Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

BERIMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH S.W.T.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "BERIMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH S.W.T."— Transcript presentasi:

1 BERIMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH S.W.T.
Oleh: Dito

2 APA ITU BERIMAN KEPADA RASUL?
Beriman artinya percaya. Kita harus beryukur juga dengan wahyu yang telah diberikan oleh para rasul-rasul Allah S.W.T. kepada umat manusia untuk membawa kebahagiaan dan ilmu. Kita harus percaya kepada rasul-rasul Allah S.W.T. Dari semua rukun iman, beriman kepada rasul adalah rukun iman ke-4.

3 Siapa Itu Rasul-Rasul Allah S.W.T.?
Rasul adalah manusia terpilih Allah S.W.T. untuk menyampaikan wahyu kepada umat manusia. Sementara nabi adalah manusia terpilih Allah S.W.T. yang diberikan wahyu untuk dirinya sendiri dan tidak diwajibkan untuk menyampaikannya kepada umat manusia. Karena rasul-rasul dan nabi Allah S.W.T. hanya manusia biasa yang diberi wahyu dan mereka tidak memiliki sifat-sifat dan hak-hak ketuhanan. Bedanya dengan nabi adalah: Nabi diberi wahyu yang tidak diwajibkan untuk diberi tahu kepada umat manusia. Sedangkan rasul adalah manusia yang telah diberi wahyu oleh Allah S.W.T. dan diwajibkan untuk diberi tahu kepada umat manusia.

4 Mengapa Kita Harus Beriman Kepada Rasul?
Kita harus beriman kepada rasul Allah S.W.T. karena telah menyampaikan wahyu kepada umat manusia. Mereka telah membawa kebahagiaan dan ilmu kepada umat manusia dan karena itu kita harus bersyukur dengan beriman kepada rasul-rasul Allah S.W.T.

5 Berapa Nabi & Rasul Yang Harus Kita Imani?
Ada 25 nabi dan rasul yang wajib kita Imani. 1. Nabi Adam 2. Nabi Idris 3. Nabi Nuh 4. Nabi Hud 5. Nabi Sholeh 6. Nabi Ibrahim 7. Nabi Luth 8. Nabi Ismail 9. Nabi Ishaq 10. Nabi Ya’Qub11. Nabi Yusuf 12. Nabi Ayub 13. Nabi Zulkifli 14. Nabi Syu’Aib 15. Nabi Musa 16. Nabi Harun 17. Nabi Daud 18. Nabi Sulaiman 19. Nabi Ilyas 20. Nabi Ilyasa 21. Nabi Yunus 22. Nabi Zakaria 23. Nabi Yahya 24. Nabi Isa 25. Nabi Muhammad

6 Sifat Wajib Nabi & Rasul
Rasul harus memiliki sifat baik. Ini membuat mereka manusia yang sempurna untuk menyampaikan wahyu. Sifat wajib adalah sifat yang dimiliki nabi dan rasul. Shiddiq: Jujur dalam perlakuan dan ucapannya Amanah: Dapat dipercaya Tabligh: Menyampaikan wahyu Allah S.W.T. Fathanah: Cerdas

7 Sifat Mustahil Nabi & Rasul
Nabi dan rasul mepunyai sifat yang mustahil. Sifat mustahil adalah sifat yang tidak mungkin dan tidak boleh dimiliki oleh rasul. Ini adalah sifat buruk yang tidak mungkin akan dimiliki oleh nabi dan rasul. Kidzib: Bohong atau dusta Khianat: Tidak bisa dipercaya Kitman: Menyembunyikan Jahlun atau baladah: Bodoh

8 Ayat Al-Qur’an tentang nabi dan rasul
“ Dialah yang mengutus kepada kaum yang buta huruf seorang Rasul diantara mereka, yang membacakan ayat-ayat-Nya kepada mereka, menyucikan mereka dan mengerjakan kepada mereka Al-kitab dan Al-hikmah (As-sunah). Dan sesungguhnya mereka sebelumnya benar-benar dalam kesesatan yang nyata”. (QS. Al-Jumu’ah:2) “Dan tiadalah kami mengutusmu, melainkan untuk (menjadi) rahmat bagi semesta alam“(QS. Al-Anbiya’ : 107)

9 Source


Download ppt "BERIMAN KEPADA RASUL-RASUL ALLAH S.W.T."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google