Bab 4 Adat Istiadat dalam Masyarakat

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
DASAR-DASAR SENI BUDAYA. Adaptif Pengertian Kebudayaan dan Seni.
Advertisements

Memahami prinsip dasar ilmu sejarah
Norma yang berlaku dalam kehidupan masyarakat
SOSIOLOGI SMA Nilai dan norma sosial KELAS X SEMESTER 1.
MEMBANGUN KETAHANAN SOSIAL BUDAYA GUNA MENINGKATKAN KETAHANAN NASIONAL
NILAI DAN NORMA BY. DJUNIJANTO BERANDA UJI KOMPETEN SIMPULAN MATERI
Ulasan Jenis Etika Ika Rahma S.
BAB 3 JATI DIRI SERTA SITEM INFORMASI DAN KOMUNIKASI PGRI
Created by : Dewi Mulyasari F, S.Pd NIP
Universitas Islam “45” Bekasi
Suku Sasak Suku Sasak adalah suku bangsa yang mendiami Pulau Lombok dan menggunakan bahasa Sasak. Suku ini berasal dari Jawa dan Bali. Sebagian besar masyarakatnya.
HUKUM KEBIASAAN & HUKUM ADAT M. Hamidi Masykur, S.H., M.Kn
? masyarakat BAHAN – KONSTRUKSI ARSITEKTUR RAKYAT
IDENTITAS NASIONAL DAN GLOBALISASI
KOMUNIKASI LINTAS BUDAYA OLEH ACIP RAKHMAT
Lembaga Kemasyarakatan
Assalamu’alaikum bismillah...
TUGAS PRAKARYA KAIN TRADISIONAL INDONESIA FITA PRATIWI ANIFA
Diferensiasi Sosial Artinya klasifikasi masyarakat secara mendatar/horizontal/tidak menimbulkan kelas-kelas sosial. Misalnya perbedaan agama, suku, klan,
Lola Sarjayanti
Kegiatan Awal.
M HALIM NILAI, NORMA DAN HUKUM.
BAB 4 Menjelajah Masyarakat Indonesia
PAPARAN DIREKTUR JENDERAL BINA KEUANGAN DAERAH
Lembaga Sosial (pranata sosial)
VALERIA GABELAN
Mata Kuliah Keluarga dan Kewarisan Adat
MANUSIA KEBUDAYAAN.
STRUKTUR SOSIAL DAN DIFERENSIASI SOSIAL
Komunikasi Lintas Budaya
DATA KEBUTUHAN GURU (NASIONAL) TAHUN
By Hukum 2012 A Kelompok Perkawinan
Bab 8 BUDAYA.
Oleh : Dwi Oktafia Ariyanti
MANUSIA DAN BUDAYA Doris Febriyanti, M.Si.
BAGI GURU SEKOLAH DASAR
KERAGAMAN SUKU BANGSA DAN BUDAYA INDONESIA
Keragaman Suku Bangsa dan Budaya di Indonesia
IDENTITAS NASIONAL.
SOCIAL INSTITUTION Pertemuan Keempat TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM:
HUKUM KEBIASAAN & HUKUM ADAT
Lembaga Sosial (pranata sosial)
ETNOGRAFI.
Keragaman Suku Bangsa dan Budaya
DATA KEBUTUHAN GURU SD NEGERI (NASIONAL) TAHUN
IDENTITAS NASIONAL DAN GLOBALISASI
Keragaman Suku Bangsa di Indonesia
DIFERENSIASI Hasan Bisri.
Masyarakat.
MENUMBUHKAN KESADARAN DAN KETERIKATAN TERHADAP NORMA
DATA KEBUTUHAN GURU SMK NEGERI (NASIONAL) TAHUN
Masyarakat, Norma dan Hukum
Summative Assessment Unit 3
Oleh: Airi Safrijal, S.H., M.H.
Kelompok VI: Masjoko ( ) Very Neno Tahin ( ) Anisetus B. Ole ( )
BAB 03 SOCIAL INSTITUTION
JURUSAN FARMASI FAKULTAS FARMASI UNIVERSITAS HALU OLEO KENDARI.
Tata Kelola Pemerintahan Desa
KELOMPOK 1 Aliong Celine clarita Florensia irene Handayani eka putri
SOCIAL INSTITUTION Pertemuan Keempat TUJUAN INSTRUKSIONAL UMUM:
YULIANTI NIM :  Peserta didik mampu Menyebutkan suku bangsa Indonesia yang menjadi keturunan ras proto melayu dan deutro melayu Menyebutkan.
Keberagaman Budaya - SMA 71 Jakarta // Muatan Lokal
BAB 4 Menumbuhkan Kesadaran dan Keterikatan terhadap Norma
Traditional Houses of Indonesia
NORMA SOSIAL. PENGERTIAN NORMA SOSIAL Norma merupakan perwujudan atau aplikasi dari nilai- nilai yang dianut oleh suatu masyarakat Contoh : Dalam rumah.
ETIKA & NORMA Baham 02 a.
KONDISI KEPULAUAN INDONESIA. NENEK MOYANG BANGSA INDONESIA Untuk mengetahui asal nenek moyang bangsa Indonesia, kita bisa menggunakan dua cara, yakni.
MEDIA TAYANG KELEMBAGAAN DESA PEMBINAAN / PENATAAN LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA DIREKTORAT JENDRAL PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA.
Ulasan Jenis Etika Ika Rahma S.
MEMAHAMI DESA Insan Mahmud, SE, M.Si FKSP – UNSIQ 2017.
Transcript presentasi:

Bab 4 Adat Istiadat dalam Masyarakat PPKn

Tujuan Pembelajaran Membedakan pengertian norma, kebiasaaan, dan adat istiadat. Menunjukan contoh melaksanakan norma dalam kehidupan sehari-hari. Menunjukan contoh bentuk kebiasaan dan adat istiadat dalam masyarakat. Menunjuka kegiatan di masyarakat yang berkaitan dengan pelaksanaan norma, kebiasaan, dan adat istiadat. Menjelaskan pentingnya memahami norma, kebiasaan, dan adat istiadat. Menyebutkan contoh budaya nasional. Menjelaskan pentingnya tradisi gotong royong dalam kehidupan bersama.

Norma, kebiasaan, dan adat istiadat Norma adalah ukuran atau aturan-aturan yang berisi petunjuk tentang tingkah laku yang wajib dilakukan atau tidak dilakukan oleh manusia dan bersifat mengikat. Kebiasaan biasanya dicirikan dengan perbuatan yang dilakukan berulang-ulang dalam bentuk yang sama, dianggap penting, dan harus terus dipertahankan. Contoh : jika masuk ke rumah orang harus permisi terlebih dahulu dengan mengetuk pintu atau mengucapkan salam.

Adat istiadat adalah kaidah di masyarakat yang dianggap sacral dan berhubungan dengan tradisi masyarakat serta dilakukan secara turun menurun. Adat istiadat merupakan hukum yang tmbuh, berkembang, hidup dalam masyarakat, dan memenuhi kebutuhan masyarakat. Adat istiadat bersifat lokal. Contoh : upacara pernikahan adat Jawa tentu berbeda denagn upacara adat Bali.

Adat istiadat dapat dikelompokan menjadi dua, yaitu : Adat istiadat yang mengandung sanksi disebut dengan hukum adat atau norma adat Adat istiadat yang tidak mengandung sanksi disebut tradisi

Berdasarkan Peraturan Menteri dalam negeri No Berdasarkan Peraturan Menteri dalam negeri No.52 Tahun 2007, tujuan dan maksud pelestarian adat istiadat adalah : Pelestarian dan pengembangan adat istiadat dan nilai social budaya masyarakat dimaksudkan untuk memperkokoh jati diri individu dan masyarakat dalam mendukung kelancaran penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan. Untuk mendukung pengembangan budaya nasional dalam mencapai peningkatan kualitas ketahanan nasional dan keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Beberapa kebiasaan antardaerah Adat Istiadat Batak (Sumatera Utara) Bagi masyarakat Batak, sistem kemasyarakatan itu terbentuk dalam beberapa marga. Pada prinsipnya, perkawinan dalam lingkungan satu marga dilarang karena orang semarga itu dianggap saudara sekandung. Adat Istiadat Bugis (Sulawesi Selatan) Provinsi Sulawesi Selatan, terdiri atas empat suku bangsa utama, yaitu suku bangsa Bugis, suku bangsa Makassa, suku bangsa Toraja dan suku bangsa Mandar.