Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWAN

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWAN"— Transcript presentasi:

1 STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWAN
Standar Kompetensi Memahami keterkaitan antara struktur dan fungsi jaringan tumbuhan dan hewan serta penerapannya dalam konteks Salingtemas

2 Kompetensi Dasar Tujuan :
2.2 Mendeskripsikan struktur jaringan hewan Vertebrata dan mengaitkannya dengan fungsinya Tujuan : 1.Membedakan berbagai jaringan pada tubuh hewan 2. Menjelaskan fungsi tiap-tiap jaringan pada hewan 3.Menggunakan pengetahuan tentang jaringan untuk pemecahan masalah ,sepseti penggunaan transplantasi kulit untuk penyembuhan luka bakar

3 STRUKTUR DAN FUNGSI TUBUH HEWAN
1) Sel 5) Individu Tingkat Organisasi Struktural 4) Sist. Organ 3) Organ 2) Jaringan 3

4 4) J. Otot 1) J. Epitel Jaringan Hewan 3) J. Syaraf 2) J. Ikat

5 Jaringan Epitelium

6 MACAM EPITELIUM 1. Berdasar Bentuk Sel Skuamosa ( pipih )
Kuboidal (kubus ) Kolumner ( batang ) 2.Berdasar Lapisan Epitelium sederhana (simple epithelium) Epitelium berlapis (stratified epithelium ) Epitelium berlapis semu( pseudo stratified)

7 Epitelium Selapis Pipih Epitelium Selapis Kuboid
Epitelium Selapis Batang Epitelium Berlapis Semu Epitelium Berlapis Pipih Epitelium Berlapis Kuboid Epitelium Berlapis Batang Epitelium Transisional MACAM EPITELIUM BERDASAR JUMLAH LAPISAN SEL DAN BENTUK

8 Epitelium Selapis Pipih
Bentuk sel pipih Fungsi : jalan pertukaran zat dari luar ke dalam sel tubuh atau sebaliknya Lokasi : dinding dalam kapiler darah, Dinding alveolus

9 Epitelium Selapis Kuboid
Bentuk : kubus Dari permukaan seperti sarang lebah atau poligonal Lokasi : epitelium tubulus ginjal, permukaan ovarium, Kelenjar tiroid

10 Epitelium Selapis Batang (silindris/kolumner)
Bentuk batang Ada yang memiliki silia di permukaanya pada oviduk Yang tidak bersilia didnding usus bagian dalam,kandung empedu Epitelium Selapis Batang

11 Epitelium Berlapis Semu
Tersusun selapis sel Tetapi ketinggian sel tidak sama Lokasi : Trakea

12 Epitelium Berlapis Pipih
Tersusun berlapis Selpaling dasar disebut sel basal,terletak diatas membran basal Lokasi : esofagus,vagina Epitelium Berlapis Pipih

13 Epitelium Berlapis Kuboid
Lokasi : saluran kelenjar keringatl folikel ovarium, kelenjar ludah Epitelium Berlapis Kuboid

14 Epitelium Berlapis Batang ( silindris )
Lokasi : permukaan uretra

15 Epitelium Transisional
Bentuk sel epitelium berubah-ubah tergantung pada derajat peregangan kandung kemih Ketika kandung kemih terisi urin ,sel basal berbentuk kubus atau silindris,lapisan tengah kuboid,lapisan ataspipih sampai kuboid

16 Macam epitelium berdasar struktur dan fungsi
1. Epitelium penutup berperan melapisi permukaan tubuh,permukaan organ,melapisi rongga atau melapisi permukaan dalam suatu saluran misal dinding dalam pembuluh darah,dinding dalam saluran pencernaan 2. Epitelium kelenjar, Sel-selnya menghasilkan sekret atau getah cair

17 Macam Kelenjar 1. Kelenjar Endokrin  tidak memiliki saluran pengeluaran (kelenjar buntu ) Sekret yang dihasilkan (hormon) langsung masuk ke pembuluh darah Contoh : kelenjar tiroid, paratiroid,dsb

18 Macam kelenjar (lanjutan)
2. Kelenjar Eksokrin  memilki saluran pengeluaran untuk menyalurkan sekret misal : enzim , air liur, keringat Ada 2 kelompok  a.uniseluler Contoh Sel Goblet  penghasil mukus( lendir) pada lapisan usus halus dan saluran pernapasan b. Multiseluler

19 Tubular Bercabang Sederhana Tubular Bergelung Sederhana
Tubular Sederhana pada kelenjar Liberkuhn pada usus. Alveolar Sederhana Terdapat pada kelenjar mukus dan kelenjar racun pada katak. Tubular Bercabang Sederhana Terdapat pada bagian fundus lambung. Tubular Bergelung Sederhana pada kelenjar keringat.

20 Alveolar Bercabang Sederhana Tubular Alveolar Majemuk
pada daerah kulit. Alveolar Majemuk pada glandula mamae. Tubular Majemuk padakelenjar Brunner dan kelenjar susu Tubular Alveolar Majemuk pada kelenjar ludah sub-maksilaris.

21 Jaringan IKat Jaringan yang berhubungan dengan jaringan lain atau dengan organ Fungsi jaringan ikat 1.melekatkan suatu jaringan ke jaringan lain 2.membungkus organ 3. mengisi rongga diantara organ 4.menghasilkan imunitas

22 Komponen Jaringan Ikat
1. Sel  sel fibroblas,sel makrofag, sel mast, sel darah putih (leukosit) 2. Serabut  Kolagen (serabut putih) Serabut elastin ( serabut kuning ) Serabut retikulum 3. Zat dasar

23 makrofag Fibroblas Serabut kolagen Serabut elastin Matriks interseluler Kapiler darah

24 Jaringan Ikat

25 Jaringan Ikat

26

27 Jaringan Otot

28

29 NEURON

30 Oral cavity Mouth Tongue Pharynx Salivary glands esophagus Liver Stomach Pyloric sphincter Stomach Gall- bladder Small intestine Pancreas Small intestine Large intestine Rectum Anus Figure 21.4


Download ppt "STRUKTUR DAN FUNGSI JARINGAN HEWAN"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google