Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

KERTAS DARI SERABUT KELAPA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "KERTAS DARI SERABUT KELAPA"— Transcript presentasi:

1 KERTAS DARI SERABUT KELAPA
Kelompok 5  Alvionita Revila Nurisya Alfiolena Mamas Daniyar Novi Rahmawati Vemy Suryo

2 Latar Belakang Serat buah sawit merupakan hasil samping dari pengolahan kelapa sawit yang dipisahkan dari buah setelah pengutipan minyak dan biji dalam proses pemerasan. Pada tahun 2004, dari pengolahan 53,726 juta ton tandan buah segar menjadi CPO diperoleh hasil samping berupa serabut sawit sebesar 10,752 juta ton. Pulp merupakan bubur kertas yang berasal dari hasil pemisahan serat dari bahan berserat baik kayu maupun non kayu yang melalui beberapa proses pembuatan. Bahan yang dibutuhkan pada proses pembuatan pulp adalah selulosa yang sudah terpisah dengan komponen lainnya seperti lignin.

3

4 Skala Lab Input output Serabut 188gr Lem 18.8gr Kardus 18.8gr
Di haluskan Input output Serabut 188gr Lem 18.8gr Kardus 18.8gr Air 1000ml Jumlah = gr Bubur pulp 1070gr Skrap 155.6gr Di cuci input output Serabut 50gr Air 200ml Jumlah = 250gr Air Kotor 200ml Di cetak Input output Serabut 188gr Lem 18.8gr Kardus 18.8gr Air 1000ml Jumlah = gr Bubur pulp 1070gr Skrap 155.6gr Di haluskan Input output Serabut 50gr Air 500ml Jumlah = 550gr Serabut 470 gr Air kotor + skrap 80 gr Di masak Input output Serabut 470gr Jumlah = 470gr Skrap 282gr Serabut 188gr Di keringkan Input output Serabut 188gr Lem 18.8gr Kardus 18.8gr Air 1000ml Jumlah = gr Bubur pulp 1070gr Skrap 155.6gr

5 Skala Ganda Input output Serabut 500gr Air 5000ml Jumlah=5500gr
Di cuci Input output Serabut 3585gr Jumlah=3585gr Skrap gr Serabut 2990gr Di haluskan Input output Serabut 500gr Air ml Jumlah=5500gr Serabut 3585 gr Air kotor + skrap 1915 gr Jumlah = 5500gr Di masak Input output Serabut 500gr Air ml Jumlah=2500gr Serabut gr Air Kotor 2000ml Jumlah= 2500gr

6 Cetakan bubur kertas 2905gr
Di haluskan Input Output Cetakan bubur kertas 2905gr Jumlah = 2905gr Uap air 2657gr Lembaran kertas seni = 248gr Di cetak Input Output Bubur pulp 2905gr Jumlah = 2905gr Cetakan bubur kertas 2905gr Di keringkan Input Output Serabut 2990gr Lem 299gr Kardus 299gr Air 1000ml Jumlah = 4588gr Bubur pulp 2905gr Skrap 1683gr

7 Daftar mesin dan peralatan
No Nama Gambar Fungsi Cara Kerja Kapasitas Jenis MESIN 1. Oven Listrik Untuk mengeringkan kertas Oven memanfaatkan gelombang listrik yang dihasilkan oleh magnetron yang berada dalam oven, yang dapat menimbulkan panas sehingga bahan menjadi matang 5 kg Logam 2. Blender Untuk mengecilkan ukuran bahan Menghancurkan bahan sampai bahan menjadi homogen 1 liter 3. Timbangan Digital Untuk menimbang berat bahan Meletakkan bahan ke timbangan kemudian beratnya muncul dalam bentuk digital 2000 gram

8 4. Kompor Sebagai tempat penyalaan api (sumber panas) Menghidupkan tombol kompor sampai api menyala Double Logam 5. Panci Sebagai wadah untuk memanaskan bahan Memasukkan bahan ke dalam panci 5 kg 6. Pengaduk Sebagai alat untuk mengaduk Meletakkan spatula ke bahan kemudian mengaduk bahan tersebut - Non logam

9 7. Bak pencuci Sebagai wadah air yang membantu pada proses pentatakan dan pencucian kertas Memasukkan air ke dalam bak pencuci 15 liter Non logam 8. Screen sablon Sebagai alat untuk mencetak kertas Memasukkan bahan ke dalam screen sablon 21x29,7 cm 9. Triplek Sebagai wadah kertas Meletakkan kertas yang telah dicetak ke triplek sampai kertas mongering 30x20 cm

10 10. Kain Saring Sebagai media yang pembantu pemindahan kertas ke triplek Meletakkan kain saring ke atas triplek kemudian - Non logam 11. Cawan petri Sebagai bahan untuk bahan yang akan diamati Meletakkan bahan ke cawan petri 12. Gunting Untuk mengecilkan ukuran bahan Memotong bahan Logam

11 Kebutuhan bahan baku, bahan tambahan, utilitas
Kebutuhan bahan baku dasar yang digunakan dalam pembuatan kertas seni dalam skala lab yakni serabut kelapa sawit 50 gram. Bahan baku tambahan yang digunakan terdiri dari NaOH 10% sebanyak 5 gram, lem kayu 18.8 gram dan kardus 18.8 gram. Untuk utilitas sendiri yaitu hanya menggunakan air 1500ml. Pada skala ganda tinggal melipatkan 10 kali dari ukuran skala lab.

12 Rendemen produk Rendimen = 9 50 𝑋100% = 18%
skala leb Rendimen = 𝑋100% = 18% Rendimen = 𝑋100% = 10% Rendimen = 𝑋100% = 14%

13 1. Rendimen = 14 500 𝑋100% = 2,8% 2. Rendimen = 95 500 𝑋100% = 19%
Skala Ganda 1. Rendimen = 𝑋100% = 2,8% Rendimen = 𝑋100% = 19% 3. Rendimen = 𝑋100% = 2,8% 4. Rendimen = 𝑋100% = 3,4% 5. Rendimen = 𝑋100% = 3,2% 6. Rendimen = 𝑋100% = 3% 7. Rendimen = 𝑋100% = 5,8% 7. Rendimen = 𝑋100% = 9,6%

14 kesimpulan . Untuk skala lab, grammatur, terbesar didapat pada kertas ke 2 yaitu sebesar 363,74 𝑔𝑟/m2. Untuk rendemen, terbesar yaitu pada rendemen 1 sebesar 18%. Pada kadar air, dipilih kadar air terkecil karena kertas terbaik adalah dengan kadar air terkecil yaitu sebesar 5,59% di kertas kedua. Untuk skala ganda, grammatur terbesar didapat pada kertas ke 2 yaitu sebesar 1361,13 𝑔𝑟/m2. Untuk rendemen, terbesar 19% pada kertas kedua. Pada kadar air, dipilih kadar air terkecil karena kertas terbaik adalah dengan kadar air terkecil yaitu sebesar 9,13% di kertas keempat

15 Hasil produk


Download ppt "KERTAS DARI SERABUT KELAPA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google