Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Tujuan Audit Penj.&penagihan

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Tujuan Audit Penj.&penagihan"— Transcript presentasi:

1 Tujuan Audit Penj.&penagihan
Memastikan bahwa pencatatan telah disajikan sesuai SAK. Memahami bisnis proses Menguji IC yang berjalan Memahami risiko yang timbul

2 Transaksi yang berkaitan dalam penjualan & penagihan
Penjualan ( tunai & kredit ) Penerimaan kas Retur & pengurangan penjualan Penghapusan piutang tak tertagih Perkiraan beban piutang tak tertagih

3 Fungsi Bisnis Pendapatan & Penagihan, serta dokumen
Siklus ini dimulai dari permintaan pelanggan dan berakhir dengan pengubahan barang atau jasa menjadi piutang usaha, dan akhirnya menjadi uang tunai.

4 Dukumen & catatan : Penerimaan Pesanan /sales order (deskripsi,kuantitas,informasi tentang barang tersebut ) ·Persetujuan Kredit ( analisa kemampuan pelanggan, antisipasi tdk tertagih melalui survey lapangan )  Pengiriman barang ( pengiriman barang dan otomatis akan membuat faktur penjualan serta jurnal penjualan )

5 Lanjutan Penagihan ( pengiriman telah tertagih, review kelengkapan dokumen, seperti : faktur penjualan, surat jalan, bukti pengeluaran barang,dll ) Hal terpenting dalam penagihan : semua pengiriman telah ditagih ( SJ VS Fkt.Penj. ), pastikan tidak ada pengiriman ditagih lebih dari 1 x ( pegeluaran brg, Inv, kas/bank ), pengiriman ditagih dengan jumlah yang tepat.( SJ , otorisasi )

6 Bisnis proses penerimaan kas
Remittance advice ( nama pelanggan, nomor faktur, dan jumlah faktur ) File transaksi penerimaan kas ( penerimaan kas dalam 1 periode,mis : hari, minggu, bulan. Dihasilakan oleh IT. ) VS bukti R/K

7 Bisnis Proses Retur Memo Kredit Jurnal Retur & pengurangan penj.

8 Bisnis proses piutang tak tertagih
Formulir otorisasi piutang tak tertagih

9 Pemahaman pengendalian internal
Walkthrough Kuesioner SOP Menilai risiko pengendalian yang berjalan saat ini. Indentifikasi kelemahan pengendalian dan evaluasi perbaikan.

10 Tujuan Pemahaman IC Indentifikasi pengendalian berjalan
Indentifikasi kelemahan Dikaitkan dengan tujuan pemeriksaan ( perbaikan dalam Manj.letter )

11 Pengujian Auditor terhadap pengendalian internal auditee
Pemisahan tugas yang memadai, antisipasi kecurangan & salah saji ( kredit dengan penagihan,dll ) Otorisasi yang tepat, mis : kredit harus di otorisasi sebelum penjualan, barang harus di otorisasi sebelum barang di kirim. Tujuan untuk meminimalisir penjualan tidak tertagih. Dokumen di beri nomor secara berurutan Pengiriman laporan bulanan penjualan kepada pelanggan

12 Lanjutan transaksi melampaui batas kredit pada sistem komputerisasi.
Digunakan price list jika memungkinkan

13 Pengujian Substantif Atas Penjualan
Mencatat penjualan yang terjadi. Untuk mengantisipasi : penjualan dicatat sementara pengiriman tdk pernah dilakukan ( bagaiman proses auditnya ? ) penjualan di catat lebih dari 1 kali. pengiriman dilakukan kepada pelanggan fiktif ( penjualan & pengiriman dilakukan oleh petugas yang sama ) bagaimana proses audit dan saran perbaikan ?

14 Arah Pengujian Pemeriksaan dari dok.sumber ke jurnal
Pemeriksaan dari jurnal kembali ke dok.sumber Untuk mengantisipasi transaksi yang dihilangkan dan transaksi yang tidak ada. Mana dari kedua pemeriksaan untuk menemukan kondisi diatas ?

15 Penjualan di catat dengan akurat
Mengirimkan jumlah barang yang di pesan Menagih dengan akurat, sesuai barang yang di kirim Mencatat dengan tepat jumlah yang di tagih.

16 4. Penjualan di catat pada tanggal yang tepat
Penjualan di catat setelah pengiriman barang/jasa dilakukan.( review DO dengan Fkt.penj.) Pemeriksaan dilakukan dengan cut off , 5 hari sebelum dan sesudah tgl neraca. Penjelasan menurut anda ? Tujuannya ? Jika ditemukan kesalahan catat, apa yang dilakukan ?

17 Penjualan di klasifikasikan dengan benar
Penjualan aktiva di catat pada penjualan Saat dilakukan pemeriksaan, ditemukan kondisi tsb, apa yang anda lakukan ?

18 Retur & pengurangan penjualan
Transaksi tidak material Antisipasi pencurian pendapatan, dengan mencatat retur fiktif Bagaimana pemeriksaan menurut anda ?

19 Mendesain pengujian pengendalian penerimaan kas
Menentukan apakah penerimaan kas telah di catat, untuk penerimaan secara tunai ( krusial sebelum kas dicatat, bagaimana proses auditnya ? ) Pengujian bukti penerimaan kas Pengujian pengungkapan lapping piutang ( antisipasi dengan pemisahan tugas, cuti wajib bagi petugas kas, klarifikasi ke pelanggan )

20 Pengujian u/penghapusan piutang tak tertagih
Kemungkinan karyawan klien melakukan penyimpangan dengan menghapus piutang usaha yang telah ditagih. Periksa otorisasi pada manajemen senior Periksa korespodensi dengan klien Periksa ke piutang usaha, apakah telah dicatat.

21 Lanjutan... Penghapusan piutang tak tertagih, perlukah memberitahukan kepada pelanggan ? Alasannya ?


Download ppt "Tujuan Audit Penj.&penagihan"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google