GEREJA
BAIT SUCI, SINAGOGE DAN JEMAAT
MEMBANGUN PERNIKAHAN ANTI PERSELINGKUHAN
Selingkuh.
Mengampuni Karena Sudah Diampuni
Hikmad Tuhan ttg: Perceraian
MENGASIHI, YES! MENUNTUT, NO!
C. Kesetaraan Laki-Laki dan Perempuan
KISAH CINTA Lesson 12 for March 24, 2012.
Tergelincir Dalam Dosa (Kejadian 3 – 4)
Teman hidup yang sepadan.
ASAS-ASAS HUKUM PERKAWINAN
Etika Seksual Seks menurut Alkitab Kelompok B :
SEKS MENURUT ALKITAB ANGGOTA : 1. NICO NEGUS LUMBANTOBING
SIAPAKAH MANUSIA DALAM ROMA 7?
Grup B EVI PURBA NICO TOBING RUFUS NAPITUPULU SINDY MANALU
Keluarga dan Pernikahan
Etos Kerja Positif (Aspek Teologis & Sosial)
Pelajaran Sekolah Sabat ke 11, 15 Desember 2012
NIKAH Created by : Kelompok 3 DWY KRISNA MULYASTUTI HARUNASMA BELA WAHYU HANDIKA MUHAMMAD NASIR ADZAKI FITRI KURNIASARI.
TINGKAH LAKU ORANG KRISTEN
PERNIKAHAN & KELUARGA.
SEKSUALITAS KRISTIANI
NYANYIAN KASIH YANG INDAH
“APAKAH YANG MEREKA LIHAT DIRUMAH ANDA?”
Transcript presentasi:

SEKSUALITAS DAN PERNIKAHAN PAI 9 Oktober 2012 GKI Cinere Agus Wiyanto

PERKAWINAN : SUCI & SAKRAL Perkawinan adalah suci- simbol hubungan yang utuh antara Tuhan dan manusia Kesatuan lahir batin antara laki-laki dan perempuan yang didasari cinta kasih. Pernikahan Kristen: merupakan inisiatif Allah,  ditanggapi manusia( Kej 2: 18).CIRINYA: 1.kesatuan yang monogamis, 2.ekslusif. 3.Dilandasi oleh cinta kasih 4.kesetiaan atau fidelitas. 5.Terikat sampai kematian memisahkan kita.

SEKSUALITAS & ETIKA Etika: mempelajari baik-buruk /benar&salah  baik pikiran,perkataan dan perbuatan manusia(bertutur tentang perilaku) Etika seksualitas: Apa yang dikehendaki Allah dengan seksualitas? Anugerah Allah. Dinikmati dalam relasi khusus/pernikahan. Bukan tindakan naluriah yang dikendalikan nafsu. Perilaku yang diatur-ditata-dikendalikan sesuai harkat manusia sebagai citra Allah

SEKSUALITAS & ETIKA di PL Seks = pada dirinya bukan suatu yang kotor, najis, tabu dibicarakan. Seks DALAM PL: bagian integral dari penciptaan manusia (kejadian 1:27-29)- digambarkan sungguh amat baik. Ciptaan lain diciptakan dengan baik. Seksualitas harus ditempatkan sekaligus mencitrakan kesucian dan kekudusan Allah....!

SEKSUALITAS & ETIKA di PL Seks = Kejadian 2:18-25 Tuhan menciptakan kemanunggalan suami isteri.- seks harus diletakkan dalam kesatuan relasi yang paling dekat antara suami istri. Bukan sekedar pemuas hasrat libido saja. Eros –libido/cinta birahi harus diletakkan dalam kerangka yang lebih luas  pernikahan.

SEKSUALITAS & ETIKA di PL Seksualitas= baik.luhur.,suci. Namun Manusia berdosa- menyebabkan keberdosaan-termasuk seksualitasnya, menjadi sudah tidak murni lagi. = mengekploitasi pasangan- Melahirkan perilaku menyimpang.Homo Im 18:22;Yehez 16:49- baca juga PB: Rm1:26-27;1 kor6:9-11;I Tim1:10

SEKSUALITAS & ETIKA di PL Persetubuhan : ibr yada- diterjemahkan dengan mengenal.kej 4:1. seksual bukan sekedar pemuas biologis tapi pengenalan yang mendalam.cerminan dari hubungan jiwa dan raga secara total. Sebagai mandat : (A)prokreasi? –buah cinta dalam keluarga; (B)afeksi perasaan mendalam?-baru (C)rekreasi- kesenangan/kenikmatan?.

SEKSUALITAS & ETIKA di PL Cara menyatakan kasih dan kesetiaan melalui hubungan seksualitas (Yada) Seksualitas diluar pernikahan = identik dengan penyembahan berhala? – Baca Im 18:1-30;20:10-21 Hukumannya tegas= hukuman mati - Ulangan 22:13-30

SEKSUALITAS dlm PB Tidak bicara langsung tentang seksualitas, tetapi merefleksikan Kejadian= Mat 19:1-12. hubungan seksualitas yang dipayungi pernikahan sebagai sesuatu yang sakral dan tidak boleh diceraikan manusia. Pernikahan adalah hubungan intim dalam penyerahan totalitas jiwa raga, mengandaikan hubungan intim Kristus dan jemaat (Ef 5: ) kasih agape =pengorbanan dan kesediaan memberikan diri kepada pasangan.

SEKSUALITAS dlm PB Paulus : I kor 7 Seks bukan sesuatu yang tabu tetapi juga menentang seks bebas (I Kor 6:13- 18) Seks ditempatkan dalam pernikahan- ada landasan cinta kasih. Ada kesetiaan,saling pengertian, ada penghargaan dan dinikmati dalam kebersamaan Kode etik RSL - X

KESIMPULAN Seksualitas bukan sekedar masalah biologis. Ditempatkan sebagai bagian yang integral dari kemanusiaan (humanum) dan menemukan tempatnya sebagai mandat illahi (divinum) Cermin relasi total, kontiniu dan kesetiaan.

SEKSUALITAS dlm PB Perempuan bukan sekedar obyek pemuas. Kasih suami (harus melahirkan kasih agape) bagi isteri dak keluarga. Hubungan seks sebagai ekspresi kasih dan hormat, hormat kepada pasangan sama dengan hormat kepada diri sendiri (Ef 5:33) Ditekankan makna kesucian dan kekudusan

KESIMPULAN Perkawinan dan rumah tangga adalah persekutuan hidup yang suci dan abadi/terikat sampai maut memisahkan kita Tugas manusia: mensyukuri dan melibatkan Tuhan dan melihara mandat illahi (divinum) Sebagai persekutuan seumur hidup tidak ada kamus kata cerai. Masalah yang timbul dalam perkawinan pasti dapat diperbaiki.