Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MOTIVASI MENJADI MURABBI

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MOTIVASI MENJADI MURABBI"— Transcript presentasi:

1 MOTIVASI MENJADI MURABBI

2 KEWAJIBAN DAKWAH “Dan hendaknya ada di antara kamu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh kepada yang makruf dan mencegah dari yang mungkar, merekalah orang-orang yang beruntung.”(Ali Imron :104) “Sesungguhnya orang yang menyembunyikan apa yang telah Kami turunkan berupa keterangan-keterangan (yang jelas) dan petunjuk setelah Kami menerangkannya kepada manusia dalam Al Kitab, mereka itu dilaknat Allah dan dilaknati (pula) oleh semua (makhluk) yang dapat melaknati.” (Al Baqoroh : 159) “Barangsiapa di antara kamu melihat suatu kemungkaran, ubahlah dengan tangannya. Jika tidak mampu, maka dengan lisannya. Jika tidak mampu, maka dengan hatinya, itulah selemah-lemah iman.”(Muslim)

3 JIKA TIDAK MENTARBIYAH
Ilmu yang tidak bermanfaat (آفَاتُ الْعِلْمِ ( Kendali dari neraka (لِجَامٌ مِنَ النَّارِ) Terhenti regenerasi (أَبْتَرِيَّةُ الْجَيْلِ) Umat yang sesat (ضَلاَلُ الأُمَّةِ) Dha’ful ummah (ضَعْفُ الأُمَّةِ) Kehilangan eksistensi(ضِيَاعُ الأُمَّةِ)

4 Jika Mentarbiyah Umat yang cerah/ kuat/ eksis
Ilmu yang bermanfaat (زَكَاةُ الْعِلْمِ) Mengokoh- kan ilmu & pemaham-an (تَثْبِيْتُ الْعِلْمِ وَالْفَهْمِ) Menambah ilmu & keahlian (زِيَادَةُ الْعِلْمِ وَالْخِبْرَةِ) Pahala berlipat ganda (مُضَاعَفَةُ الأَجْرِ) Proses regenerasi (تَوَاصُلُ الْجَيْلِ) Umat yang cerah/ kuat/ eksis (هِدَايَةُ الأُمَّةِ وَقُوَّتُهَا وَكِيَانُهَا)

5 PERAN MURABBI AYAH QAID GURU SYEIKH dalam hal hubungan athifiyah
(الأَبُ فِي الشُّؤُوْنِ الْعَاطِفِيَّةِ) GURU Dalam bidang ilmu (الأُسْتَاذُ فِي الشُّؤُوْنِ الْعِلْمِيَّةِ) SYEIKH Dalam bidang ruhiyah (الشَّيْخُ فِي الشُّؤُوْنِ الرُّوْحِيَّةِ) QAID dalam bidang organisasi & kerja (الْقَائِدُ فِي الشُّؤُوْنِ الإِدَارِيَّةِ) PERAN MURABBI

6 KENDALA MENJADI MURRABI :
1. Kendala kemauan yakni kendala berupa belum munculnya kesadaran dan motivasi yang tinggi dari sebagian kita untuk menjadi murrobi 2 Kendala kemampuan yakni kendala berupa minimnya pengetahuan dan pengalaman menjadi murrobi. 3 Kendala kesempatan Yakni kendala ketiadaan waktu dan kwesempatan untuk menjadi murrobi.

7 KEUTAMAAN MENJADI MURRABI :
1. Melaksanakan kewajiban syar’i 2. Menjalankan Sunnah Rasul 3. Mendapatkan pahala yang berlipat ganda 4. Mencetak pribadi-pribadi unggul 5. Belajar berbagai ketrampilan 6. Meningkatkan iman dan taqwa 7. Merasakan manisnya ukhuwah

8 SYARAT MURRABI : 1. Memiliki pengetahuan tentang islam sebagai minhajul hayyah ( metode hidup ), khususnya menguasai kurikulum halaqah ( yang biasanya dibuat oleh jama’ah ) 2. Mempunyai kemampuan membaca dan menulis huruf arab, meskipun tingkat dasar. 3. Tidak terbata-bata dalam membaca Al Qur’an. 4. Mempunyai klemampuan mengorganisir 5. Mempunyai kemampuan merespon dan menyelesaikan masalah 6. Mempunyai kemampuan menyampaikan ide dan pengetahuanya kepada orang lain 7. Berusaha menghiasi dirinya dengan akhlaq islami, khususnya akhlak seorang murrobi (bodylanguange)

9 TUGAS MURRABI : 1. Memimpi pertemuan
2. Mengambil keputusan dalam syuro’ halaqah. 3. Menasehati dan mengupayakan pemecahan masalah mad’u 4. Mempertimbangkan usulan dan kritik mad’u 5. Mengawasi dan mengkoordinir penghimpunan dan penyaluran infaq 6. Menghidupkan suasana ruhiyah, fikriyah dan da’wiyah dalam halaqah. 7. Membangun kinerja halaqah yang solid, sehat, dinamis, produktif dan penuh ukhuwah. 8. Memahami dan menguasai kondisi mad’u serta maningkatkan potensi mereka 9. Meneruskan dan mensosialisasikan informasi dan kebijakan jama’ah 10. Mengupayakan terealisasinya berbagai program halaqah dan jama’ah dalam lingkup halaqah

10 HAK MURRABI : 1. Didengar dan ditaati 2. Diminta pendapat
3. Dihargai dan dihormati 4. Mengajukan permintaan bantuan untuk melaksanakan tugas 5. Memutuskan kebijakan 6. Membentuk kepengurusan halaqah

11 RIBET JADI MURRRABI…? Berpikir simpel Langsung praktek
Tidak takut gagal membina Belajar dari kegagalan membina Tidak takut salah Mau akrab menemani mutarabi Sampaikan apa yang bisa disampaikan

12 JANGAN LUPA SELALU MENDOAKAN

13

14 NIKMATNYA MENTARBIYAH
AMAL TERINDAH (أَحْسَنُ الأَعْمَالِ) PERAN PARA NABI & RASUL (مُهِمَّةُ الأَنْبِيَاءِ وَالرُّسُلِ) PAHALA YANG TIDAK HENTI (الأَجْرُ الْمُسْتَمِرُّ ... مَنْ دَلَّ عَلَى خَيْرٍ)

15 PERAN MURABBI AYAH QAID GURU SYEIKH dalam hal hubungan athifiyah
(الأَبُ فِي الشُّؤُوْنِ الْعَاطِفِيَّةِ) GURU Dalam bidang ilmu (الأُسْتَاذُ فِي الشُّؤُوْنِ الْعِلْمِيَّةِ) SYEIKH Dalam bidang ruhiyah (الشَّيْخُ فِي الشُّؤُوْنِ الرُّوْحِيَّةِ) QAID dalam bidang organisasi & kerja (الْقَائِدُ فِي الشُّؤُوْنِ الإِدَارِيَّةِ) PERAN MURABBI


Download ppt "MOTIVASI MENJADI MURABBI"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google