Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Bab 4. Desain Proses.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Bab 4. Desain Proses."— Transcript presentasi:

1 Bab 4. Desain Proses

2 Keputusan suatu proses mempengaruhi harga, kualitas, pengiriman/penyerahan (delivery) dan fleksibilitas operasi. 2 jenis proses : Menurut jenis aliran produk : Lini / garis Intermittent (terputus-putus) Proyek Menurut jenis pesanan pelanggan Untuk persediaan Jika ada pesanan

3 Menurut aliran produk Lini Intermittent

4 Proyek 1 3 Selesai Mulai 2 4

5 Karakteristik Proses Produk Karakteristik Lini Intermittent Proyek
Jenis pesanan Berkesinambungan atau kelompok besar Kelompok Unit tunggal Aliran produk Berurutan Berbaur Tidak ada Variasi produk Rendah Tinggi Sangat tinggi Jenis pasar Massa Pesanan Unik/ khusus Volume Sedang

6 Tenaga kerja Modal Karakteristik Lini Intermittent Proyek Keterampilan
Rendah Tinggi Jenis tugas Berulang/rutin Tidak rutin Upah Karakteristik Lini Intermittent Proyek Investasi Tinggi Sedang Rendah Persediaan Peralatan Khusus Multi guna

7 Perencanaan dan pengendalian
Sasaran Perencanaan dan pengendalian Karakteristik Lini Intermittent Proyek Fleksibilitas Rendah Sedang Tinggi Biaya Kualitas Konsisten Berubah-ubah Pengiriman (delivery) rendah Karakteristik Lini Intermittent Proyek Pengendalian produksi Mudah Sulit Pengendalian kualitas Pengendalian persediaan

8 Menurut jenis pesanan Karakteristik Membuat untuk persediaan
Membuat untuk pesanan Produk Ditentukan produsen Variasi rendah Murah Ditentukan pemesan Variasi tinggi Mahal Sasaran Keseimbangan persediaan, kapasitas dan pelayanan Pengaturan waktu penyerahan dan kapasitas Masalah utama operasi Peramalan (forecasting) Perencanaan produksi Pengendalian persediaan Janji penyerahan Waktu penyerahan

9 Matriks karakteristik proses
Membuat untuk persediaan Membuat atas pesanan Lini I Pengilangan minyak Penggilingan gandum Pabrik pengalengan kafetaria II Lini perakitan mobil Perusahaan telepon Keperluan listrik Intermittent III Bengkel mesin Rumah makan siap santap Pabrik pecah belah Mebel IV Rumah makan Rumah sakit Perhiasan pesanan Proyek V Rumah “spekulasi” Likisan komersial VI Bangunan Perahu / kapal Potret / foto

10 QUIZ Keputusan prosen yang diambil oleh manajemen dapat mempengaruhi aspek-aspek lainnya. Sebutkan hal-hal yang dapat dipengaruhi oleh keputusan proses! Sebutkan dan gambarkan jenis-jenis proses berdasarkan aliran produk! Sebutkan dan gambarkan jenis-jenis proses berdasarkan pesanan pelanggan! Buatlah perbandingan karakteristik perencanaan dan pengendalian dalam proses berdasarkan aliran produk! Buatlah perbandingan karakteristik proses berdasarkan pesanan pelanggan!


Download ppt "Bab 4. Desain Proses."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google