Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

MATA KULIAH TAUHID AKIDAH AKHLAK Dosen: Sarah Wulan, S.Ag, MPd

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "MATA KULIAH TAUHID AKIDAH AKHLAK Dosen: Sarah Wulan, S.Ag, MPd"— Transcript presentasi:

1 MATA KULIAH TAUHID AKIDAH AKHLAK Dosen: Sarah Wulan, S.Ag, MPd
Pert. 13

2 Bismillahirrahmaanirrahiim
Ruang Lingkup Akhlak Akhlak kepada Allah Akhlak kepada diri sendiri Akhlak kepada orangtua Akhlak kepada manusia Akhlak kepada alam semesta

3 Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat :
Membaca al-Qur’an surat an-Nur(24): beserta artinya Menguraikan tentang akhlak kepada Allah Menjelaskan tentang akhlak kepada diri sendiri Menjelaskan akhlak kepada orangtua Menjelaskan akhlak kepada Masyarakat Menjelaskan akhlak kepada alam semesta

4 Akhlak Kepada Allah 1. Mencintai Allah melebihi cinta kepada apa dan siapa pun juga dengan mempergunakan firmanNya dalam al-Qur’an sebagai pedoman hidup dan kehidupan. 2. Melaksanakan segala perintah dan menjauhi segala laranganNya 3. Mengharapkan dan berusaha memperoleh keridhaan Allah 4. Mensyukuri nikmat dan karunia Allah 5. Menerima dengan ikhlas semua qada’ dan qadar ilahi setelah berikhtiar maksimal 6. Memohon ampun hanya kepada Allah 7. Bertaubat hanya kepada Allah. Taubat nashuha 8. Tawakkal (berserah diri) kepada Allah

5 Akhlak kepada diri sendiri
Memelihara kesucian diri Menutup aurat Jujur dalam perkataan dan perbuatan Ikhlas Sabar Rendah hati Malu melakukan perbuatan dosa Menjauhi dengki dan dendam Berlaku adil terhadap diri sendiri dan org lain Menjauhi segala perkataan & perbuatan sia-sia

6 Akhlak kepada orangtua
Mencintai mereka melebihi cinta kpd kerabat Berterimakasih kepada keduanya Merendahkan diri kepada keduanya diiringi perasaan kasih sayang Berkomunikasi dengan mrk dg cara dan kata- kata yg lembut Berbakti dan berbuat baik kpd keduanya dg ihsan Selalu mendo’akan keselamatan, keampunan,kebahagiaan utk keduanya Minta dido’akan atau minta ridho ortu

7 Akhlak kepada manusia Saling mengunjungi
Saling membantu diwaktu senang dan susah Saling memberi Saling hormat menghormati Saling menghindari pertengkaran dan permusuhan Amar ma’ruf nahi munkar Menepati janji Bermusyawarah dalam setiap urusan Menunaikan amanah yang diberikan Saling menyayangi dan menjaga dll

8 Akhlak kepada alam semesta
Berakhlak dengan alam sekitarnya dapat dilakukan manusia dengan cara melestarikan alam sekitarnya sebagai berikut : 1.melarang penebangan pohon-pohon secara liar; 2.melarang perburuan binatang secara liar; 3.melakukan reboisasi; 4.membuat cagar alam dan suaka margasatwa; 5.mengendalikan erosi; 6.menetapkan tata guna lahan yang lebih sesuai; 7.memberikan pengertian yang baik tentang lingkungan kepada seluruh lapisan masyarakat; 8.memberikan sanksi-sanksi tertentu bagi pelanggar-pelanggarnya.

9 Alhamdulillah


Download ppt "MATA KULIAH TAUHID AKIDAH AKHLAK Dosen: Sarah Wulan, S.Ag, MPd"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google